Upload presentasi
Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu
Diterbitkan olehHamdani Teguh Cahyadi Telah diubah "6 tahun yang lalu
1
Interaksi Manusia dan Komputer Antar Muka, Desain Layar, dan Usabilitas dari situs Harry Suryadi ( ) Henry Santoso ( ) Steven ( ) Dharmananda O ( )
2
Interaksi Manusia dan Komputer (IMK)
adalah disiplin ilmu yang berhubungan dengan perancangan, evaluasi, dan implementasi system computer, interaktif untuk digunakan oleh manusia, serta studi mengenai hal-hal yang berhubungan dengannya, misalnya pengguna. Usabilitas adalah suatu istilah yang digunakan untuk menandakan bahwa orang dapat mempekerjakan alat tertentu dengan mudah dalam rangka mencapai tujuan tertentu.Usabilitas dapat juga mengacu pada metode yang digunakan untuk mengukur usabilitas dan studi mengenai kerapian atau efisiensi suatu obyek.
3
Fleksibilitas Usabilitas juga mempunyai suatu hubungan dengan fleksibilitas dalam desain.Secara umum, ketika fleksibilitas dari suatu desain meningkat, usabilitasnya berkurang.Dengan desain yang fleksibel dapat melakukan banyak fungsi dibandingkan menggunakan desain khusus, tetapi menjadi kurang efisien, hal ini membuat desain lebih kompleks. Fleksibilitas membuat para pemakai tidak bisa dengan jelas mengantisipasi system kebutuhan mereka yang akan dating. Kemudian, pada akhirnya Fleksibilitas itu akan mengakibatkan suatu pengurangan usabilitas.
4
User Interface adalah bagian system computer yang memungkinkan manusia berinteraksi dengan computer. Desain UI yang baik memiliki karakteristik sebagai berikut : Standardisasi : Keseragaman sifat-sifat antarmuka pemakai pada aplikasi yang berbeda. Integrasi : Keterpaduan antara paket aplikasi dan software tools. Konsistensi : Keseragaman dalam suatu program aplikasi. Portabilitas : Memungkinkan untuk menkonversi data pada berbagai hardware dan software.
5
Penyebap menurun nya Usabilitas dari sebuah UI
Teks belum jelas dan pemilihan kata yang tidak tepat dalam bertanya menjadi penyebab keraguan dan akhirnya dibaca kembali, yang memungkinkan para pengguna salah dalam menafsirkannya. Grafis yang tidak tepat sehingga unsur-unsur penting tersembunyi. Judul yang tidak reprensentatif. Ini juga menciptakan kebingungan dan menghalangi kemampuan dalam melihat hubungan yang ada. Permintaan informasi yang tidak penting atau tidak relevan, permintaan informasi yang memerlukan pemikiran ulang dari jawaban sebelumnya sehingga membingungkan pengguna yang pada akhirnya menimbulkan kekeliruan. Layout yang tidak terstruktur dan terarah yang memungkinkan terjadinya kesalahan. Kualitas presentasi yang jelek, sulit dibaca, akan menurunkan kemampuan pemakai dan menyebabkan kesalahan lagi.
6
Analisa Kebutuhan dan Definisi Bisnis.
Sasaran dari tahap ini adalah menetapkan kebutuhan suatu system.Suatu kebutuhan adalah suatu sasaran yang harus ditemui.Suatu produk yang dikembangkan, didasarkan pada masukan dari para pemakai, pemasaran, atau pihak-pihak lain yang berkepentingan. Desain Layar yang Baik Mencerminkan kemampuan, kebutuhan, dan tugas dari para pemakai nya. Dikembangkan dalam batasan fisik yang menggunakan perangkat keras dengan cara ditampilkan(berupa layout). Menggunakan kapabilitas/kemampuan dari pengendalian perangkat lunaknya secara efektif. Mencapai sasaran dan tujuan bisnis dari sistem yang dirancang tersebut.
7
Pengujian untuk disain yang baik:
Pengaturan unsur-unsur layar. Navigasi layar dan aliran. Komposisi yang memuaskan secara visual. Tipografi. Penyeteman (pengaturan) prosedur. Keluaran data / data output. Grafik secara statistik Pertimbngan secara teknologi Task Analysis Task Analysis adalah Teknik untuk memperoleh suatu pemahaman dari fungsi yang harus dilakukan oleh sistem komputer.
8
Tampilan Awal
11
Pembahasan Tampilan diatas adalah tampilan pembukaan saat kita membuka website resmi Bali. Jika dilihat dari segi tampilan, warna yang diberikan cukup menarik dan icon-icon yang ada teratur sehingga mudah untuk ditelusuri Tulisan cukup baik, teratur sehingga memudahkan untuk dibaca oleh pembaca Menu atau pilihan Tampilkan Penuh ini membantu pembaca. Tampilan diatas cukup singkat dan jelas namun Jika sang pembaca ingin melihat lebih jauh dan lebih luas, pilihan ini amat sangat membantu.
12
B. Tampilan Fullscreen
13
Pilihan Menu yang ditampilkan diatas cukup banyak dan pada tampilan bawah sangat padat dengan pilihan menu dan berita. Menunjukkan bahwa web ini cukup teratur dalam pemasangan icon, menu dll. Namun dalam hal pemilihan berita, website pemprov Bali ini cukup update karena selalu ada berita terbaru setiap harinya dan menampilkan berita menarik sebagai iconnya atau tampilan gambarnya.
14
Tampilan Fullscreen 2
15
Gambar pertama diatas adalah gambar dari sejarah Bali dari masa ke masa. Kita dapat melihat bahwa tampilan polos untuk untuk menu tersebut tidak disertai dengan gambar. Gambar kedua adalah gambar mengenai keadaan geographi Bali, kita juga melihat tidak banyak gambar yang ada di tampilan tersebut, melainkan hanya tabel statistik untuk menampilakan luas tiap kabupaten di Provinsi Bali
16
Tampilan Fullscreen 3 Kita lihat mengenai galery foto pada web ini cukup menarik, berita dan foto yang ada up to date juga menarik untuk dibaca karena disertai dengan gambar yang menarik
17
Kesimpulan Desain layar yang baik, interface yang interaktif, dan tingkat usabilitas yang tinggi memegang peranan penting terhadap kemajuan sebuah website, pengembangan system yang berorientasi pengguna ini merupakan hal yang mutlak dilakukan oleh pengelola situs tersebut untuk memperoleh hasil yang optimal. Dari beberapa hasil dan pembahasan di atas, tampilan website sudah cukup baik, hanya beberapa tampilan saja yang sekiranya bisa ditambahkan dengan gambar-gambar seperti letak geografis, jumlah penduduk, kabupatennya dll ( Informasi yang disediakan website ini juga baik, dimana berita up to date, sehingga menarik untuk dibaca. Suatu desain layar yang baik harus mencerminkan kemampuan, kebutuhan dari pemakainya, dikembangkan dalam batasan fisik yang jelas, menggunakan kapabilitas/kemampuan dari pengendalian perangkat lunak secara efektif. Saran Tambahkan gambar-gambar lain sehingga bisa menarik mata untuk membaca (eye catching) Memberikan kemudahan akses dalam satu menu ke menu lain sehingga pembaca tidak pusing dalam memasuki menu yang ada
18
Daftar Pustaka Ambler, Scott W User Interface Design Tips, Techniques, and Principles.Second Edition. McGraw-Hill Book Co., Singapore. Galitz, Wilbert O The Essential Guide to User Interface Design. Third Edition. WileyPublishing.Inc.
Presentasi serupa
© 2024 SlidePlayer.info Inc.
All rights reserved.