Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

FARMAKOLOGI 3 ILMU FARMASI KEDOKTERAN

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "FARMAKOLOGI 3 ILMU FARMASI KEDOKTERAN"— Transcript presentasi:

1 FARMAKOLOGI 3 ILMU FARMASI KEDOKTERAN
Kontrak Kuliah FARMAKOLOGI 3 ILMU FARMASI KEDOKTERAN

2 Manfaat Perkuliahan: Mahasiswa mampu menyusun resep yang rasional menurut kaidah 5 tepat (tepat pemilihan bahan obat, tepat penetapan dosis obat, tepat pemilihan bentuk sediaan obat, tepat pemilihan cara pemberian obat dan tepat pemilihan waktu pemberian obat) setelah diketahui diagnosis, parameter penderita dan parameter obat

3 Deskripsi : Farmakologi 3 (Ilmu Farmasi Kedokteran) merupakan ilmu yang terintegrasi dengan ilmu - ilmu lain dalam bidang kedokteran, terutama ilmu kedokteran klinik. Inti dari Farmakologi 3 (Farmasi kedokteran) ialah memberikan Obat sebagai penerapan terapi dengan menuliskan resep yang rasional.

4 1. Kontrak kuliah dan Pengantar 2. Perihal resep 3. Singkatan latin
Materi : 1. Kontrak kuliah dan Pengantar 2. Perihal resep 3. Singkatan latin 4. Perihal Obat 5. Perihal dosis 6. Perihal bentuk sediaan obat 7. BSO Padat 8. BSO Cair 9. BSO setengah padat 10.Cara pemberian obat 11. Biovailabilitas 12. Interaksi Obat

5 Tugas : 1. Setiap Awal atau Akhir Perkuliahan akan diberikan tugas-tugas yang berhubungan dengan perkuliahan saat itu, dan dibahas pada pertemuan berikutnya. 2. Pada akhir kuliah : Membuat Tugas Makalah perkelompok yang akan ditentukan topiknya dan aturan penulisan makalah.

6 Petunjuk penulisan Makalah
Seperti Tugas Akhir 1. Pendahuluan Latar belakang misal tentang Antibiotik secara umum penyakit apa yang membutuhkan antibiotik. Tujuan Maanfaat

7 2. Farmasi – Farmakologi 2.1 sifat fisiko kimia dan rumus kimia obat 2.2 Farmakologi umum 2.3 Farmakodinamik (khasiat, kegunaan terapi dan konta indikasi) 2.4 Farmakokinetik (pola ADME, waktu paruh, Ikatan Protein, Bioavailabilitas) 2.5 Taksisitas ( Efek samping dan toksisitas, gejala toksisitas dan penanggulangannya

8 3. Pembahasan atau Diskusi ketajaman analisis ditinjau dari berbagai aspek dari berbagai materi atau informasi dari berbagai sumber atau literatur yang menjadi rujukan. 4. Kesimpulan 5. Daftar pustaka yang dimasukkan dalam daftar pustaka hanya yang benar benar disebutkan dalam tubuh makalah ( sesuai dgn TA baik penulisan dan pencantuman) minimal 5 buku atau jurnal

9 6. Tidak ada referensi yang dicantumkan dan daftar pustaka tidak ada nilai kosang. 7. Minimal 20 halaman. 8. Dikumpulkan soft copy dan hard copy terakhir hari Rabu tgl 13 Januari Topik akan ditentukan kemudian

10 Penilaian : Nilai akhir komposisi sesuai dengan peraturan dekan
Penilaian : Nilai akhir komposisi sesuai dengan peraturan dekan. Nilai absensi 10% Nilai Tugas 15 % Nilai UTS 37,5 % Nilai UAS 37,5 %

11 Angka akhir :Menggunakan acuan patokan (PAP) dengan rincian sebagai berikut :
Skor Nilai > 75 A 70 – 74,99 AB 65 – 69,99 B 60 – 64,99 BC 55 – 59,99 C 40 – 54,99 D < 40 E

12 Tata tertib : 1. Kuliah diadakan Setiap Hari Kamis pukul – atau Hari Jumat pukul – wib. 2. Mahasiswa diharuskan datang tepat waktu. 3. Mahasiswa tidak diperkenankan masuk kuliah apabila terlambat lebih 15 menit setelah perkuliahan dimulai. 4. Apabila dosen terlambat 30 menit maka perkuliahan ditiadakan dan akan diganti pada hari yang lain sesuai dengan perjanjian.

13 5. Jumlah kehadiran mahasiswa yang kurang dari 80% dari total tatap muka, tidak diperkenankan untuk mengikuti UTS dan UAS. 6. Pada waktu kuliah ada pretest atau postest dan ada nilainya 7. Bahan ujian UTS mulai pengantar sampai bentuk sediaan padat. 8. Bahan ujian UAS mulai bentuk sediaan Cair sampai Interaksi obat. Pembobotan soal : MCQ = Menulis resep 5

14 PENGANTAR Farmakologi 3 ( Ilmu Farmasi Kedokteran )
KUS 801

15 Manfaat Mata Kuliah Ilmu Farmasi-Kedokteran merupakan bagian yang integral dalam pendidikan dokter di Indonesia. Ilmu Farmasi-Kedokteran mempelajari berbagai hal yang berhubungan dengan obat dan penderita terutama dalam penulisan Resep. Dokter harus mampu mempertimbangkan dan memperhatikan parameter-parameter obat disesuaikan dengan parameter-parameter penderita agar dapat tercapai keberhasilan terapi yang aman dan nyaman . Terapi yang rasional dan benar terwujud dengan penulisan resep yang rasional dan benar pula. Setelah mengikuti kuliah ini , mahasiswa sem 7 akan mampu menyusun resep yang rasional menurut kaidah 5 TEPAT

16 Diskripsi Perkuliahan
Mata kuliah ini merupakan pengantar bidang bahasan penulisan resep yang membahas berbagai pengertian / konsep : perihal resep, perihal obat , perihal Dosis , Interaksi dan Farmakokinetik obat, Bentuk sediaan obat serta cara dan waktu pemberian obat . Mata kuliah menghubungkan pokok bahasan dengan realitas yaitu dengan menggunakan berbagai contoh yang ada di masyarakat

17 Tujuan Intruksional Pada akhir perkuliahan mahasiswa semester VII S1 FK UWKS akan dapat menyusun resep yang rasional sesuai kaidah 5 tepat ( tepat pemilihan bahan obat, tepat penetapan dosis obat, tepat pemilihan bentuk sediaan obat, tepat pemilihan cara pemberian obat dan tepat pemilihan waktu pemberian obat) setelah diketahui diagnosis, parameter penderita dan parameter obat

18 Strategi perkulihaan Metode perkuliahan ini lebih banyak menggunakan Tatap Muka . Dengan demikian mahasiswa diharapkan sudah membaca terlebih dahulu mengenai pokok bahasan yang akan disampaikan sehingga dapat dicapai pemahaman yang lebih baik dan lebih mudah. Latihan menulis resep di berikan pada pokok bahasan yang terkait

19 Materi / Bacaan Perkuliaan
Buku / Bacaan Pokok dalam perkuliaan ini adalah : Nanizar Zaman-Joenoes Ars Prescribandi Resep yang Rasional 1,2,3 Ed.2 . Surabaya : Airlangga University Press Melmon and morelli’s clinical pharmacology basic principles in therapeutics, 4thEd, 2000, Mcgraw – Hill Company, USA Hoover J.E Dispending of Medication, Mack Publishing Company, Eastern Pedoman diagnosa dan terapi RSUD dr. Soetomo Farmakope Indonesia ed 3, 1979 Reynolds , Anne B.Prosad (2007). Martindale The Extra Pharmachopoeia ,Edition , The Pharmaceutical Press , London

20 Buku/Bacaan tambahan Martin and cook, 1995, Remington Practice of Pharmacy. Mac Publishing Company, Pensylvania Mustchler E, Dinamika obat Di Piro JT: Pharmacotherapy Phatophysiologic Approach. Elsevier, New York, 1989 : 15-34

21 Tugas Setiap bacaan perkuliahan sebagaimana di sebutkan pada jadwal program harus sudah dibaca sebelum mengikuti kuliah. Tugas atau latihan menulis resep harus dikerjakan secara mandiri dengan terlebih dahulu mempelajari Ilmu farmakologi yang sudah lulus pada semester sebelumnya

22 Manfaat mata kuliah Ax Dx Dokter Penderita Obat Dokter menentukan Tx
Penulisan resep

23 Pembinaan, pengembangan pengetahuan tentang obat
Memperhatikan parameter obat ~ parameter Px Terutama dalam hal: Memilih obat dan kombinasi obat Menetapkan dosis obat Menetapkan bentuk sediaan obat Menetapkan cara pemberian obat Menetapkan waktu pemberian obat Keberhasilan dalam penggunaan obat untuk : DX TX Rehabilitasi Prevensi dan promosi tingkat kesehatan Memperhatikan segala faktor dan parameter obat dan menyesuaikan dg parameter penderita

24 Obat penderita Penulisan resep yang rasional Sangat diperlukan bagi seorang dokter

25 Falsafah Obat dan Pengobatan
Keadaan Sehat dan sakit. Hewan  mempertahankan hidup scr naluriah tinggi. Sehat  tidak akan makan daun Oleander atau kecubung. Sakit  mencari bahan yg mengandung zat yang dibutuhkan memyembuhkan atau memenuhi kebutuhan tubuhnya. Manusia  akal Purba  primitif  naluri Peradaban  Secara turun menurun  obat tradisional

26 Modern  Ilmiah dan terstandarisasi  sintesa.
SEJARAH PERKEMBANGAN OBAT Alami berasal dari tumbuhan, hewan, mineral atau garam  turun temurun Bahan alami di ekstraksi  preparat galenik. Isolasi  di murnikan  rumus kimia. Pembuatan secara sintetis Membuat derivat dari bahan obat yang telah diketahui rumus kimianya.

27 TERIMA KASIH


Download ppt "FARMAKOLOGI 3 ILMU FARMASI KEDOKTERAN"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google