Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Teori Teori adalah kebenaran ilmiah

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "Teori Teori adalah kebenaran ilmiah"— Transcript presentasi:

1 Teori Teori adalah kebenaran ilmiah
Teori merupakan hasil pengujian empiris secara terus menerus dan tidak menemukan kesalahan. Teori bukan definisi Teori adalah hubungan dua konsep atau lebih yang sudah terbukti kebenarannya.

2 Contoh Teori: Teori ekonomi : Bila permintaan meningkat, harga akan naik. Teori Sosiologi: Setiap masyarakat memiliki struktur sosial. Teori Biologi : manusia berasal dari kera. Teori komunikasi : …… ? Dalam kaidah falsifikasi ilmiah, teori yang terbukti salah, otomatis akan gugur dan tidak diakui lagi menjadi teori.

3 Jenis-Jenis Teori Scientific Theory Normative Theory Working Theory
Commonsense Theory

4 Field of Communication Theory
Socio- psychological Cybernetic Semiotic Rethorical Critical Phenomenological Socio-cultural Objective Territory Interpretive Territory

5 Bidang Teori Komunikasi
Komunikator : Komunikator yang efektif adalah yang memiliki ethos, pathos dan logos (Aristoteles) Pesan : Pesan harus dirancang dengan menggunakan lambang yang sesuai dengan pengalaman audiens (Wilbur Schramm) Media : Pengaruh media bukan hanya ditentukan oleh isi media citra medianya. Maletzke Khalayak : Keefektifan suatu persuasi sangat ditentukan oleh kemampuan mengubah karakteristik personal komunikan (DeFleur) Efek : Komunikasi memiliki efek pada kognitif, afektif, dan konatif.

6 Level Communication Theory
Komunikasi Antara Pribadi Jarak antara partisipan kap menentukan keterlibatan emosional. Komunikasi Kelompok Peserta yang banyak melakukan komunikasi berkeinginan untuk menjadi pemimpin kelompok Komunikasi Orgsanisasi Pesan komunikasi vertikal (top down) cenderung menjadi aturan organisasi. Pesan-pesan (downward) selalu tertunda responnya.

7 Komunikasi Intra Pribadi
Komunikasi Massa Teori Pers Agenda setting Uses & Gratifications Efek media Komunikasi Intra Pribadi Esteem menentukan kemampuan berkomunikasi Attitudes tend to behavior

8 Fungsi Teori Memahami Fenomena Alat untuk menganalisis proses.
Alat prediktif


Download ppt "Teori Teori adalah kebenaran ilmiah"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google