Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Jenis-jenis Puisi Puisi Naratif.

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "Jenis-jenis Puisi Puisi Naratif."— Transcript presentasi:

1 Jenis-jenis Puisi Puisi Naratif.
Yaitu puisi yang mengungkapkan cerita atau penjelasan penyair. Puisi ini terbagi menjadi : Epik yaitu puisi yang berisi tentang tuntunan atau ajaran hidup. Romansa yaitu puisi yang berisi luapan cinta kasih. Balada yaitu puisi yang berisi kisah atau cerita. Syair yaitu puisi yang berisi cerita. 2. Puisi Lirik Terbagi menjadi: a. Elegi yaitu puisi yang berisi ratapan atau tangisan

2 b. Ode yaitu puisi yang berisi pujian pada seseorang
c. Sarenada yaitu puisi percintaan yang bisa dinyanyikan. 3. Puisi Deskriftif. Jenis puisi ini penyair bertindak sebagai pemberi kesan terhadap keadaan atau peristiwa, suasana yang dipandang menarik perhatianya.Puisi jenis ini terbagi menjadi satire dan puisi-puisi impresionistik. Satire yaitu yang berisi penyataan tidak puas dari penyair tentang sesuatu, namun dengan cara menyindir, mengkritik, dan keadaan sebaliknya. Puisi inpresionistik adalah puisi yang berisi tentang impresi penyair tentang sesuatu.

3 Contoh puisi balada “Balada Orang-orang Tercinta” karya WS Rendra.
Contoh puisi Romansa “Romance Perjalanan” karya Ramadhan KH. Contok puisi Elegi “Elegi Jakarta” karya Asrul Sani. Contoh puisi ode “Teratai” karya Sanusi Pane, “Diponogoro” karya Chairil Anwar, “Ode Buat Proklamator” karya Leon Agusta. Contoh puisi sarenada “Sarena hitam, biru, merah jambu, dan unggu” karya WS Rendra.


Download ppt "Jenis-jenis Puisi Puisi Naratif."

Presentasi serupa


Iklan oleh Google