Upload presentasi
Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu
1
KONSEP KETUHANAN DALAM ISLAM
Dalam al-qur’an kata tuhan disebut dengan kata “ilah” dipakai untuk menyatakan berbagai objek yang dibesakan atau dipentingkan oleh manusia, al-jatsiyah:23, al qashas:38 Menurut al-qur’an Tuhan (ilah) diartikan sesuatu yang sangat dipentingkan oleh manusia sedemikian rupa, sehingga manusia merelakan dirinya untuk dikuasai olehnya. Dipentingkan secara luas berarti : Dipuja Dicintai Diharapkan dapat memberikan kemaslahatan atau kegembiraan Ditakuti akan mendatangkan bahaya atau kerugian
2
TEORI EVOLUSIONISME PEMIKIRAN TENTANG TUHAN
Dinamisme, meyakini bahwa pada benda-benda tertentu mempunyai kekuatan namanya bermacam-macam mana (malanesia) tuah (melayu), syakti (India) Animisme, meyakini adanya peran roh dalam kehidupannya yang bisa membuat bahagia atau celaka maka roh-roh tersebut perlu mendapat advis diantaranya melalui para dukun Politeisme kepercayaan animisme dinamisme lama-lama tidak membuat kepuasan karena terlalu banyak roh, kemudian roh yang dianggap mempunyai kelebihan disebut sebagai dewa. Henoteisme, satu bangsa hanya mengakui satu dewa yang disebut dengan tuhan, namun masih mengakui tuhan bangsa lain. Monoteisme, mengakui satu tuhan untuk seluruh bangsa
3
PEMIKIRAN MANUSIA TENTANG TUHAN MENURUT ILMUWAN BARAT
MAX MULLER DAN EB TAYLOR CS Pengetahuan manusia tentang tuhan berdasarkan evolusi pemikiran dari kepercayaan yang sangat sederhana lama kelamaan meningkat menjadi sempurna. Teori ini disebut dengan teori EVOLUSIONISME
4
Andrew lang (1898) Ia menentang pendapat yang dinyatakan max muller dan eb taylor, ia menekankan adanya monoteisme pada masyarakat primitif, yang sama dengan monoteismenya yang dianut oleh bangsa kristen Sehingga dia berpendapat bahwa konsep monoteisme yang berkembang di masyarakat telah ada dari sejak jaman dahulu kala.
5
PEMIKIRAN UMMAT ISLAM TENTANG TUHAN
Pemikiran tentang tuhan melahirkan ilmu tauhid, ilmu kalam, atau ilmu ushuluddin Hal ini timbul sejak wafatnya nabi muhammad SAW. Lahirlah aliran yang bersifat liberal, tradisional, dan diantara keduanya.
6
ALIRAN-ALIRAN ILMU KALAM DALAM ISLAM
Mu’tajilah menekankan pemakaian akal pikiran dalam memahami semua ajaan dan keimanan dalam islam. Diantara pendapatnya ialah orang yang berdosa besar tidak mukmin tidak kafir tapi diantara keduanya atau manzilun bainal manjilatain Qadariyah berpendapat manusia mempunyai kebebasan dalam menentukan nasibnya. Jabariyah, berpendapat manusia tidak mempunyai kemerdekaan dalam berbuat dan berkehendak Asyariyah dan maturidiyah, manusia yang melakukan perbuatan tetapi ketika perbuatan itu terjadi itu merupakan kehendak Allah.
7
TUHAN MENURUT AGAMA-AGAMA WAHYU
Informasi tentang asal usul kepercayaan kepada tuhan antara lain terdapat pada :Al-anbiya 92, al maidah, 72, al-ikhlas 1-4, al-baqarah 255 Dari beberapa ayat itu bisa disimpulkan bahwa pengesaan/paham monoteisme tentang tuhan sudah ada sejak dahulu kala, dan yang di maksud dengan tuhan itu adalah ALLAH.
8
ALIRAN-ALIRAN ILMU KALAM DALAM ISLAM
9
PENDAPAT ALIRAN ILMU KALAM TENTANG TAKDIR
Presentasi serupa
© 2024 SlidePlayer.info Inc.
All rights reserved.