Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Pertemuan 13 Metode Transportasi

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "Pertemuan 13 Metode Transportasi"— Transcript presentasi:

1 Pertemuan 13 Metode Transportasi
Matakuliah : K0442 – Metode Kuantitatif Tahun : 2005 Versi : 1 / 0 Pertemuan 13 Metode Transportasi

2 Menyelesaikan masalah degeneracy dalam transportasi
Learning Outcomes Pada akhir pertemuan ini, diharapkan mahasiswa akan mampu : Menyelesaikan masalah degeneracy dalam transportasi

3 Outline Materi Masalah Degeneracy

4 jumlah sel alokasi ≠ m baris + n kolom - 1
Masalah Degeneracy Terjadi jika jumlah sel alokasi ≠ m baris + n kolom - 1 Contoh: Misal ketahui Tabel Sbb

5 Cara Secara artificial menciptakan suatu sel yang dialokasikan (sebuah sel kosong secara artifisial harus diperlakukan seolah-olah sebagai sebuah sel yang berisi alokasi ) Misal dipilih sel 1A (secara acak) sehingga didapatkan tabel berikut :

6

7 Lintasan Stepping Stone dan Perubahaan Biayanya

8 Didapatkan Tabel

9 Pada tabel tersebut tidak terjadi degenerasi .
Tabel tersebut sudah merupakan tabel optimal Ada solusi optimal majemuk di sel 2A

10 Rute Yang Dilarang Yaitu, unit barang tidak dapat dipindahkan dari suatu sumber tertentu ke suatu tempat tujuan tertentu pula Pada saat situasi seperti ini muncul, kita harus yakin bahwa dalam solusi optimal tidak satu unit barangpun dialokasikan ke sel yang mewakili rute ini.

11 Prinsip : Nilai sebesar M sebagai biaya transportasi diberikan pada sel yang mewakili suatu rute yang dilarang. Jadi, pada saat pengevaluasian sel yang dilarang, sel tersebut akan selalu memuat perubahan biaya positif yang besarnya M, yang akan menyebabkan variabel tersebut tidak terpilih sebagai variabel yang masuk.


Download ppt "Pertemuan 13 Metode Transportasi"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google