Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

PEMBELAJARAN BERBASIS KOMPETENSI

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "PEMBELAJARAN BERBASIS KOMPETENSI"— Transcript presentasi:

1 PEMBELAJARAN BERBASIS KOMPETENSI
Oleh: Muhroji Disampaikan di Fakultas Eknomi UMS Sabtu, 22-Januari 2011

2 PARADIGMA BARU PENDIDIKAN
UU No 20 / 2003 SISDIKNAS PP No 19 / 2005 SNP UU No 14 / 2005 Guru & Dosen Kualifikasi Pend. Dosen Kopetensi Dosen Sertifikasi Dosen Profesionalitas Dosen

3 HARAPAN DI BALIK UU NO:14/ 05

4 UUGD: PENINGKATAN DOSEN SBG UPAYA PENINGKATAN MUTU PENDIDIKAN
KOMPE- TENSI BAGUS PENDIDIKAN BERMUTU KINERJA BAGUS KBM BAGUS PENGHA- SILAN BAGUS

5 KOMPETENSI DOSEN a. Kompetensi pedagogik; b. Kompetensi kepribadian;
c. Kompetensi profesional; dan d. Kompetensi sosial.

6 Kompetensi Pedagogik adalah kemampuan mengelola pembelajaran peserta didik yang meliputi pemahaman terhadap peserta didik, perancangan dan pelaksanaan pembelajaran, evaluasi hasil belajar, dan pengembangan peserta didik untuk mengaktualisasikan berbagai potensi yang dimilikinya.

7 Kompetensi Kepribadian
adalah kemampuan kepribadian yang mantap, stabil, dewasa, arif, dan berwibawa, menjadi teladan bagi peserta didik, dan berakhlak mulia.

8 Kompetensi Profesional
adalah kemampuan penguasaan materi pembelajaran secara luas dan mendalam yang memungkinkannya membimbing peserta didik memenuhi standar kompetensi yang ditetapkan dalam Standar Nasional Pendidikan.

9 Kompetensi Sosial adalah kemampuan pendidik sebagai bagian dari masyarakat untuk berkomunikasi dan bergaul secara efektif dengan peserta didik, sesama pendidik, tenaga kependidikan, orangtua/wali peserta didik, dan masyarakat sekitar.

10 DOSEN BERFUNGSI SBG SUMBER BELAJAR FASILITATOR PENGELOLA DEMONSTRATOR
PEMBIMBING MOTIVATOR EVALUATOR.

11 Komponen Silabus Identitas Mata Kuliah (Prodi, Kode MK, Nama MK, jumlah SKS, dan Semester) Mata Kuliah Pra Syarat Deskripsi Mata Kuliah Standar Kompetensi Kompetensi Dasar Indikator Pengalaman Pembelajaran Materi Waktu Alat/Bahan/Sumber Belajar Penilaian Hasil Belajar .

12 Komponen RMP Informasi Umum (Nama Dosen, Prodi, Kode MK, Nama MK, jumlah SKS, Semester, dan Waktu) Standar Kompetensi Kompetensi Dasar Indikator Kegiatan Pembelajaran (pendahuluan, penyajian, dan penutup) Metode/Strategi Pembelajaran Alat/Media Bahan/Sumber Belajar Penilaian Hasil Belajar

13 STANDARD KOMPETENSI MERUPAKAN KUALIFIKASI KEMAMPUAN MINIMAL PESERTA DIDIK YANG MENGGAMBARKAN PENGUASAAN PENGETAHUAN, SIKAP, DAN KETRAMPILAN YANG DIHARAPKAN DICAPAI PADA SETIAP KELAS DAN/ATAU SEMESTER PADA SUATU MATA PELAJARAN

14 KOMPETENSI DASAR SEJUMLAH KEMAMPUAN YANG HARUS DIKUASASI PESERTA DIDIDK DALAM MATA PELAJARAN TERTENTU SEBAGAI RUJUKAN PENYUSUNAN INDIKATOR KOMPETENSI DALAM SUATU PELAJARAN

15 INDIKATOR PERILAKU YANG DAPAT DIUKUR DAN/ATAU DIOBSERVASI UNTUK MENUNJUKKAN KETERCAPAIAN KOMPETENSI DASAR TERTENTU YANG MENJADI ACUAN PENILAIAN MATA PELAJARAN . INDIKATOR DIRUMUSKAN DENGAN MENGGUNAKAN KATA KERJA OPERASIONAL YANG DAPAT DIAMATI DAN DIUKUR, YANG MENCAKUP PENGETAHUAN, SIKAP DAN KETRAMPILAN.

16 DESKRIPSI MATA KULIAH 1. URGENSI DAN SIGNIFIKANSI MATA KULIAH
DALAM STRUKTUR KURIKULUM. 2. KETERKAITAN MATA KULIAH DENGAN MATA KULIAH YANG LAIN. 3. TINGKAT KEDALAMAN DAN KELUASAN MATERI

17 Terimakasih Wass. Wr. Wb. 17 17


Download ppt "PEMBELAJARAN BERBASIS KOMPETENSI"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google