Upload presentasi
Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu
1
METODE-METODE PEMBELAJARAN POLITIK
2
A.Pengertian Sosialisasi Politik
Suatu proses bagaimana memperkenalkan sistem politik pada seseorang, dan bagaimana orang tersebut menentukan tanggapan serta reaksi-reaksinya terhadap gejala-gejala politik
3
Bentuk-bentuk Sosialisasi Politik
Sosialisasi Langsung Merupakan proses yang isi dari orientasinya diperoleh dari kegiatan politik tertentu.
4
Imitasi Merupakaan suatu proses peniruan terhadap sutu gejala politik yang ada. Sosialisasi antisipasi politik, Merupakan suatu pembelajaran politik dimana individu mengamati dan mempelajari apa-apa yang didapatnya dari lingkungannya. Pendidikan politik, Pendidikan politik diterapkan langsung dan mengarah pada perpindahan orientasi politik. Pembelajaran dalam politik diambil dari keluarga, sekolah-sekolah, perpolitikan atau pejabat pemerintahan, dan kelompok kemasyarakatan dan organisasinya. Pengalaman berpolitik Individu secara langsung menerapkan berpolitik dari lingkungan
5
Sosialisasi Tidak Langsung
Merupakan proses yang memerlukan perantara dalam penyampaian politik dengan tujuan untuk memperoleh orientasi politik
6
Pemindahan Interpersonal
Suatu transfer pengetahuan politik dari seorang individu kepada anaknya. Pemagangan Suatu proses adaptasi individu sebelum ia secara langsung terlibat dalam politik Generalisasi Hal yang terkait erat dengan dua bentuk utama pembelajaran politik (intrapersonal& pemagangan). Didalam banyaknya nilai sosial yang instant, terdapat objek politik tertentu yang berkembang di masyarakat
7
Dari sudut teoritis Analisis
Terbentuknya sosialisasi politik merupakan hasil dari fenomena atau pemahaman yang dilihat sebagai gejala-gejala sosial di masyarakat. Menurut Weber gejala-gejala sosial yang menghasilkan suatu ilmu terapan sosiologi politik disebabkan oleh gejala sosial yang berkaitan legitimasi – landasan dari keabsahan kekuasaan yang merupakan sumbangan penting bagi sosialisasi politik.
8
Menurut keyakinan Weber ada tiga tipe
legitimasi yang paling utama: Kewibawaan dari pemimpin dan pemerintahanya Kewibawaan dengan keanggunan pribadi yang luar biasa Dominasi kebajikan “legalitas“ oleh kebajikan kepercayaan akan validitas undang-undang dan kompetensi fungsional yang dilandasi pada peraturan-peraturan.
9
B. DARI SUDUT EMPIRIS Kedua bentuk sosialisasi politik tentu saja memiliki manfaat bagi peningkatan pengetahuan politik di masyarakat. Di Indonesia permasalahan sosialisasi politik cukup kompleks mulai dari permasalahan tidak tepatnya bentuk sosialisasi politik kepada masyarakat dan sosialisasi politik yang cenderung instant.
Presentasi serupa
© 2024 SlidePlayer.info Inc.
All rights reserved.