Upload presentasi
Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu
Diterbitkan olehHandoko Salim Telah diubah "6 tahun yang lalu
1
MATERI TENTANG SEMIOTIKA DESAIN PRODI DESAIN PRODUK & FDIK
PERTEMUAN 5 Huddiansyah. S.Sn.,M.A.,M.Ds. PRODI DESAIN PRODUK & FDIK
2
KEMAMPUAN AKHIR YANG DIHARAPKAN
Mahasiswa mampu menguraikan pengertian semiotika dengan cara mendapatkan pengetahuan yang nyata, esensi dan substansi segala sesuatu pengertiannya kedalam seni dan desain.
3
MATERI TENTANG SEMIOTIKA
Semiotika adalah ilmu untuk menganalisa tanda atau kajian tentang sisyem penandaan. Kadang semiotika jugadiartikan secara nakal sebagaimana yang dilakukan Umberto Eco dalam A Theory of Semiotics, yaitu disiplin yang mempelajari apapun yang dapat digunakan untuk berdusta.
4
MATERI TENTANG SEMIOTIKA
Menurut Todorov dan Moris, terdapat empat tradisi keilmuan yang membidani kelahiran semiotika Barat, yaitu : semantik (termasuk filsafat linguistik), logika, retrorika dan hermeneutika.
5
MATERI TENTANG SEMIOTIKA
Semiotika meliputi bidang kajian yang luas, bidang yang disebutkan Eco berikut ini. Zoosemiotics menelaah perilkukomunikatif pada binatang; oldfactory sign mengkaji kode bebauan; medical semioticsmerupakan studi tentang hubungan antara tanda atau gejala tertentu dengan penyakit yang diindikasikannya; visual communication merentang dari sistem kebentukan, grafis, hingga studi tanda ikonik; dan beberapa bidang semiotika lainnya.
Presentasi serupa
© 2024 SlidePlayer.info Inc.
All rights reserved.