Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

REGRESI LINEAR oleh: Asep, Iyos, Wati

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "REGRESI LINEAR oleh: Asep, Iyos, Wati"— Transcript presentasi:

1 REGRESI LINEAR oleh: Asep, Iyos, Wati

2

3

4 Apa itu Regresi Linier ? Regresi merupakan alat ukur yg digunakan untuk mengetahui ada tidaknya korelasi antar variabel. Regresi linier adalah regresi yang variabel bebasnya (variabel X) berpangkat paling tinggi satu. Untuk regresi sederhana, yaitu regresi linier yang hanya melibatkan dua variabel (variabel X dan Y).

5 REGRESI LINIER Misalkan (xi, yi) adalah data hasil pengukuran, kita akan menghampiri titik tsb dengan sebuah garis lurus Garis lurus tsb dibuat sedemikian sehingga errornya sekecil mungkin dengan titik-titik data

6 REGRESI LINEAR

7 REGRESI LINEAR

8 Perhitungan Error

9 Algoritma Regresi Linear
Tentukan N titik data yang diketahui dalam (xi,yi) untuk i = 1,2,3,..,N Hitung nilai a dan b dengan menggunakan formulasi dari regresi linier Tampilkan fungsi linier Hitung fungsi linier tersebut dalam range x Tampilkan hasil tabel (xn,yn) dari hasil fungsi linier tersebut

10 Contoh 1 Berikut ini data mengenai pengalaman kerja dan penjualan
X=pengalaman kerja (tahun) Y=omzet penjualan (ribuan) Tentukan nilai a dan b Buatkan persamaan regresinya! X 2 3 5 6 1 4 Y 8 7 11 10

11 Cara 2. Cara 1. Penyelesaian : X Y X2 Y2 XY 2 5 4 25 10 3 8 9 64 24 16
7 49 35 6 11 36 121 66 1 100 40 56 96 448 198 Cara 2. Cara 1.

12 Cara 3 Dari ketiga cara pengerjaan tersebut diperoleh nilai a = 3,25 dan nilai b = 1,25 Persamaan regresi linearnya adalah Y=3,25+1,25X

13 Contoh 2 Tentukan persamaan garis lurus yang mencocokkan data pada tabel dibawah ini. Kemudian perkirakan nilai y untuk x = 1.0

14

15

16 Terima kasih


Download ppt "REGRESI LINEAR oleh: Asep, Iyos, Wati"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google