Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Disampaikan Oleh : Dr.Ir.Harsuko Riniwati,MP

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "Disampaikan Oleh : Dr.Ir.Harsuko Riniwati,MP"— Transcript presentasi:

1 Disampaikan Oleh : Dr.Ir.Harsuko Riniwati,MP
KONSEP GENDER Disampaikan Oleh : Dr.Ir.Harsuko Riniwati,MP SUMBER : POKJA PUG PENDIDIKAN PROVINSI JATIM

2 PERBEDAAN JENIS KELAMIN - GENDER
JENIS KELAMIN (SEX) Perbedaan biologis laki-laki dan perempuan Berikut fungsi reproduksinya G E N D E R Pembedaan peran, fungsi, dan tanggungjawab laki-laki dan perempuan hasil konstruksi sosial budaya Ciptaan Tuhan Bersifat kodrat Tidak dapat berubah Tidak dapat ditukar Tidak berbeda menurut ruang dan waktu Buatan manusia Bersifat sosial budaya Dapat berubah Dapat dilakukan laki-laki & perempuan sesuai dg kebutuhan, kesempatan dan komitmen Berbeda menurut ruang dan waktu Perempuan : Menstruasi, Hamil, Melahirkan & Menyusui. Laki-laki : Membuahi (spermatozoa)

3 Gender dan pemaknaannya
Gender sebagai Alat analisis Gender sebagai istilah konseptual Gender sebagai fenomena sosial Gender sebagai Masalah sosial Gender sebagai gerakan sosial Gender sebagai Kesadaran sosial

4 Gender: Istilah Konseptual
Gender selalu menimbulkan penolakan dan perdebatan karena dipandang sebagai ‘istilah asing’: Bandingkan dengan istilah: Ekonomi? Demokrasi? Politik?

5 Gender: Fenomena Sosial-budaya
Klasifikasi dualistis yang didasarkan pada perbedaan jenis kelamin Laki-laki & perempuan Memunculkan citra dan sifat, pembagian peran, nilai dari peran dan posisi sosial tertentu

6 Gender: Kesadaran sosial
KASADARAN: Perbedaan sifat, peran dan posisi laki-laki &perempuan Merupakan konstruksi sosial bukan takdir Tuhan Produk sejarah adaptasi dg lingkungan dan teknologi

7 Gender Sebagai Alat Analisis
Sebuah instrumen untuk menganalisis data dan informasi secara sistematis tentang laki-laki dan perempuan untuk mengidentifikasi dan mengungkapkan kedudukan, fungsi, peran dan tanggung jawab laki-laki dan perempuan serta faktor-faktor yang mempengaruhinya

8 Gender Sebagai Gerakan Sosial
Digunakan sebagai upaya kongkrit untuk mengatasi dan merubah kesenjangan status, peran dan tanggung jawab serta pemenfaatan sumber daya antara laki-laki dan perempuan yang berdampak pada diskriminasi terhadap perempuan dan ketertinggalannya dalam kehidupan. Disebut pula dengan feminisme: sebuah kesadaran bahwa perempuan mengalami ketertindasan dan berusaha untuk menolong perempuan agar mendapatkan hak-hak dasarnya.

9 Gender Sebagai Masalah Sosial
Adanya kesadaran bahwa perbedaan citra/sifat, peran dan posisi menimbulkan ketidaksetaraan akses salah satu jenis kelamin untuk mendapatkan manfaat dari proses aktifitas dan hak-hak dasar. Ketidakadilan tersebut disebabkan adanya perilaku yang diskriminasi gender

10 DAMPAK: TERJADI KETIDAK-ADILAN GENDER (Disebut demikian apabila salah satu jenis kelamin berada dalam keadaan tertinggal dibandingkan jenis kelamin lain). MANIFESTASI: Stereotipi Subordinasi Marjinalisasi Beban ganda/berlebih Kekerasan

11 Stereotipi /stigmatisasi dan pelabelan negatif
Himpunan pandangan-pandangan, anggapan, atau kepercayaan negatif terhadap salah satu jenis kelamin. Pandangan-pandangan stigmatik dan negatif yang merendahkan memiliki dampak yang merugikan.

12 Subordinasi/Perendahan
Posisi sosial yang asismetris dengan adanya pihak yang superior dan inferior. Subordinasi ini merupakan kelanjutan dari pandangan yang stereotipi yang merendahkan. Subordinasi melandasi pola relasi atau pola hubungan sosial yang hirarkhis dimana salah satu pihak memandang dirinya lebih dari mereka yang direndahkan

13 Marginalisasi atau peminggiran
Proses penyingkiran kepentingan, hak-hak, kebutuhan, serta aspirasi berdasarkan jenis kelamin yang berlangsung secara sistematis dalam memperoleh manfaat dari kesejahteraan hidup dan pembangunan. Sebagaimana stereotipi, marginalisasi dapat terjadi secara sengaja atau ‘dianggap’ sebagai sesuatu yang wajar

14 Diskriminasi atau Penindasan
Proses pembedaan dan penindasan terhadap perempuan di berbagai bidang dengan berbagai cara sehingga kepentingan, hak-hak, kebutuhan, serta aspirasi berdasarkan jenis kelamin tidak terakomodasi yang berlangsung melalui pemaksaan. Diskriminasi bisa terjadi secara terbuka, ataupun secara terselubung

15 Beban kerja berlipat/berlebihan/over burdan
yaitu memaksakan dan membiarkan salah satu jenis kelamin menanggung beban aktifitas berlebihan. (film impossible dream)

16 Kekerasan berbasis gender
yaitu serangan atau kekerasan yg dilakukan, baik terhadap laki-laki maupun perempuan berdasarkan pandangan gendernya. Kekerasan berbasis gender disebabkan pandangan bias yang menempatkan salah satu jenis kelamin superior dan lebih berkuasa. Umumnya, kekerasan berbasis gender lebih banyak terjadi pada perempuan dari pada pada laki-laki. Hal tersebut didasarkan pada persepsi dominan bahwa perempuan adalah mahluk lemah.

17 Masalah2 Gender Laki-laki Perempuan Publik Domestik Produksi
Fenomena Jenis Kelamin Masalah Struktur dan Relasi Gender Laki-laki Perempuan Publik ? Domestik Produksi Reproduksi

18 BAGAIMANA SOLUSINYA???

19 Menghormati takdir Tuhan Antar laki-laki & perempuan
SOLUSI Jika terjadi hambatan biologis/kodrati Jika terjadi hambatan kultural/budaya Difasilitasi Dinegosiasikan Menghormati takdir Tuhan Antar laki-laki & perempuan dlm konteks sosial

20 Kesetaraan Gender /Gender Equality :
Kesetaraan Gender adalah kesamaan kondisi bagi laki-laki dan perempuan untuk memperoleh kesempatan dan hak-haknya sebagai manusia, agar mampu berperan dan berpartisipasi dalam kegiatan politik, ekonomi, sosial budaya, pertahanan dan keamanan nasional, dan kesamaan dalam menikmati hasil pembangunan.

21 INDIKATOR KESETARAAN GENDER
Memperoleh akses yang sama atas hak-hak dasar; Berpartisipasi yang sama dalam proses pencapaian hak-hak dasar dan sumber daya pembangunan, termasuk proses pengambilan keputusan Memiliki kontrol yang sama atas sumber daya pembangunan; dan Memperoleh manfaat yang sama dalam kehidupan

22 KEADILAN GENDER/ Gender Equity
. Suatu proses yang seimbang antara laki-laki dan perempuan dalam mencapai hak-hak dasar dalam lingkup keluarga, masyarakat, negara dan dunia internasional. Kesamaan pemenuhan hak-hak dasar akan meningkatkan kualitas dan martabat kemanusiaan laki-laki perempuan secara adil

23 ما اكرم النساء إلا كريم وماأهانهنّ إلا لائم
Tidaklah (disebut) orang yang memuliakan perempuan kecuali orang yang mulia dan tidak pula (disebut) orang yang hina kecuali orang yang menghina perempuan


Download ppt "Disampaikan Oleh : Dr.Ir.Harsuko Riniwati,MP"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google