Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

SIKLUS PELAPORAN MANAJEMEN

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "SIKLUS PELAPORAN MANAJEMEN"— Transcript presentasi:

1 SIKLUS PELAPORAN MANAJEMEN

2 Merancang suatu sistem PELAPORAN MANAJEMEN yang efektif memerlukan suatu pemahaman akan apa yang dilakukan manajemen dan jenis-jenis masalah yang dihadapi.

3 Faktor-Faktor yang mempengaruhi kebutuhan informasi manajemen, antara lain PROSES PENGAMBILAN KEPUTUSAN

4 Pengambilan Keputusan (decision making) Adalah memilih salah satu diantara berbagai alternatif tindakan yang ada. Pemilihan ini biasanya menggunakan ukuran tertentu, apakah profitabilitas atau efisiensi

5 Langkah-langkah dalam proses pengambilan keputusan:
Meng-identifikasi masalah Mengevaluasi solusi alternatif Meng-implementasikan solusi yang terbaik Melakukan pemeriksaan pasca-implementasi

6 SEORANG pengambil keputusan biasanya tidak memecahkan masalah sampai ia dapat dengan benar mengidentifikasinya. Sebagai Contoh: Asumsikan bahwa seorang manajer devisi mengamati terjadinya penurunan trend LABA DIVISI. Turunnya laba merupakan suatu gejala bukan masalah. Penyebabnya mungkin pemasaran yang tidak efektif , kontrol kualitas yang buruk dalam proses produksi, penundaan pemprosesan pesanan. Manajer tersebut harus mengidentifikasi kasusnya melalui analisis sebelum ia dapat menentukan pemecahannya.

7 SETELAH mengidentifikasi masalah, pengambil keputusan menghadapi tindakan-tindakan alternatif. Paling tidak, ia menghadapi pilihan untuk melakukan tindakan atau tidak melakukan tindakan. Jika tidak ada alternatif yang terbuka, maka tidak ada keputusan yang dibuat.

8 TAHAP implementasi dari proses pengambil keputusan melibatkan sejumlah besar perencanaan yang rinci.
PENGAMBIL keputusan harus mempertimbangkan semua sumber daya yang perlu untuk mengimplementasikan keputusan tersebut. LANGKAH terakhir dalam proses pengambil keputusan adalah melakukan pemeriksaan PASCA-IMPLEMENTASI. Tujuan dilakukan pemeriksaan ini untuk menentukan apakah keputusan dan proses pengambilan keputusan sudah tepat.

9 BEBERAPA prinsip penyusunan Laporan MANAJEMEN
Penggunaan prinsip pertanggung-jawaban Penggunaan prinsip eksepsi Penggunaan prinsip komparasi Laporan untuk jenjang yang lebih tinggi sedapat mungkin dibuat lebih ringkas.


Download ppt "SIKLUS PELAPORAN MANAJEMEN"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google