Upload presentasi
Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu
1
Oleh: NURHAYATI SMA N 15 Palembang
MATRIKS Oleh: NURHAYATI SMA N 15 Palembang
3
Materi Pokok : Pengertian Matriks Notasi Matriks Elemen Matriks
Ordo Matriks Transpose Matriks
4
Kompetensi Dasar KD Pengetahuan (3.3) KD Keterampilan (4.3)
Menjelaskan matriks dan kesamaan matriks dengan menggunakan masalah kontekstual dan melakukan operasi pada matriks yang meliputi penjumlahan, pengurangan, perkalian skalar, dan perkalian serta transpos. Menyelesaikan masalah kontekstual yang berkaitan dengan matriks dan operasinya.
5
Tujuan pembelajaran : Siswa dapat menyatakan permasalahan sehari-hari dalam bentuk matriks Siswa dapat menjelaskan pengertian matriks Siswa dapat dengan benar menuliskan notasi matriks Siswa dapat menentukan banyak baris dan kolom dari suatu matriks Siswa dapat menentukan ordo suatu matriks Siswa dapat menentukan unsur-unsur suatu matriks Siswa dapat menentukan transpose suatu matriks
6
Aktivitas 1 Pengaktifan Pengetahuan Prasyarat Siswa
Coba cermati susunan meja di kelas mu? Ada berapa baris? Dan ada berapa lajur? Selain meja/kursi, apalagi yang dapat disusun dalam bentuk baris dan lajur/kolom?
7
Aktivitas 2 Saatnya Pengumpulan Ide Diskusikan dengan anggota kelompokmu untuk membahas dan memunculkan gagasan-gagasan dalam menyelesaikan masalah berikut ini. .
8
Permasalahan : jelaskan pengertian matriks,
berikan contoh, tentukan ordo dan transposnya. Langkah-langkah berikut akan membimbing anda menemukan solusi dari permasalahan diatas.
14
Aktivitas 3 Ajang Pemerolehan Pengetahuan Baru
Presentasikan hasil diskusi kelompok mu. KESIMPULAN : 1. Pengertian Matrik : 2. Contoh Matriks : M = ( ) 3. Banyak Elemen Matriks M adalah : 4. Ordo Matriks M adalah : 5. Transpose dari Matriks M adalah : .
32
Terima Kasih... Sampai Jumpa Pada Pembelajaran Berikutnya
Dengan Materi Baru : Jenis matriks Kesamaan matriks Penjumlahan matrik Pengurangan matriks
33
PANTUN Burung Dara burung Nuri Terbang ke hulu melintas kali Pertemuan kita sampai di sini Lain waktu jumpa kembali
Presentasi serupa
© 2024 SlidePlayer.info Inc.
All rights reserved.