Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Pujianti Donuata, S.Pd M.Si

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "Pujianti Donuata, S.Pd M.Si"— Transcript presentasi:

1 Pujianti Donuata, S.Pd M.Si
PENGUKURAN Pujianti Donuata, S.Pd M.Si

2 Pengukuran Pengukuran adalah  kegiatan membandingkan antara besaran yang diukur dengan alat ukur.

3 Kesalahan dalam pengukuran
Dalam pengukuran, biasanya kita mendapati kesalahan. Untuk itu kita harus memperhatikan faktor – faktor yang mempengaruhi ketepatan pengukuran, yaitu : Ketepatan (accuracy) Ketelitian (precision) Kepekaan (sensitivitas) Kesalahan matematis (mathematics error) Kesalahan acak (random error)

4 C.ALAT UKUR 1 ALAT UKUR PANJANG A.MISTAR
Mistar mempunyai tingkat ketelitian 1mm atau 0,1 cm

5 B. JANGKA SORONG Mempunyai ketelitian 0,1 mm

6 Pembacaan Skala Jangka Sorong

7

8

9 C. MIKROMETER SEKRUP Ketelitian mikrometer sekrup 0,01 mm

10

11

12

13 2 ALAT UKUR MASSA Alat ukur massa adalah neraca,misalnya : Neraca sama lengan

14 neracaTiga Lengan (O’hauss-2610)
dapat mengukur massa sampai 2610 kg dengan ketelitian 0,1 gram neraca empat lengan (O’hauss-311) dapat mengukur massa sampai 310 gram dengan ketelitian 0,01 gram

15

16 3 ALAT UKUR WAKTU Stop watch mekanis memiliki ketelitian 0,1 sekon
Stop watch elektronik memiliki ketelitian 0,001 sekon

17 Jam tangan atau arloji memiliki ketelitian 1 sekon

18

19 D. SUHU DAN PENGUKURAN Suhu adalah ukuran derajat panas atau dingin suatu benda. 1. Tangan tdk dpt menyatakan suhu benda

20 2. Termometer Alat untuk mengukur suhu benda dengan tepat dan menyatakannya dengan angka. Prinsip kerja volume zat akan berubah jika dipanaskan atau didinginkan.Naik turunya volume zat itulah yg dijadikan sbg acuan menentukan suhu benda.

21 Perbandingan Skala Termometer

22 Perbandingan C : R : F : (K - 273) = 100 : 80 : 180 : 100

23 (K – 273)

24 HUBUNGAN CELCIUS DAN REAMUR
C R 4

25 HUBUNGAN CELCIUS DGN FAHRENHEIT
C 5(F-32) 9

26 HUB FAHRENHEIT DGN REAMUR
F R + 32 4

27 HUB CELCIUS DGN KELVIN C K – C K - 273

28

29

30

31

32

33


Download ppt "Pujianti Donuata, S.Pd M.Si"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google