Upload presentasi
Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu
1
TANTANGAN PENGELOLAAN SATWALIAR
Jarwadi B Hernowo Laboratorium Ekologi Satwaliar Departemen Konservasi Sumberdaya Hutan dan Ekowisata Fakultas Kehutanan IPB
2
POKOK TANTANGAN FRAGMENTASI HABITAT ISOLASI KONSEP PULAU
BENTANG ALAM/LANSEKAP LUAS KONVERSI LAHAN EKSOTIK SPECIES KEBAKARAN ILEGAL LOGGING ILEGAL HUNTING PENCEMARAN KONFLIK KERJASAMA
3
FRAGMENTASI HABITAT Suatu kondisi habitat akibat dari suatu proses sehingga habitat terpecah/terputus menjadi lebih kecil, kesatuan fungsi habitat berkurang/menurun
4
FRAGMENTASI HABITAT SEBARAN BIODIVERSITY ALOKASI LAHAN
KEPENTINGAN PEMBANGUNAN
5
ISOLASI KONDISI DIMANA HABITAT TIDAK MEMILIKI HUBUNGAN /KONEKSITAS DENGAN HABITAT LAINNYA FRAGMENTASI
6
FRAGMENTASI DAN ISOLASI PENGARUHNYA TERHADAP BIODIVERSITY
ALIRAN GEN DALAM EKOSISTEM TERGANGGU/TERPUTUS KEANEKARAGAMAN MENJADI MENGECIL PROSES IN BREEDING MENINGKAT DAYA TAPUNG/DAYA DUKUNG HABITAT MEROSOT ANCAMAN LEBIH TINGGI KEAMANAN MENURUN
7
METAPOPULASI KONDISI POPULASI (UKURAN) MENJADI LEBIH KECIL DAN TERPISAH/ TERPUTUS DARI POPULASI LAINNYA FRAGMENTASI DAN ISOLASI
8
LANSEKAP/BENTANG ALAM ANALISIS
ANALISIS KEBERADAAN BIODIVERSITY INSITU MEMPERTIMBANGKAN BENTANG ALAM KONEKSITAS HABITAT BIODIVERSITY INSITU DENGAN LINGKUNGAN SEKITAR PENGARUH LINGKUNGAN SEKITAR TERHADAP BIODIVERSITY INSITU
9
BIOGEOGRAFI PULAU PULAU BESAR MENGANDUNG BIODIVERSITY > DARI PADA PULAU KECIL LAJU KEPUNAHAN PULAU KECIL > DARI PADA PULAU BESAR TEKANAN PULAU BERUKURAN KECIL > DARI PADA PULAU BERUKURAN BESAR
10
Akibat/Dampak KONVERSI LAHAN KEBUTUHAN LAHAN MENINGKAT
TATA GUNA LAHAN TATA RUANG Akibat/Dampak Kehilangan Habitat Fragmentasi & Isolasi Konflik dengan Satwaliar
11
ILEGAL LOGGING Kehilangan habitat KUALITAS KEBUTUHAN KAYU MENINGKAT
KESEMPATAN DAMPAKNYA THDP BIODIVERSITY Kehilangan habitat KUALITAS KUANTITAS Populasi Stress , Kematian
12
KEBAKARAN LAHAN Penyiapan lahan Budaya Kecenderungan meningkat
DAMPAKNYA THD BIODIVERSITY Kehilangan Habitat Kematian
13
EKSOTIK SPECIES Dampaknya Kepentingan ekonomi Ekpansif
Mematikan species lokal
14
KONFLIK DENGAN SATWALIAR
KONVERSI LAHAN FRAGMENTASI & ISOLASI EKOSISTEM TIDAK SEIMBANG SEMAKIN MENINGKAT SATWALIAR BESAR
15
COLLABORATION BIODIVERSITY BERKAIT BERBAGAI PIHAK
MASALAH SEMAKIN KOMPLEK PENANGANAN MULTI PIHAK KERJASAMA MENJADI KEHARUSAN
Presentasi serupa
© 2024 SlidePlayer.info Inc.
All rights reserved.