Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Kasus 5.

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "Kasus 5."— Transcript presentasi:

1 Kasus 5

2 Problem pasien Usia 62 tahun IMA
Riwayat hipertensi dan tidak teratur minum obat Riwayat MRS dengan kasus muka bengkak dan sesak Saat mrs minum obat captopril( ACE in) 3x25 mg, simart2 1x1, aldecto 1x25, lasix ( inotropik) 1x1, ascardia 1x1

3 Tujuan terapi Mengurangi nyeri dada Mengurangi sesak
Mencegah komplikasi

4 P-TREATMENT: ADVICE: MRS Bed rest Usahakan diet lemak dan kolesterol
Meningkatkan konsumsi buah & sayur Batasi asupan cairan Olah raga sesuai dengan kondisi tubuh Tidur dengan posisi setengah duduk TX NON FARMAKOLOGI : Infus cairan, pemberian oksigen, Drug : Nitrat, morfin, aspirin rujukan : Rujuk spesialis jantung

5 - Mengobati semua bentuk angina
Nama obat Efficacy Safety Suitability Nitrat +++ Farmakokinetik Sublingual: Awitan 5 menit, durasi 1-4 jam Oral: Awitan 30 menit, durasi 4-6 jam Farmakodinamik: Mendilatasi arteri miokardium besar untuk meningkatkan pasokan darah ke jantung. Menurunkan beban awal jantung dengan menguragi tonus vena ++ Efek Samping Hipotensi dan takikardi balik, bradikardi, iskemia serebral, dermatitis kontak dapat terjadi pd preparat transdermal, edem perifer bertambah. Indikasi : - Zat antiangina - Mengobati semua bentuk angina - Dapat digunakan segera sebelum latihan atau stress untuk mencegah episode iskemik

6 Larut dalam air dan lemak Eliminasi melalui ginjal dan hati
Nama obat Efficacy Safety Suitability B-Bloker +++ Farmakokinetik Larut dalam air dan lemak Eliminasi melalui ginjal dan hati T ½ : 3-12jam Farmakodinamik : Antagonis β-adrenergik cardioselective dengan sedikit efek pada reseptor bronkial. Ini menunjukkan beberapa aktivitas simpatomimetik intrinsik dan menstabilkan membran properti. + Efek Samping Bradycardia Hipotensi Gagal jantung Blok jantung Bronkospasme Kelelahan Dinginnya ekstremitas Pneumonitis Fibrosis paru Retroperitoneal Efek SSP Myopathies Gangguan GI Ruam kulit Dll. ++ Indikasi Dapat menurunkan kebutuhan O2 jantung dengan memblok reseptor B jantung,.

7 Nama obat Efficacy Safety Suitability Baik dengan pemberian per-oral
CCB +++ Baik dengan pemberian per-oral Klierens oleh liver metabolisme Mengalami ”extensive firstpass metabolisme” Menghasilkan metabolit aktif + Efek Samping Dihydropiridine dapat menyebabkan reflek simpatetik pada jantung- kurang efektif sebagai monoterapi dibandingkan diltiazem atau β-bloker Nifedipine dan dihydropyridine dapat menyebabkan headache, nausea, flushing, ankle swelling. Verapamil dapat menyebabkan konstipasi, heart failure Indikasi : - hipertensi - angina stabil

8 P-Drug OBAT EFFICACY SAFETY SUITABILITY nitrat Glyceryl trinitrat ++ +
isosorbit

9 P-Drug OBAT EFFICACY SAFETY SUITABILITY Beta bloker propanolol +
labetolol

10 P-drug Effikasi Safety Suitability Cost OBAT Menurunkan nyeri aspirin
+ ++ morfin Kesimpulan : Morfin 2-4 mg untuk nyeri kuat

11 Efficasy Savety Suitaility aspirin Ikatan dgn albumin 80-90% ES: iritasi sal. Cerna,hepatotoksik Indikasi: Antipiretik,analgetik,demam rematik akut Kontraindikasi: Ulkus peptikum,alergi salisilat,asma morfin ES : hipoventilasi,halusinasi,somnolen Nyeri yg perlu analgetik opioid Depresi pernafasan,penyakit obstruksi jalan nafas

12 Dr. niqma Jl. Bendungan Nawangan no. 16 Malang SIP
Dr. niqma Jl. Bendungan Nawangan no. 16 Malang SIP.:DA/kodya/XIV/2009 jam praktek : – Malang, 29desember 2012 R/ isosorbid tab 5 mg No.IX 1 dd tab I ac sublingual R/ Aspirin tab 160 mg No V 1 dd tab I ₰ RPro : P (40 tahun)

13 Dr. niqma Jl. Bendungan Nawangan no. 16 Malang SIP
Dr. niqma Jl. Bendungan Nawangan no. 16 Malang SIP.:DA/kodya/XIV/2009 jam praktek : – Malang, 209desember 2012 R/ MST Continus (morfin) tab 10 mg No.II (dua) _______∫ prn _________ £ Pro : P (40 tahun)

14 KIE Informasi Diberikan O2 agar meningkatkan supply, Diberi nitrat agar meningkatkan aliran di p.d. koroner dan venodilatasi, morfin untuk nyeri dada, aspirin untuk antitrombus Instruksi - isodril (nitrat) diberikan secara oral 3 X sehari sebelum makan -aspirin untuk antitrombus - MST Continus (morfin) diminum jika masih nyeri Peringat Kontrol ke dokter spesialis jantung bila ada efek yang mengganggu.

15 MONITORING & EVALUASI EFEK Tx OBAT
Vital sign (tensi, nadi, respirasi, suhu, kesadaran) Keluhan pasien (nyeri,sesak)  dengan anamnesis  EFEK SAMPING OBAT Tanda allergi PROGRESS PENYAKIT Tanda2 ke arah komplikasi /perburukan penyakit


Download ppt "Kasus 5."

Presentasi serupa


Iklan oleh Google