Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Laboratorium (fungsi)

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "Laboratorium (fungsi)"— Transcript presentasi:

1 Laboratorium (fungsi)
Praktikum Penelitian Layanan pada Masyarakat

2 Regulasi : S O P Peraturan lab. Pelayanan
Keselamatan kerja pengguna lab. S O P Operasional alat Metode analisis

3 Peraturan Laboratorium (umum)
Selama bekerja di laboratorium diwajibkan : Memakai jas laboratorium Mengisi daftar hadir yang telah disediakan Menjaga kebersihan ruangan dan keamanan laboratorium Memahami prosedure analisis serta menjalankan peralatan sesuai dengan s.O.P. Alat yang akan dipakai Memahami peraturan keselamatan kerja di laboratorium Membersihkan peralatan yang telah digunakan Mengganti peralatan yang rusak, pecah atau hilang karena kesalahan atau kelalaian saat penggunaan

4 Selama bekerja di labratorium dilarang :
Merokok dalam ruangan laboratorium Membawah tas ke dalam ruangan laboratorium Membawah makanan minuman di dalam ruangan laboratorium Membawah bahan kimia lain tanpa seijin ketua jurusan Mencoba atau menjalankan peralatan tanpa sepengatuhuan petugas laboratorium Sebelum meninggalkan laboratorium semua peralatan elektrik harus dalam posisi off, tidak ada kompor menyala, kran air harus tertutup dan bersihkan semua peralatan yang telah digunakan.

5 Keselamatan di Laboratorium
Menghindari kecelakaan saat bekerja di laboratorium Melindungi aset laboratorium dan lingkungan sekitarnya

6 Macam kecelakaan Luka Keracunan Kebakaran Ledakan Tersengat Listrik
Terbakar Bahan kimia Pecahan alat Keracunan Kebakaran Ledakan Tersengat Listrik

7 Sumber-sumber kecelakaan :
Api Bahan kimia Ledakan Listrik Peralatan khususnya kaca

8 Pengamanan Perlindungan tubuh Penempatan bahan kimia
Pemahaman reaksi kimia yang dapat menimbulkan panas/letupan Pengunaan api (sumber panas tinggi) Penggunaan peralatan listrik Tindakan darurat bila terjadi kecelakaan

9 KESELAMATAN KERJA DI LABORATORIUM
Semua pengguna laboratorium harus membaca, mamahami dan mentaati peraturan laboratorium. Gunakan SOP setiap pelaksanaan analisis maupun penggunaan peralatan. Gunakan peralatan keselamatan kerja sesuai dengan keperluan (masker, sarung tangan, pelindung mata) serta pahami cara kerja alat pemadam kebakaran.

10 Baca sifat bahan kimia yang akan digunakan (terdapat pada setiap packing bahan kimia).
Jangan meninggalkan ceceran bahan kimia di meja, kursi atau lantai karena akan membahayakan orang lain. Bila anggota tubuh terkena bahan kimia yang dapat menyebakan iritasi atau terbakarnya kulit, maka basuh dengan air mengalir pada anggota tubuh tersebut.

11 Jangan menggunakan ruang asam bila kipas penyedot udara tidak bekerja.
Bila terdapat asap yang menimbulkan kepedihan di mata dan sesak nafas, maka segera buka semua cendela dan pintu dan segera keluar dari ruang laboratorium. Jangan meninggalkan ruang laboratorium bila bekerja dengan nyala api, oven dengan suhu tinggi (tanur). Sebelum meninggalkan laboratorium, periksa semua peralatan sudah bersih, alat-alat elektrik yang tidak diperlukan sudah lepas dari sumber listrik dan menempatan naha-bahan kimia dan peralatan pada tempat asalnya.

12 Sekian Terima kasih


Download ppt "Laboratorium (fungsi)"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google