Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

LEARNING.

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "LEARNING."— Transcript presentasi:

1 LEARNING

2 Belajar (Pengertian) Perubahan perbuatan sebagai akibat dari pengalaman, bukan oleh pertumbuhan atau perkembangan

3 Belajar (Aliran Behavioral)
Belajar adalah hubungan antara faktor-faktor lingkungan (stimulus) dengan faktor hasil tingkah laku (respons) Tingkah laku (belajar) adalah respons individu terhadap eksternal atau lingkungan yang memberikan penguatan

4 Belajar (Aliran Kognitif)
Belajar adalah suatu proses mental yang aktif untuk memperoleh informasi untuk memahami dunia dengan menggunakan semua alat mental manusia

5 Belajar (Aliran Humanistik)
Belajar adalah bagian dari proses aktualisasi diri untuk menyatakan diri secara positif kepada orang lain, yang dipengaruhi oleh bagaimana individu merasakan dirinya sendiri dan dunia sekitarnya

6 Belajar (Ciri-ciri Belajar)
Situasi belajar bertujuan Perubahan tingkah laku Melibatkan latihan atau pengalaman Perubahan yang relatif menetap Perubahan bisa dalam bentuk fisik maupun psikis

7 Belajar (Bentuk Bentuk Belajar)
Belajar menemukan Belajar mengingat Belajar Menjadi efisien

8 TEORI TEORI BELAJAR

9 Teori Behavioristik (Edward Lee Thorndike)
Belajar merupakan pembentukan hubungan antara Stimulus ( S ) dan Respons ( R ) Puzzle Box Faktor yang mempengaruhi Belajar adalah Reward dan Punishment

10 Teori Behavioristik (Edward Lee Thorndike)
Ada 3 hukum dalam belajar : Law of Readiness Law of Exercise Law of Effect

11 Teori Behavioristik (Ivan Pavlow/Classical Conditioning)
Belajar terjadi karena adanya penguatan (reinforcement) Penelitian pada Anjing Extinction

12 Teori Behavioristik (John B. Watson)
Belajar adalah reaksi individu secara keseluruhan terhadap perilaku dari luar yang disebabkan oleh kondisioning Melakukan percobaan pada Albert dan tikus Generalisasi

13 Teori Behavioristik (B. F. Skinner/ Operant Conditioning)
Belajar adalah perubahan tingkah laku karena adanya konskuensi perilaku yang menyenangkan atau yang tidak menyenangkan Konsekuensi yang menyenangkan, menguatkan perilaku, sedangkan konsekuensi yang tidak menyenangkan akan melemahkan perilaku.

14 Teori Behavioristik (Albert Bandura)
Belajar adalah perubahan tingkah laku yang disebabkan oleh situasi sosial, melalui inetraksi sosial dengan orang lain. Teorinya sering disebut dengan social learning theory.

15 Teori Kognitif Belajar adalah usaha manusia untuk memahami dunia yg melibatkan proses-proses seperti: mencari informasi, menyelesaikan masalah, mengorganisasikan pengalaman , etc. Orang secara aktif memilih, memutuskan, mempraktekkan, memperhatikan, mengabaikan dan membuat banyak respon untuk mencapai tujuan.

16 Teori Kognitif (Model-model belajar)
Sistem Pengolahan Informasi: Stimulus Sensory Register STM LTM Retrieval

17 Teori Humanistik Dorongan belajar pada individu dimotivasikan oleh suatu dorongan utama yaitu : Aktualisasi diri. Aktualisasi diri adalah : Manusia yang selalu ingin merealisasikan segala potensi yang ada dalam dirinya. Peristiwa belajar pada individu dilihat sebagai suatu kesatuan (holistik)

18 Teori Humanistik (Abraham Maslow)
Belajar adalah perwujudan keinginan manusia yang bersifat netral dan baik untuk dapat mencapai aktualisasi diri Pendidik membantu anak didik mencapai aktualisasi diri

19 Teori Humanistik (Abraham Maslow)
Hirarki Kebutuhan Manusia : Physiological Needs Social Needs Love & Belongingness Needs Self-Esteem Needs Self-Actualization Needs

20 Teori Humanistik (Carl Rogers)
Belajar sebagai proses internal yang terarah dan bertujuan untuk memuaskan kebutuhan kebutuhan individu

21 Teori Humanistik (Carl Rogers)
Dua kebutuhan utama pada manusia: Kebutuhan akan penghargaan yang positif Kebutuhan akan harga diri


Download ppt "LEARNING."

Presentasi serupa


Iklan oleh Google