Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

ASSALAMUALAIKUM, WR WB.

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "ASSALAMUALAIKUM, WR WB."— Transcript presentasi:

1 ASSALAMUALAIKUM, WR WB

2 LAPORAN KEGIATAN PRAKTIK KLINIK KEPENDIDIKAN CLINICAL INSTRUCTURE (CI)
OLEH : EPI MULYATI

3 BIMBINGAN KLINIK PADA MAHASISWA “S” TERHADAP PENCAPAIN TARGET PRAKTIK KLINIK KEBIDANAN I DENGAN PERASAT GANTI VERBAN PADA PASIEN POST OPERASI SC DI RSUD KABUPATEN TANGERANG PERIODE I FEBRUARI 2016

4 Latar belakang Pendidikan merupakan salah satu bentuk perwujudan kebudayaan manusia yang dinamis dan sarat perkembangan, karena itu perubahan atau perkembangan pendidikan hal yang memang seharusnya terjadi sejalan dengan perubahan

5 Pendidikan Adalah Upaya Sadar Untuk Menyiapkan Peserta Didik Melalui Kegiatan Bimbingan, Pengajaran Dan Atau Latihan Bagi Peranannya Dimasa Akan Datang (UU RI No.2, 1998). Pada wanita atau ibu nifas penjelasan mengenai tanda-tanda bahaya masa nifas sangat penting dan perlu, oleh karena masih banyak ibu pada masa nifas belum mengetahui tentang tanda-tanda bahaya masa nifas, Dan penyebab lain adalah infeksi nifas diantaranya adalah persalinan berlangsung lama sampai terjadi persalinan terlantar, tindakan operasi persalinan, tertinggalnya plasenta, selaput ketuban dan bekuan darah, ketuban pecah dini

6 Tujuan umum Tujuan penulisan Tujuan khusus

7 Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP)
Secara definisi rencana pelaksanaan pembelajaran merupakan keseluruhaan proses pemikiran dan penentuan semua aktifitas yang akan dilakukan pada masa kini dan masa yang akan datang dalam rangka mencapai tujuan (Mulyasa, 2007).

8 Contract Learning Contract learning adalah rancangan perkuliahan yang disepakati bersama oleh mahasiswa dan dosen, contract learning sudah banyak dipergunakan dalam berbagai pendidikan misalnya pendidikan orang dewasa, pendidikan tinggi, training dalam dunia industri dan bisnis (Frymier, 1965).

9 Deepth interview Dari hasil tes wawancara didapatkan informasi dari mahasiswa “ S “ bahwa kesulitan belajar dalam hal ini meliputi beberapa factor, diantaranya factor dari diri sendiri yang terkadang malas untuk belajar, serta teman yang sulit diajak untuk belajar bersama memecahkan suatu masalah termasuk dalam hal praktik kebidan klinik III ini. Dan factor dari keluarga yang kurang dalam memotivasi belajar menjadikan mahasiswa tidak terlalu semangat dalam menjalankan praktik kebidanan yang sedang dilakukan, dan kurang dalam pelaksanaan praktik kebidanan klinik III tentang asuhan kebidanan pada ibu nifas.

10 RPP Contract Learning Capaian Pembelajaran
mahasiswa diharapkan mampu mengetahui tujuan dilakukannya bimbingan, materi, waktu dan tempat yang telah disepakati. Kemampuan Akhir yang Diharapkan mahasiswa mampu menyetujui dan mau untuk dijadikan mahasiswa bimbingan.

11 Setelah mengikuti perkulihan ini diharapkan mahasiswa dapat :
Mengerti pembahasan tentang contract learning Menyebutkan tujuan dari contract learning Memahami materi dari contract learning Menyepakati waktu dilaksanakannya contract learning Indikator

12 Kompetensi Yang Diharapkan
mahasiswa mempunyai kompetensi yang baik dalam memberikan asuhan yang akan diberikannya pada pasien. Asuhan yang akan mahasiswa dapat setelah bimbingan ini adalah sebagai berikut : Asuhan Pada Ibu Nifas (PNC); materi perawatan luka operasi, manfaat dan tujuan dilakukannya perawatan luka operasi.

13 Indikator Mengerti dan menjelaskan tentang konsep dasar operasi sc
Menjelaskan pengertian perawatan luka Menyebutkan tujuan perawatan luka Melakukan perawatan luka post operasi sc (ganti verban)

14 Resume Kegiatan Pada kegiatan bimbingan yang dilakukan sebanyak 7 kali kunjungan dan melakukan 4 kali pertemuan dengan mahasiswa di RSU Tangerang. Pada pertemuan pertama yaitu Contract Learning dengan pembimbing lahan yang diberitahukan kepada mahasiswa megenai tujuan dari bimbingan, materi-materi, waktu dan tempat bimbingan.

15 Pada pertemuan kedua yaitu pemberian materi dan melakukan demontrasi pada mahasisswa tentang Ganti Verban yang dilakukan pada tanggal 11 Februari 2016 di RSU Tangerang

16 Pada pertemuan ketiga yang dilakukan pada tanggal 15 Februari 2016 pada pelaksanaan yang berjudul Ganti Verban, dosen mendemonstrasikan tindakan ganti verban stepby step dan mahasiswa memperhatikan

17 Pada pertemuan ke empat yang dilakukan pada tanggal 18 Februari 2016 pada proses pelaksanaan ganti verban , mahasiswa datang lebih awal untuk mempersiapkan pasien dan alat yang akan digunakan untuk ganti verban

18 Analisa Terdapat beberapa hambatan yang dialami mahasiswa “s” sehingga pembelajaran dalam praktek ini tidak terlaksana dengan sempurna. Seperti kurangnya pemahaman dalam pengetahuan praktek. dalam targetnya diharuskan memenuhi target yang sesuai dengan kerangka acuan diantaranya yaitu asuhan kebidanan pada post partum patologis.

19 Kelebihan Berdasarkan hasil praktik klinik yang telah dilakukan, terdapat banyak hal yang kita berikan kepada mahasiswa bimbingan selama proses praktik clinical instructure ini terlaksana dengan baik. Dari segi pengetahuan, keterampilan yang belum didapatkan oleh mahasiswa DIII selama ini.

20 Kendala Berdasarkan hasil pertemuan antara praktik klinik, pemecahan masalah atau problem solving kejadian yang dialami dengan teori sama. Sehingga penulis tidak menemukan kendala yang terlalu sulit.

21 Kesimpulan Dari hasil Praktik Klinik Kependidikan yang kami laksanakan mulai tanggal 09 Februari sampai dengan tanggal 29Februari 2016 yang telah kami laksanakan dengan 7x bimbingan dapat kami simpulkan sebagai berikut : Pertemuan pertama kami manfaatkan sebagai sarana untuk silaturahmi dan mengenal tempat untuk kami melakukan bimbingan. Bimbingan pertama kami dimulai dengan pelaksanaan Contrac Learning dengan mahasiswa bimbingan dan juga pembimbing lapangan dan akademik.

22 Bimbingan kedua ,kami mulai dengan melakukan kontak dengan mahasiswa dan melakukan pendekatan kasus didampingi pembimbing lahan. Bimbingan ketiga, yaitu memberikan bimbingan materi dan memberikan penuntun belajar. Bimbingan keempat, yaitu memberikan materi praktik dilapangan kepada mahasiswa didampingi oleh pembimbing lahan. Bimbingan kelima, yaitu memonitoring mahasiswa dan membuat kesepakatan untuk melakukan praktik langsung kepada pasien. Bimbingan keenam, yaitu melakukan tindakan/mendemonstrasikan yang direncanakan sesuai dengan penuntun belajar didampingi pembimbing lahan.

23 SEKIAN DAN TERIMA KASIH


Download ppt "ASSALAMUALAIKUM, WR WB."

Presentasi serupa


Iklan oleh Google