Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Febriyana Puspitosari ( )

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "Febriyana Puspitosari ( )"— Transcript presentasi:

1 Febriyana Puspitosari (09104241028)
Penelitian Korelasi Disusun Oleh : Catur Baimi S. ( ) Rima Sekarani I.N. ( ) Asmidayati ( ) Wiendi Dwi N. ( ) Isnain Septiani D. ( ) Febriyana Puspitosari ( )

2 Pengertian Penelitian Korelasi
penelitian korelasi adalah suatu penelitian yang melibatkan tindakan pengumpulan data guna menentukan, apakah ada hubungan dan tingkat hubungan antara dua variabel atau lebih. Adanya hubungan dan tingkat variabel ini penting, karena dengan mengetahui tingkat hubungan yang ada, peneliti akan dapat mengembangkannya sesuai dengan tujuan penelitian.

3 Karakteristik Penelitian Korelasi
Tiga karakteristik tersebut adalah sebagai berikut. Penelitian korelasi tepat jika variabel kompleks dan peneliti tidak mungkin melakukan manipulasi dan mengontrol variabel seperti dalam penelitian eksperimen. Memungkinkan variabel diukur secara intensif dalam setting (lingkungan) nyata. Memungkinkan peneliti mendapatkan derajat asosiasi yang signifikan.

4 Tujuan Penelitian Korelasi
Tujuan penelitian korelasi menurut Suryabrata (1994:24) adalah mendeteksi sejauh mana variasi-variasi pada suatu faktor berkaitan dengan variasi-variasi pada satu atau lebih faktor lain berdasarkan pada koefisien korelasi.

5 Penelitian kolerasi umumnya dilakukan oleh seorang peneliti dengan alasan sebagai berikut:
Ada kebutuhan informasi bahwa ada hubungan antar variabel dimana koefisien kolerasi dapat mencapainya Penelitian kolerasi perlu diperhitungkan kegunaannya apabila variabel yang muncul itu kompleks, dan peneliti tidak mungkin dapat melakukan kontrol dan memanipulasi variabel- variabel tersebut Dalam penelitian dimungkinkan pengukuran beberapa variabel dan hubungan yang ada dalam setting yang realistis

6 Macam Penelitian Korelasi
Penelitian Hubungan Penelitian Prediktif Korelasi Multivariat

7 Macam-macam Teknik Korelasi
Korelasi Product – Moment Korelasi Tata Jenjang The Widespread Biserial Correlation Poin Biserial Correlation Korelasi Tetrachoric Phi Coeficient Contingen Coeficient (Koefisien Kontingensi)

8 Langkah-langkah Penelitian Korelasi
Penentuan masalah Penentuan subyek Pengumpulan data Analisis data

9 Rancangan Penelitian Korelasi
Korelasi Bivariat Regresi dan Prediksi Regresi Jamak (Multiple Regresion) Analisis Faktor Rancangan korelasional yang digunakan untuk menarik kesimpulan kausal Analisis sistem (System Analysis)

10 Kelemahan penelitian kolerasi
Hasilnya cuma mengidentifikasi apa sejalan dengan apa, tidak mesti menunjukkan saling hubungan yang bersifat kausal Jika dibandingkan dengan penelitian eksperimental, penelitian korelasional itu kurang tertib- ketat, karena kurang melakukan kontrol terhadap variabel-variabel bebas Pola saling hubungan itu sering tak menentu dan kabur Sering merangsang penggunaannya sebagai semacam short-gun approach, yaitu memasukkan berbagai data tanpa pilih-pilih dan menggunakan setiap interpretasi yang berguna atau bermakna.

11 Kelebihan penelitian kolerasi
Kemampuannya untuk menyelidiki hubungan antara beberapa variabel secara bersama- sama (simultan) Mampu memberikan informasi tentang derajat (kekuatan) hubungan antara variabel- variabel yang diteliti.


Download ppt "Febriyana Puspitosari ( )"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google