Upload presentasi
Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu
Diterbitkan olehDevi Sasmita Telah diubah "6 tahun yang lalu
1
PENERAPAN JAMINAN MUTU PELAYANAN KESEHATAN DI PUSKESMAS
KULIAH MUTU KE 11 PENERAPAN JAMINAN MUTU PELAYANAN KESEHATAN DI PUSKESMAS Menentukan prioritas Menyebarluaskan standar pelayanan dasar yg telah disepakati Menyusun daftar tilik atau check list - variabel teknis pelayanan kesehatan - variabel pengetahuan pasien - pengetahuan petugas kesehatan Uji coba daftar tilik - menentukan cara dan siapa yg melakukan pengamatan - penyediaan sumber daya
2
- pelatihan pengamat - pelaksanaan pengamatan - jumlah atau banyak pengamatan untuk menetukan tingkat kepatuhan petugas SEMUA HASIL PENGAMATAN DITABULASIKAN Misalnya daftar tilik untuk pengamatan pelayanan ante natal terdiri dari 43 kegiatan dipilah menjadi variabel anamnesis 19 variabel Var pemeriksaan fisik 10 var Var diagnosis 4 var Var intervensi 3 var Var penyuluhan kesehatan 7 var
3
Struktur Sumberdaya manusia Perbekalan Peralatan Bahan Fasilitas
Kerangka pikir pengukuran mutu menurut Donabedian Luaran Tk kepatuhan Meningkat Tk kematian Menurun Tk kesakitan Tk kecacatan Kepuasan Pasien meningkat Struktur Sumberdaya manusia Perbekalan Peralatan Bahan Fasilitas Kebijaksanaan standar Proses anamnesis Pemeriksaan Fisik Pemeriks penunj Medik Peresepan Obat Penyul Kes Merujuk pasien
4
SIKLUS PEMECAHAN MSLH MUTU PELAY. KES. 3. Pernyataan masalah
4.Pembentukan klmp Pemecahan masalah 5.Memahami proses Lokasi masalah 2.Penentuan Prioritas masalah 1.Identifikasi masalah SIKLUS PEMECAHAN MSLH MUTU PELAY. KES. 6. Penentuan Penyebab mslh 13.Pemantauan &evaluasi 7.Pengump data Penyebab mslh 12.Penerapan pemec mslh 8.Penentuan penyebab Mslh terpilih 11.Penysnan rencana Pemec mslh 9.Penentuan alt Pemecahan mslh 10.Penentuan pemecahan Mslh terpilih
5
Matrix MCUA (Multiple Criteria Utility Assessment) untuk penentuan prioritas masalah
kriteria bobot Masalah mutu Penyebab 1 Penyebab 2 Penyebab 3… dst skor SXB 1. 2. 3. 4. Dst Jumlah SXB S= skor B= bobot
6
Penetapan kriteria Sesuatu hal yang dianggap sbg akibat atau pengaruh yg sgt signifikan dan spesifik dari masalah thd pasien atau masy sehingga dpt membedakan mslh mutu tsb Mis.nya biaya yg akan dibayar, lama perawatan atau pengobatan, harus dirujuk dsb. Pembobotan Pembobotan atau penentuan kepentingan relatif dari setiap kriteria yg dipilih Yg dianggap terpenting akan diberi bobot tertinggi Kisaran tergantung dari kesepakatan kelompok Membuat skor Estimasi berapa besar pengaruh masalah terhadap kriteria Apabila pengaruh besar diberi skor lebih tinggi, apabila pengaruhnya dianggap kurang diberi skor lebih kecil.
Presentasi serupa
© 2024 SlidePlayer.info Inc.
All rights reserved.