Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

METODOLOGI PENELITIAN & ILMU PENGETAHUAN

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "METODOLOGI PENELITIAN & ILMU PENGETAHUAN"— Transcript presentasi:

1 METODOLOGI PENELITIAN & ILMU PENGETAHUAN
12/09/2018 EDUC/RES-MET/METOD&SAINS HANDOUTS NURZAMAN B

2 METODOLOGI PENELITIAN (METHODOLOGICAL RESEARCH)
adalah suatu investigasi terkontrol terhadap aspek teori dan aplikasi dari pengukuran (measurements), matematika dan statistika serta cara-cara bagaimana memperoleh dan menganalisa data. Tanpa metodologi penelitian perkembangan penelitian modern tidak akan terjadi. 12/09/2018 EDUC/RES-MET/METOD&SAINS HANDOUTS NURZAMAN B

3 EDUC/RES-MET/METOD&SAINS
METODOLOGI PENELITIAN: SUATU ILMU ATAU STUDI MENGENAI SISTEM ATAU TINDAKAN MENGERJAKAN INVESTIGASI PENELITIAN: TINDAKAN MELAKUKAN INVESTIGASI 12/09/2018 EDUC/RES-MET/METOD&SAINS HANDOUTS NURZAMAN B

4 EDUC/RES-MET/METOD&SAINS
METODA  PROSEDUR, TEKNIK PROSEDUR PENEL  URUTAN PEKERJAAN (Langkah – langkah percobaan) TEKNIK PENEL  ALAT PENGUKURAN (Kuesioner, Timbangan ) METODOLOGI PENEL  MEMANDU BAGAIMANA MELAKUKAN (Bagaimana urutan, alat, prosedur) 12/09/2018 EDUC/RES-MET/METOD&SAINS HANDOUTS NURZAMAN B

5 LIMA KELOMPOK METODA PENELITIAN
METODA SEJARAH METODA DISKRIPTIF/SURVEY METODA EKSPERIMENTAL METODA GROUNDED RESEARCH: Fakta  Theory METODA PENELITIAN TINDAKAN (ACTION RESEARCH): Peneliti, Praktisi, Decision makers METODOLOGI  METODA 12/09/2018 EDUC/RES-MET/METOD&SAINS HANDOUTS NURZAMAN B

6 EDUC/RES-MET/METOD&SAINS
PENELITIAN ILMIAH PENELITIAN YANG SISTIMATIS, TERKONTROL, EMPIRIS, DAN KRITIS TERHADAP HIPOTESA MENGENAI HUBUNGAN PENOMENA ALAMIAH. SISTIMATIS: Terencana, Teratur, Berurutan, dan yakin terhadap hasil TERKONTROL: Observasi/sampel/variabel terkontrol EMPIRIS : Dapat diuji secara objektif KRITIS : Berdasarkan alasan, pertimbangan ilmiah terhadap hipotesa yang diajukan HIPOTESA: Perkiraan hubungan dari penomena yang akan diteliti. 12/09/2018 EDUC/RES-MET/METOD&SAINS HANDOUTS NURZAMAN B

7 PERSIAPAN BAGI PENELITI
Memperdalam bidang ilmu tertentu Melengkapi bahan bacaan dan data Mengikuti diskusi, seminar, dll. Memulai melakukan penelitian dalam suatu kelompok (tim) dari tahap pengumpul data  penulis  ketua Tim Mempunyai bank proposal penelitian Tidak mudah putus asa  Profesi diminati. 12/09/2018 EDUC/RES-MET/METOD&SAINS HANDOUTS NURZAMAN B

8 EDUC/RES-MET/METOD&SAINS
IDENTITAS PENELITI Selain 10 I (Open Your I’s) Telah memilih profesi sebagai peneliti Selalu berada ditempat Rajin menulis dan memberi komentar thd suatu penomena yang berkembang Memiliki data dan info yang cukup sebelum menyampaikan sesuatu Punya kelompok untuk berdiskusi Kepuasan dan kebanggaan dalam menyampaikan kebenaran tetapi tidak menimbulkan gejolak besar  Azas manfaat. 12/09/2018 EDUC/RES-MET/METOD&SAINS HANDOUTS NURZAMAN B

9 KARAKTERISTIK PENELITI ( OPEN YOUR I’s )
INTEREST INTELLIGENCE INDUSTRIOUS INITIATIVE INFORMATION IMAGINATION INVENTIVE INTENSE OBSERVATION INTEGRITY INFECTIOUS ENTUSIASM  PROFESIONALISME PENELITI 12/09/2018 EDUC/RES-MET/METOD&SAINS HANDOUTS NURZAMAN B


Download ppt "METODOLOGI PENELITIAN & ILMU PENGETAHUAN"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google