Upload presentasi
Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu
Diterbitkan olehAde Halim Telah diubah "6 tahun yang lalu
1
INSTRUMENTASI PENGOLAHAN PAKAN HIJAUAN DAN KONSENTRAT
KULIAH III INSTRUMENTASI PENGOLAHAN PAKAN HIJAUAN DAN KONSENTRAT Setelah mengikuti kuliah dengan pokok bahasan “Instrumentasi pengolahan pakan hijauan dan konsentrat”, mahasiswa akan dapat menggunakan Instrumentasi Teknologi Pengolahan Pakan. Lab. NTU FAPET-UNPAD
2
Bahan baku pakan : Umumnya berasal dari hasil pertanian (pertanian, perkebunan, perikanan, dan peternakan) Bersifat mudah rusak, voluminous (bulky) dan musiman Merupakan by product dan waste product hasil pertanian sehingga memiliki nilai hayati yang rendah Latar Belakang perlu dilakukan pengolahan untuk meningkatkan dan mengefisienkan kegunaan hasil pertanian tersebut, sehingga diperoleh pakan yang berkualitas tinggi.
3
Tujuan Pengolahan untuk memperkecil kehilangan, penyusutan jumlah dan mutu.
4
INSTRUMENTASI PENGOLAHAN KONSENTRAT
5
PERLAKUAN DALAM PENANGANAN BAHAN BAKU PAKAN
Perlakuan Permukaan Membersihkan, membersihkan kotoran; metoda dengan air, udara, atau angin (kompresor). Cara membersihkan tergantung materi apa yang diinginkan dari materi tersebut. Memisahkan, menurut kegunaan, bentuk dan warna. Tergantung pada kebutuhan yang diinginkan. Memberi grade, menentuan tingkat, kelas, nilai kualitas, atau mengikuti keinginan konsumen. Tujuan grade adalah menentukan harga.
6
2. Perlakuan merubah bentuk
Menggiling, dihasilkan 3 macam bentuk Kasar (Coarse) Sedang (Medium) Halus (Fine) Penggilingan menggunakan alat Grinder Tujuan Penggilingan Untuk Meningkatkan Nilai Tambah Atau Manfaat Lebih.
7
Vacuum belt dryer
8
Solar dryer
9
Batch tray dryer
10
SPRAY DRYER
11
DRYER
12
SILO
13
HAMMER MILL
14
BERBAGAI BENTUK HAMMERMILL
15
ROLLER MILL
16
KEUNTUNGAN DAN MANFAAT PENGGILINGAN
Meningkatkan Palatabilitas Meningkatkan daya cerna Memudahkan Handling Memudahkan pencampuran Memusnahkan Bijian yang tidak diinginkan Mengurangi pembuangan sisa-sisa hijauan makanan ternak
17
B. Memecah : Diperoleh macam- macam bentuk yang tidak beraturan
Bentuk Crumble Bentuk Persegi (Cubes) Bentuk Cip (Irisan Tipis)
18
3. Perlakuan mempengaruhi Pernapasan Bahan
Perlakuan Mengurangi Kerja Enzim Membunuh Bakteri
19
PELLET Pelleting : Proses Penggumpalan bahan menjadi bentuk silinder dengan panas dan tekanan
20
ALUR PELLETING BIbiN SCREENER CYCLON SCREW FEEDER CONDITIONER PELLET
PELLETER ELEVATOR COOLER PACKING CRUMBLER CONVEYER
21
PELLET DAN CRUMBLE
23
COOLING DRYING
25
CRUMBLER ADALAH ALAT YANG DIGUNAKAN UNTUK MENGECILKAN PELLET DARI DIAMETER 3 MM – 4 MM DENGAN PANJANG 6 – 9 MM MENJADI BUTIRAN KECIL 1 MM CARA KERJA MESIN INI DENGAN CARA MELEWATKAN PELLET DIANTARA DUA ROLLER SEHINGGA PELLET AKAN DIREMUKAN MENJADI LEBIH KECIL. UKURAN MATERIAN DITENTUKAN OLEH JARAK ANTARA DUA ROLL YANG DAPAT DIATUR SECARA MANUAL.
27
INSTRUMENTASI INDUSTRI PAKAN TERNAK
29
INSTRUMENTASI PENGOLAHAN HIJAUAN
33
BUNKER SILO
34
TRENCH SILO
Presentasi serupa
© 2024 SlidePlayer.info Inc.
All rights reserved.