Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

BAB 13 Evolusi Strategi Perusahaan

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "BAB 13 Evolusi Strategi Perusahaan"— Transcript presentasi:

1 BAB 13 Evolusi Strategi Perusahaan
Beberapa tujuan evolusi strategi perusahaan : Menjelaskan bagaimana evolusi strategi dapat berubah (tidak sama). Menjelaskan strategi yang dijalankan perusahaan tunggal, satu bidang usaha utama. Menjelaskan strategi yang dijalankan perusahaan korporasi dalam pertumbuhan bisnisnya.

2 Lanjutan….. 4. Menjelaskan bagaimana strategi diversifikasi berkaitan dan tidak berkaitan dapat tumbuh dengan baik. Strategic fit / kesesuaian strategi dg bisnis baru. Manfaatnya al : Peningkatan kinerja. Posisi perusahaan. Memanfaatkan strategic fit, melalui competitive advantage. Mengarahkan sumber daya korporasi ke unit bisnis yang paling menguntungkan. Perencanaan pajak (perusahaan holding company).

3 Lanjutan….. Menjelaskan alasan positif yang mendukung strategi diversifikasi yang seharusnya dijalankan oleh suatu usaha. Dilakukan dengan cara meningkatkan nilai pemegang saham, melalui tiga pendekatan al : The attractiveness test; pengujian peluang yang menciptakan profit dan lingkungan yang baik. The cost off test; penilain biaya rendah untuk memassuki bisnis tertentu, spt biaya buruh untuk industri rokok. The better off test; penilaian menyeluruh terhadap keunggulan bersaing.

4 Lanjutan….. Menjelaskan bagaimana strategi diversifikasi berkesesuaian strategi dan menimbulkan keunggulan bersaing. Strategic fit; 3 bidang market related fit, operating fit, manajemen fit. Economics of scope. Competitive advantage.

5 Lanjutan….. 7. Menjelaskan bagaimana strategi diversifikasi yang tidak berkaitan dijalankan, dan apa alasan2annya. Perusahaan mempunyai kas yang berlebih. Pola penjualan yang berhubungan dengan musim. Perusahaan dengan hutang yang tinggi. Terdapat peluang yang lebih besar dari sisi keuntungan.

6 Lanjutan….. Berbagai bentuk strategi diversifikasi yang dapat dilakukan, melalui strategi kombinasi. Menjalankan bisnis utama dan dikelilingi dengan bisnis pendukung. Diversifikasi yang sempit, beberapa perusahaan saja.(berkaitan/tidak berkaitan). Diversifikasi yang melebar, lebih besar dan luas. Perusahaan multi bisnis yang tidak berkaitan dan masing2 berkembang usahanya menjadi berkaitan.


Download ppt "BAB 13 Evolusi Strategi Perusahaan"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google