Upload presentasi
Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu
Diterbitkan olehSusanti Sutedja Telah diubah "6 tahun yang lalu
1
Teknik pengumpulan data FOCUS GROUP DISCUSSION
MPS Seksi 5 Dosen: Ade Suryani, M.Soc.Sc.
2
Focus Group Discussion (FGD)
Disebut juga group interview yang tergolong dalam jenis wawancara terstruktur/ terfokus. Menggunakan panduan diskusi tersusun dari beberapa topik tetapi urutan pertanyaannya tidak kaku, melainkan lebih fleksibel (Minichiello, 1990)
3
Tujuan FGD FGD dirancang dengan tujuan mengungkapkan persepsi kelompok, mengenai suatu gejala budaya (Hoed, 1995) FGD tidak mencari konsensus, tidak mencari pemecahan masalah, tidak memberikan rekomendasi atau membuat keputusan.
4
5 karakteristik FGD (Krueger,1988)
Sejumlah orang yang Memiliki karakteristik tertentu, Memberikan data, Tentang sifat atau keadaan kualitatif tertentu Dalam sebuah diskusi terfokus
5
Ciri-ciri FGD Wawancara dengan kelompok kecil Tidak melebihi 10 orang
Dikendalikan oleh seorang pemimpin diskusi/ fasilitator Apa yang diperhatikan? Interaksi Bisa digabungkan dengan metode survey Diskusi dicatat sebagaimana adanya, termasuk kejadian-kejadian khusus saat diskusi, secara kronologis Transkripsi diskusi diolah menjadi data
6
Prosedur melakukan FGD
Mendefinisikan masalah Menentukan sampel/ informan Menentukan jumlah kelompok diskusi Menyiapkan pelaksanaan Menyiapkan materi diskusi Pelaksanaan diskusi Analisis hasil
7
Memilih siapa yg terlibat dalam FGD?
Keahlian/ kepakaran seseorang dalam kasus yang akan didiskusikan Pengalaman praktis dan kepedulian terhadap fokus masalah Pribadi terlibat pada fokus masalah Tokoh otoritas terhadap kasus yg didiskusikan Masyarakat awam yg tidak tahu menahu dengan masalahnya tetapi ikut merasakan persoalan yang sebenarnya
8
Tahapan analisis FGD: Coding terhadap sikap, pendapat peserta yg memiliki kesamaan Menentukan kesamaan sikap & pendapat berdasarkan konteks yg berbeda Menggunakan persamaan istilah yang digunakan, termasuk perbedaan pendapat terhadap istilah yang sama
9
Melakukan klasifikasi dan kategorisasi terhadap sikap dan pendapat peserta
Mencari hubungan diantara masing-masing kategori yang ada untuk menentukan bentuk bangunan hasil diskusi dan pendapat kelompok Menyiapkan draft laporan FGD untuk didiskusikan pada forum yg lebih besar sebelum diseminarkan dalam forum ilmiah
Presentasi serupa
© 2024 SlidePlayer.info Inc.
All rights reserved.