Upload presentasi
Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu
1
PEMERIKSAAN LABORATORIUM PD PERDARAHAN
ELLYZA NASRUL
2
Etiologi anemia: I.Produksi sel darah merah yg berkurang
1.Kekurangan bahan pembentuk darah 2.Kegagalan sumsum tulang II.Peningkatan penghancuran eritrosit atau kehilangan darah: 1.Hemolisis 2.Perdarahan
3
Perdarahan: 1.Akut anemia normositik normokrom 2.Kronis anemia mikrositik hipokrom Perdarahan akut: 1.Trauma 2. Hematemesis sirosis hepatis 3. Hemaptue TBC
4
Pemeriksaan laboratorium
I.Darah tepi 1.Hb menurun 2.Leukosit normal sp meningkat 3.LED meningkat 4.Hitung jenis neutrofilia 5.Retikulosit meningkat
5
- Leukosit neutrofilia - Trombosit trombositosis - Polikromasi (+)
II.Sediaan hapus darah tepi - Eritrosit normositik nor- mokrom - Anisositosis - poikilositosis - Leukosit neutrofilia - Trombosit trombositosis - Polikromasi (+)
6
III.Sumsum tulang - Selularitas meningkat - Eritropoetik aktif, semua seri ditemui, predominan rubrisit - Mielopoetik agak tertekan, semua seri ditemui - Trombopoitik megakariosit mudah ditemukan dgn pancaran trombosit cukup banyak - M:E rasio terbalik (mis: 1 : 2)
7
Sel Poli krom Darah tepi Anemia ok perdarahan
8
Retikulositosis pd anemia ok perdarahan
9
Sumsum tulang Predominan Rubrisit pd anemia ok perdarahan
10
Terima kasih
Presentasi serupa
© 2024 SlidePlayer.info Inc.
All rights reserved.