Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Pemrograman Berorientasi Obyek dengan PHP

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "Pemrograman Berorientasi Obyek dengan PHP"— Transcript presentasi:

1 Pemrograman Berorientasi Obyek dengan PHP
I Wayan Agus Arimbawa Mata Kuliah PBO STMIK Lombok

2 Overview Apa itu Object Oriented Programming? Pengenalan PHP5
Perbedaan dengan procedural programming Kelebihan OOP Pengenalan PHP5 PHP5 dengan OOP Contoh program

3 Konsep Model Obyek Konseptual Objek Model terdiri dari 4 konsep dasar:
Objek Model: adalah proses bagaimana kita memodelkan sistem yang ada berupa objek-objek Konseptual Objek Model terdiri dari 4 konsep dasar: Abstraksi: Proses mengamati objek2 yang ada di sistem dunia nyata, mengidentifikasi persamaan dan perbedaan ciri2nya, lalu membuat classes (+atribut+method) sesuai hasil pengamatan itu. Abstraksi: penyederhanaan objek2 yg mirip sehingga kita dapat membuat sebuah class (atribut2/method) dan menyatakan bahwa objek2 yg mirip itu kita create/lahirkan dari class yang sama. Encapsulasi: access specifier (public, private), get dan set Class mempersatukan atribut dan method di dalamnya agar tidak tercerai-berai. Aturan: semua ATR+METH harus di dalam class. Modularitas: masing2 objek ditreatment sendiri Hierarki: relasi antar kelas, inheritance (pewarisan)

4 Ide PBO Membuat program dengan pendekatan semirip mungkin dengan dunia nyata: Langkah pertama: Tentukan benda apa saja yang harus ada, siapa aktor/pelaku (role)? (Subjek) -> ini jadi Class (Object) Apa sifat/elemen masing2 benda/aktor? -> ini jadi Property Benda/aktor itu bisa melakukan apa saja? (Predikat) -> ini jadi Methods (PHP -> Fungsi / function) Jadi, setiap Class bisa memiliki Property (Atribut) dan Method (Function) Pada OOP dalam PHP, setiap variabel dan fungsi/prosedur harus jelas yaitu dimiliki oleh Class yg mana. Cara pemanggilan (invoke) fungsi/prosedur juga harus ditulis Class yg memilikinya. Misalnya $a=new Hallo() $a->tampilKata akan menampilkan kata untuk object Hallo dari fungsi tampilKata.

5 Contoh Model Contoh dunia mahluk hidup

6 Contoh Perbandingan Penulisan Program dalam prosedural (kiri) dan PBO (kanan):

7 Praktikum 1 (prosedural):
Tulis dan jalankan kode program berikut: Simpan dalam file prosedural01.php

8 Praktikum 2 (PBO): Tulis, simpan dengan nama pbo01.php dan jalankan kode program berikut:

9 Percobaan: Tambahkan baris kode program berikut setelah baris terakhir kode program prosedural01.php: echo “</br>”; echo “Merk mobilnya : " .$merk; echo “Harga mobilnya : " .$harga; Tambahkan baris kode program berikut setelah baris terakhir kode program pbo.php: $a->tampilMerk(); $a->tampilHarga();

10 Tugas 1. Lakukan analasis, jelaskan perubahan yang terjadi.
2. Bandingkan dengan penulisan kode program PBO dengan kode prosedural. 3. Jelaskan pendapat Anda.


Download ppt "Pemrograman Berorientasi Obyek dengan PHP"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google