Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Matematika Ekonomi yasinyusufblog.wordpress.com

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "Matematika Ekonomi yasinyusufblog.wordpress.com"— Transcript presentasi:

1 Matematika Ekonomi yasinyusufblog.wordpress.com
Yasin Yusuf, S.Pd, M.Si yasinyusufblog.wordpress.com

2 Referensi Dasar-dasar Matematika Ekonomi Jilid 1 & 2, Alpha C. Chiang & Kevin Wainwright, Erlangga

3 Bab 1 SIFAT-SIFAT MATEMATIKA EKONOMI

4 Pendekatan untuk menganalisis ekonomi
Matematika Ekonomi Pendekatan untuk menganalisis ekonomi

5 Keunggulan pendekatan matematis
Bahasa lebih ringkas dan tepat Kaya akan dalil-dalil matematis sehingga mudah pemakaiannya Memungkinkan untuk menyelesaikan kasus dengan n variabel

6 Bab 2 Model EKONOMI Unsur-unsur dalam model matematis
Sistem bilangan nyata Konsep himpunan Hubungan dan fungsi Tipe-tipe fungsi Fungsi dari dua atau lebih variabel bebas Tingkat keumuman atau generalitas

7 BAB 3 ANALISIS EKUILIBRIUM DALAM EKONOMI
#Ekuilibrium adalah adalah suatu keadaan yang mempunyai ciri tidak adanya kecenderungan untuk berubah

8 Ekuilibrium pasar parsial (suatu model linear)
Pembentukan Model #AsumsiKeadaanPasar Kuantitas barang yang diminta ( 𝑄 𝑑 ) 𝑄 𝑑 = 𝑄 𝑠 Kuantitas barang yang ditawarkan ( 𝑄 𝑠 ) 𝑄 𝑑 =𝑎−𝑏𝑃 (𝑎,𝑏>0) Harga Barang (𝑃) 𝑄 𝑠 =−𝑐+𝑑𝑃 (c,d>0) #KurvaPermintaan #KurvaPenawaran

9 𝑄 𝑑 = 𝑄 𝑠 𝑄 𝑑 =𝑎−𝑏𝑃 (𝑎,𝑏>0) 𝑄 𝑠 =−𝑐+𝑑𝑃 (c,d>0)
#AsumsiKeadaanPasar 𝑄 𝑑 = 𝑄 𝑠 Ekuilibrium 𝑄 𝑑 =𝑎−𝑏𝑃 (𝑎,𝑏>0) Persamaan perilaku 𝑄 𝑠 =−𝑐+𝑑𝑃 (c,d>0) 𝑄 𝑑 =𝑎−𝑏𝑃 𝑄 𝑠 =−𝑐+𝑑𝑃 𝑃 𝑄 Q = 𝑄 𝑠 = 𝑄 𝑑 𝑃=𝑄

10 𝑄 𝑄 𝑑 =𝑎−𝑏𝑃 𝑄 𝑠 =−𝑐+𝑑𝑃 Q = 𝑄 𝑠 = 𝑄 𝑑 𝑃=𝑄 𝑃 Q = 𝑄 𝑠 = 𝑄 𝑑 𝑃 ∗ = 𝑎+𝑐 𝑏+𝑑 𝑄=𝑎−𝑏𝑃 𝑄=−𝑐+𝑑𝑃 𝑄 ∗ = 𝑎𝑑−𝑏𝑐 𝑏+𝑑

11 Latihan Jika diketahui model pasar 𝑄 𝑑 = 𝑄 𝑠 𝑄 𝑑 =21−3𝑃 𝑄 𝑠 =−4+8𝑃
Carilah 𝑄 ∗ 𝑑𝑎𝑛 𝑃 ∗ 2. Jika b+d=0 dalam pasar linear, dapatkan Anda mencari pemecahan ekuilibrium dengan menggunakan 3.4 dan 3.5 ? Mengapa ya, mengapa tidak? 3. Jika b+d=0 dalam model pasar linear, apa kesimpulan Anda berkenaan dengan Posisi kurva permintaan dan penawaran. Kemudian, apa kesimpulan Anda berkenaan Dengan penyelesaian ekuilibrium?


Download ppt "Matematika Ekonomi yasinyusufblog.wordpress.com"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google