Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Mochamad Nurcholis, STP.MP.

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "Mochamad Nurcholis, STP.MP."— Transcript presentasi:

1 Mochamad Nurcholis, STP.MP.
PROTEIN Mochamad Nurcholis, STP.MP.

2 Daftar Isi Struktur & Jenis Asam Amino 1 Struktur & Jenis Protein 2
Isolasi Protein 3 4 Pemurnian Protein

3 ASAM AMINO Unit penyusun protein Mengandung : - 1 gugus amino
- 1 gugus karboksilat - 1 gugus R Terikat pada C-α (kiral)

4 Amfoter

5

6 SINGKATAN ASAM AMINO Asam Amino 3 Huruf 1 huruf Alanine Ala A Leucine
Arginine Arg R Lysine Lys K Asparagine Asn N Methionine Met M (Asam) Aspartat Asp D Phenylalanine Phe F Cystein Cys C Proline Pro P Glutamine Gln Q Serine Ser S (Asam) Glutamat Glu E Threonine Thr T Glycine Gly G Tryptophane Trp W Histidine His H Tyrosine Tyr Y Isoleucine Ile I Valine Val V

7

8 Klasifikasi Asam Amino
Essensial : Tidak bisa disintesa o/ tubuh manusia Diperoleh dari bahan pangan Non-Essensial : Bisa disintesa o/ tubuh manusia

9 Kadar asam amino (g/100 gram bahan)
Asam Amino Essensial Amino Acid FAO Skim Milk Soya Beef Egg Fish Yeast Lysine 4,2 8,6 6,8 8,3 6,3 6,6 Tryptophan 1,4 1,5 1,0 1,6 0,8 Phenylalanine 2,8 5,5 5,3 3,5 5,7 4,1 4,5 Methionine 2,2 3,2 1,7 3,0 2,6 Threonine 4,7 3,9 4,9 4,8 5,0 Leucine 11,0 8,0 7,2 9,0 10,5 Isoleucine 7,5 6,0 6,2 7,7 Valine 7,0 5,1 5,9 Kadar asam amino (g/100 gram bahan)

10 Klasifikasi Asam Amino Berdasarkan Gugus -R
Polar (0) 7 A.A Non polar 8 A.A Polar (-) 2 A.A Polar (+) 3 A.A Asam Amino

11 Non-Polar (Hidrofobik) Polar (Hidrofilik) Polar bermuatan (-) Polar bermuatan (+) Alanine Asparagine Asam aspartat Lysine Methionine Threonine Asam glutamat Arginine Valine Glutamine Histidine Proline Tyrosine Leucine Glycine Phenylalanine Cysteine Isoleucine Serine Tryptophan Pada kondisi pH netral (6-7)

12

13 Asam amino glisin  Asam amino paling sederhana
Gugus R glisin  atom Hidrogen Asam amino alanin  memiliki gugus R berupa metil (CH3)

14

15

16 Prolin  A. A yang berbeda dari A. A yg lain karena terdapat 2 ikatan
Prolin  A.A yang berbeda dari A.A yg lain karena terdapat 2 ikatan pada atom N dengan bentuk nitrogen sekunder Prolin  disebut dengan asam imino

17

18

19

20

21

22

23

24

25

26

27 PROTEIN Makromolekul penyusun lebih dari separuh bagian sel
Menentukan ukuran, struktur sel Komponen utama dari sistem komunikasi sel

28 Struktur Protein Multi-subunit/oligomerik Subunit yang folded α-Helix dan β-Strand Rantai Lurus Struktur Kuartenener Struktur Tersier Struktur Sekunder Struktur Primer Asam amino penyusun  menentukan sifat/karakteristik protein

29

30

31 Fungsi protein Katalis reaksi biokimia (enzim)
Alat pengangkut (hemoglobin) Pengatur pergerakan (otot) Penunjang mekanis (kolagen) Imunitas (antibodi) Penyampai impuls syaraf (rodopsin) Pengendali pertumbuhan (hormon)

32 Sifat Protein Protein bersifat basa
 mengandung banyak A.A dengan gugus R bermuatan (+)  gugus (NH3+) >>> Protein bersifat asam  mengandung banyak A.A dengan gugus R bermutan (-)  gugus (COO-) >>>

33 Titik Isoelektrik Protein
pH dimana protein tidak bermuatan Protein dikatakan basa, asam atau netral tergantung pada muatan protein pada pH fisiologis

34 Penelitian Biokimia Isolat Protein Hormon Antibodi Enzim Insulin
Imunoblotting Biokatalis Hormon Antibodi Enzim

35 Isolasi Protein Dalam Sel
Fraksinasi  Pada suhu rendah (0-4oC) Homogenisasi  Homogenat (debris sel + organel) Sentrifugasi Isolat Protein Presipitasi (Amonium sulfat) Supernatan Pelet

36 Presipitasi Protein Homogenat Supernatan Presipitat Larutan keruh :
Debris Sel Organel sel Makromolekul penyusun sel Fase cair : Makromolekul BM <<< Organel terlarut dlm buffer Memisahkan protein berdasarkan kelarutannya thd amonium sulfat

37 Thank You !


Download ppt "Mochamad Nurcholis, STP.MP."

Presentasi serupa


Iklan oleh Google