Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Transaksi Dalam Mata Uang Asing

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "Transaksi Dalam Mata Uang Asing"— Transcript presentasi:

1 Transaksi Dalam Mata Uang Asing

2 Jenis Mata Uang 1. Mata Uang Fungsional 2. Mata Uang Asing

3 Pengertian Mata Uang Fungsional
Mata uang fungsional dari suatu entitas usaha adalah mata uang yang berlaku di wilayah operasi utama suatu perusahaan.

4 Pengertian Mata Uang Asing
Mata uang asing adalah semua mata uang selain mata uang fungsional dari suatu entitas.

5 K U R S Kurs adalah nilai yang dianggap setara untuk setiap satu unit mata uang untuk ditukar dengan mata uang lainnya.

6 Jenis Kurs Kurs Spot (Spot Rate) Kurs Sekarang ( Current Rate) Kurs Historis (Historical Rate)

7 Kurs Spot Kurs Spot (spot rate) adalah kurs untuk pertukaran yang terjadi langsung pada saat transaksi.

8 Kurs Sekarang Kurs Sekarang (current rate) adalah kurs dimana satu unit mata uang dapat dipertukarkan dengan mata uang lain pada tanggal neraca.

9 Kurs Historis Kurs Historis (historical rate) adalah kurs yang berlaku pada tanggal tertentu terjadinya transaksi.

10 PSAK No.10 Pada tanggal transaksi diakui, setiap aktiva, kewajiban, penerimaan, pengeluaran, keuntungan dan kerugian yang timbul dari transaksi tersebut harus dinilai dan dicatat di dalam mata uang fungsional dari entitas yang melakukan pencatatan dengan menggunakan kurs yang berlaku pada tanggal neraca.

11 PSAK No.10 Pada setiap tanggal neraca, saldo yang tercatat dalam mata uang selain mata uang fungsional dari entitas yang melakukan pencatatan harus disesuaikan untuk mencerminkan kurs sekarang.

12 PSAK No.10 Pos aktiva dan kewajiban moneter dalam mata uang asing dilaporkan ke dalam mata uang rupiah dengan menggunakan kurs tengah BI pada tanggal neraca.

13 PSAK No.10 Pos non moneter tidak boleh dilaporkan dengan menggunakan kurs pada tanggal neraca , tetapi tetap dilaporkan dengan menggunakan kurs pada tanggal transaksi.

14 PSAK No.10 Pos non moneter yang dinilai dengan menggunakan nilai wajar dalam mata uang asing harus dilaporkan dengan menggunakan kurs yang berlaku pada saat nilai tersebut ditentukan.

15


Download ppt "Transaksi Dalam Mata Uang Asing"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google