Upload presentasi
Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu
Diterbitkan olehErlin Sugiarto Telah diubah "6 tahun yang lalu
1
OVERVIEW LABORATORIUM INOVASI PUSAT INTAN TAHUN 2015
LEMBAGA ADMINISTRASI NEGARA REPUBLIK INDONESIA OVERVIEW LABORATORIUM INOVASI PUSAT INTAN TAHUN 2015 Disampaikan dalam diskusi terbatas Jakarta, 27 Agustus 2015
2
APA ITU LABORATORIUM INOVASI?
“Program fasilitasi komprehensif dan terpadu untuk menciptakan dan mengembangkan inovasi administrasi negara di organisasi publik melalui kerjasama antara master innovation/ champion innovation dengan innovation practicioner.”
3
LOCUS LABORATORIUM INOVASI PUSAT INTAN 2015
Muara Enim Majalengka Yogyakarta
4
PROGRES LABORATORIUM INOVASI
Lab Inovasi Tahapan Jumlah Inovasi Jumlah Rencana Aksi Yogyakarta Deliver 120 107 Muara Enim 79 57 Majalengka Design 35
5
EKSPOSE MONITORING LABORATORIUM INOVASI YOGYAKARTA
6
PELAKSANAAN Dilaksanakan pada tanggal Agustus 2015 di Yogyakarta menggunakan teknik swa-monitoring.
7
Contoh 1: Dinas Perindustrian, Perdagangan, Koperasi dan Pertanian
8
Contoh 2: Kantor Arsip & Perpusda
9
Contoh 3: Bagian Hukum Setda
10
Contoh 4: Kecamatan Mergangsan
11
Contoh 5: Kelurahan Ngampilan
12
ISU DAN MASALAH Komitmen pimpinan yang kurang.
Inovasi yang kurang otentik/original. Rencana aksi yang tidak matang/kurang pasokan pengetahuan. Keterlambatan pelaksanaan akibat ketiadaan anggaran. Manajemen dan tata kelola inovasi/model belum jelas.
Presentasi serupa
© 2024 SlidePlayer.info Inc.
All rights reserved.