Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

MENGOPERASIKAN MESIN PENGECORAN BERTEKANAN

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "MENGOPERASIKAN MESIN PENGECORAN BERTEKANAN"— Transcript presentasi:

1 MENGOPERASIKAN MESIN PENGECORAN BERTEKANAN
TEKNIK PENGECORAN LOGAM KELAS XII/ SEMESTER 5 dan 6 KOMPETENSI DASAR 4

2 DIAGRAM PENCAPAIAN KOMPETENSI
Teknologi dan Rekayasa

3 KOMPETENSI DASAR MMPB MENGOPERASIKAN MESIN PENGECORAN BERTEKANAN
1.Memeriksa sebelum operasi 2.Mengoperasikan seluruh fungsi pada panel kendali mesin 3.Mengoperasikan mesin untuk membuat coran 4.Memantau Tanur Teknologi dan Rekayasa

4 4. Memantau Tanur Tujuan Pembelajaran:
Peserta diklat mampu memantau tanur agar dapat beroperasi pada kondisi optimal sesuai prosedur operasi standar Teknologi dan Rekayasa

5 Dapur Induksi Krus Menggunakan energi listrik untuk menghasilkan panas
Disebut dapur tak berinti, karena tempat peleburan berbentuk krus/bak Dinding baja yang dilapisi batu tahan api Teknologi dan Rekayasa

6 Dapur Induksi Saluran Dibagi 2 bagian : bagian pemanasan dan dapur berinti Konstruksi memungkinkan pengeluaran cairan dengan sudut kecil Teknologi dan Rekayasa

7 Temperatur Lebur Teknologi dan Rekayasa

8 Diagram Perbandingan Temperatur dan Waktu Pendinginan
Teknologi dan Rekayasa

9 Hal-hal Yang Diperhatikan Dalam Memantau Tanur
Untuk mencegah penurunan suhu didalam dapur pengisian harus dilakukan secara bertahap sedikit demi sedikit. Pada saat awal dimana skrap baja dimasukan dan saat mulai mencair kira-kira 2/3 bagian dari bahan pengarbon dimasukan kedalam dapur dan setelah itu ditambah besi kasar baru, sekrap besi dan potongan-potongan baja dimasukan dan kemudian paduan besi Teknologi dan Rekayasa

10 Hal-hal Yang Diperhatikan Dalam Memantau Tanur
Untuk menyetabilkan jumlah cairan logam dalam tanur , dijaga keseimbangan pengeluaran cairan dan pemasukan bahan Kestabilan temperatur tanur untuk menjaga mampu alir cairan logam Kestabilan komposisi untuk menjaga kualitas hasil coran Kestabilan jumlah cairan logam untuk efisiensi proses peleburan dan pencetakan Teknologi dan Rekayasa

11 TERIMAKASIH CREATED BY : HERU KARYANA, SPd SMKN 2 KLATEN
Teknologi dan Rekayasa


Download ppt "MENGOPERASIKAN MESIN PENGECORAN BERTEKANAN"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google