Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

KERUSAKAN dan PENGAWETAN KULIT

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "KERUSAKAN dan PENGAWETAN KULIT"— Transcript presentasi:

1 KERUSAKAN dan PENGAWETAN KULIT
Materi 2. KERUSAKAN dan PENGAWETAN KULIT

2 Kerusakan kulit Kerusakan kulit dibedakan menjadi dua macam, yaitu :
kerusakan ante-mortem Kerusakan post-mortem.

3 Kerusakan ante-mortem
adalah kerusakan kulit mentah yang terjadi pada saat hewan masih hidup. Kerusakan kulit dapat disebabkan oleh parasit, penyakit, umur tua dan sebab mekanis,

4 kerusakan post-mortem
adalah kerusakan kulit yang terjadi pada saat pengolahan kulit, misalnya pada proses pengulitan, pengawetan, penyimpanan dan pengangkutan.

5 Kerusakan Kulit Mentah :
Kerusakan pada ternak hidup. Kerusakan setelah pengulitan ( Skinning )

6 1. By ternak, manusia, penyakit
a. By ternak sendiri - gerakan, perasaan gatal, gesek2an duri, kawat, batu dll - lecet b. By Human - pukulan - cap c. By penyakit - bengkak, gudig, caplak, kutu lalat - parasit ( di AS --- Larva Hypoderma Bovis )

7 II. A. Saat menguliti ( skinning )
Pekerja kurang pengalaman. Pisau yang tidak sesuai. Cara penggunaan pisau.

8

9 II. B. Pada waktu pengawetan
Saat pementangan Saat pengeringan - Lambat vlek-vlek/busuk - cepat vlek-vlek bila disimpan lama - kerusakan kulit pd penggaraman - vlek - kerusakan kulit krn MO

10

11 II.C. Pada saat penyimpanan
udara lembab kulit busuk ----- kulit samak jelek krn pengenceran tdk merata tanpa penambahan obat2an serangga, bakteri cacat kulit

12 II.D. Saat transportasi perjalanan yg lama (via laut) kulit lembab/basah jamur ikatan, gesekan antar kulit

13 Kerusakan kulit akibat parasit
Kerusakan oleh kutu - kutu Kerusakan oleh cacing – cacing kulit Kerusakan oleh serangga penggigit Kerusakan oleh grub Kerusakan oleh mange Kerusakan oleh cacing sekrup Kerusakan oleh caplak

14 Pengertian parasit adalah segala jenis binatang yang hidup dengan cara mengambil nutrisi dari induk semang. Parasit dibagi menjadi 2,ektoparasit dan endoparasit. Ektoparasit merupakan parasit yang hidup di luar tubuh dari induk semang endoparasit adalah parasit yang menyerang di dalam tubuh.

15 Ektoparasit Ektoparasit yang menyerang pada sapi ada 2 macam yaitu kutu penghisap, Linognathus vituli dan kutu penggigit, Damalinia (Bovicola) bovis yang menyebabkan flek dan bercak

16 Kerusakan kulit yang terserang ektoparasit
Pada kulit yang telah disamak, kerusakan kulit akibat ektoparasit yaitu berupa flek dan bercak. Pada kulit yang telah tersamak, kerusakan tersebut akan nampak terlihat sebagai noda, dimana terdapat pemudaran warna dan serat jaringan pada area yang terserang

17 Histologi kulit yang terserang ektoparasit penggigit

18 Penampakan kerusakan kulit dilihat dari mikroskop elektron

19 Penampakan kerusakan dibawah mikroskop elektron

20 Efek kerusakan dari serangan kutu penghisap dibandingkan kutu penggigit
Kulit dari ternak yang hanya terserang oleh spesies D.bovis dan kulit dari ternak yang diinfeksi oleh L.vituli dan D.bovis tidak menunjukkan perbedaan sangat nyata

21 Linognathus vituli

22

23

24 Damalinia (Bovicola) bovis

25

26 Pengaruh dari pemberantasan ektoparasit terhadap kerusakan kulit berupa bintik dan bercak
Frekuensi dari kulit ternak yang tidak terserang ektoparasit sekitar 24,2 % sedangkan setelah dilakukan pemberantasan meningkat menjadi 61,6%. Hal tersebut menunjukkan bahwa pemberantasan ektoparasit efektif dalam mengurangi kerusakan kulit berupa bercak dan flek.

27 Acta vet. scand. vol. 42 no. 1, 2001

28 Terimah kasih


Download ppt "KERUSAKAN dan PENGAWETAN KULIT"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google