Upload presentasi
Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu
Diterbitkan olehIvan Darmadi Telah diubah "6 tahun yang lalu
1
Pengaruh POLA KOMUNIKASI keluarga terhadap perkembangan emosi anak
2
Kelompok 2: Dede Hernawati ( ) Nurul Latifah ( ) Saka Mahardika ( ) Mariska Yunita A ( ) Annisa Medika M ( ) Amalia Fajar Sari ( )
3
Keluarga didefinisikan sebagai hasil proses sosialisasi primer bagi seorang anak di mana pada saatnya anak tersebut akan dihantarkan untuk memasuki lingkungan masyarakat (struktur sosial) yang lebih luas (Morgan dalam Slamet Rahardjo, 1996).
4
TAHAP PERKEMBANGAN EMOSI ANAK
BAYI ANAK 4-6 TAHUN
5
KECERDASAN EMOSIONAL 1) empati; 2)kemampuan mengungkapkan dan memahami perasaan; 3) kemampuan mengendalikan amarah; 4) kemandirian; 5) kemampuan menyesuaikan diri; 6) disukai orang lain; 7) kemampuan memecahkan masalah antarpribadi; 8) ketekunan; 9) kesetiakawanan; 10) keramahan; 11) sikap hormat.
6
orang tua sebagai “pelatih emosi”
Demi mencapai perkembangan dengan kualitas-kualitas emosi tersebut, orang tua perlu membangun pola komunikasi yang efektif, dengan mengambil peran aktif dan penuh makna dalam melatih anak mengenai ketrampilan manusiawi melalui empati dan pengertian. Dalam hal ini orang tua mengajarkan kepada anak-anak untuk menghadapi naik turunnya kehidupan, yaitu pelibatan semua emosi, baik emosi-emosi negatif maupun positif
7
YANG PERLU DIPERHATIKAN DALAM POLA KOMUNIKASI ORANG TUA TERHADAP ANAK
A. Intelektualitas B. menyentuh dimensi kepribadian dan melibatkan emosi
8
PEMBENTUKAN EMOSI DASAR ANAK
Faktor yang melatar belakanginya: A. interaksinya dengan orang lain B. temperamen atau faktor bawaan
9
Peran keluarga dalam perkembangan emosi anak
Latar belakang adanya peran keluarga dalam perkembangan emosi anak: - Tempat proses belajar anak yang pertama - Awal terjalinnya interaksi
10
POLA KOMUNIKASI ORANG TUA TERHADAP ANAK
1. OTORITER 2. DEMOKRATIS 3. PERMISIF
11
Faktor pendukung sosialisasi dalam keluarga
Proses sosialisasi tersebut sangat ideal jika didukung oleh faktor kehidupan beragama dalam keluarga, sebab pada dasarnya spiritualitas seseorang akan sangat mewarnai pola berpikir, berperasaan, dan bertingkah laku.
Presentasi serupa
© 2024 SlidePlayer.info Inc.
All rights reserved.