Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Muhlis Fajar Wicaksana, S. Pd., M. Pd

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "Muhlis Fajar Wicaksana, S. Pd., M. Pd"— Transcript presentasi:

1 Muhlis Fajar Wicaksana, S. Pd., M. Pd
INSTRUMEN PENELITIAN

2 INSTRUMEN PENELITIAN Merupakan alat ukur dalam penelitian
Aalat yang digunakan untuk mengukur fanomena (variabel) alam maupun sosial yang diamati.

3 CARA MENYUSUN INSTRUMEN PENELITIAN
Langkah-langkah yang dilakukan: Menentukan variabel penelitian Menentukan indikator yang akan diukur Penyusunan butir pertanyaan/pernyataan per indikator

4 CONTOH VARIBEL INDIKATOR PERTANYAAN KEKAYAAN Rumah
Jumlah rumah yang dimiliki Dimana letak rumah Berapa luas masing-masing rumah Kualitas bangunan rumah dst Kendaraan Tampat belanja Pendidikan anak Jenis OR Jenis makanan yang sering dimakan

5 KLASIFIKASI INSTRUMEN
Berdasarkan Pemberi infomasi Dalam penelitian pendidikan ada 3 metode untuk memperoleh informasi yaitu: Langsung dari peneliti tanpa melibatkan orang lain Langsung dari subjek penelitian Dari orang lain yang bertindak sebagai infoman

6 Asal Intrumen Ada dua cara bagi peneliti untuk memperoleh instrumen yaitu: mencari dan menggunakan instrumen yang sudah ada atau menggunakan instrumen yang dibuat oleh peneliti.

7 Jenis Instrumen Paper and pencil vs Performance
Tes tertulis (evaluasi yang diberikan kepada subjek penelitian) misalnya: tes uraian, tes pilihan ganda, menjodohkan, benar salah. Performance-type instruments yaitu alat untuk mengukur prosedur dan produk Prosedur: kemampuan melakukan sesuatu: misalnya:menggunakan mikroskop Produk:hasil akhir dari suatu prosedur: misalnya ketepatan menggunakan mikroskop

8 CONTOH INSTRUMEN PENGUMPUL DATA
Instrumen Untuk….. Peneliti Subjek penelitian Rating scale Pedoman wawancara Lembar “tally” Performance checklist Catatan anekdot Buku catatan harian Kuesioner Self checklis Skala sikap Tes hasil belajar Tes keterampilan Tes kinerja

9 Rating scale Rating scale mengukur pertibangan tentang hasil dicapai seseorang baik berupa tingkah laku maupun produk. Pengukurannya biasanya menggunakan angka, dimana tiap angka memiliki nilai tingkah laku tertentu; 5=sangat baik, 4=diatas rata-rata, 3=rata-rata, 2=dibawah rata-rata No Pernyataan Skala 2 3 4 5 1 Mendengarkan instruksi guru Mendengarkan pendapat siswa lainnya Berpartisipasi dalam diskusi kelas

10 Kuesioner

11 Contoh Performance Checklis
Menganbil kaca objek Memersihkan kaca dengan tissue Membersihkan kaca dengan jari Meneteskan air pada kaca objek Mengambil gelas penutup Dst…… ……. ……

12 Checklis

13 Pedoman Wawancara

14 Lembar Observasi

15 INSTRUMEN/METODE PENGUMPULAN DATA
PEMILIHAN INSTRUMEN KEADAAN INSTRUMEN/METODE PENGUMPULAN DATA Tujuan Observasi Dokumentasi Wawancara Kuesener Eksplorasi v Analisis Skala variabel Nominal & ordinal Interval & ratio Sampel Besar V Kecil Lokasi Luas Terbatas Biaya Waktu Cukup Pelaksana Banyak

16 PENGUKURAN KUISIONER Skala Likert
Skala Likert’s digunakan untuk mengukur sikap, pendapat dan persepsi seseorang tentang fenomena sosial. Contoh: Pelayanan rumah sakit ini sudah sesuai dengan apa yang saudara harapkan. a. Sangat setuju skor 5 b. Setuju skor 4 c. Tidak ada pendapat skor 3 d. Tidak setuju skor 2 e. Sangat tidak setuju skor 1

17 Skala Guttman Skala Guttman akan memberikan respon yang tegas, yang terdiri dari dua alternatif. Misalnya : Ya Tidak Baik Buruk Pernah Belum Pernah Punya Tidak Punya

18 Skala Semamtik Deferensial
Skala ini digunakan untuk mengukur sikap tidak dalam bentuk pilihan ganda atau checklist, tetapi tersusun dari sebuah garis kontinuem dimana nilai yang sangat negatif terletak disebelah kiri sedangkan nilai yang sangat positif terletak disebelah kanan. Contoh: Bagimana tanggapan saudara terhadap pelayanan dirumah sakit ini ? 1.Sangat buruk Sangat baik

19 Skala Rating Contoh: Kenyaman ruang loby Bank BCA: 5 4 3 2 1
Dalam skala rating data yang diperoleh adalah data kuantitatif kemudian peneliti baru mentranformasikan data kuantitatif tersebut menjadi data kualitatif. Contoh: Kenyaman ruang loby Bank BCA: Kebersihan ruang parkir Bank BCA:

20 Keampuhan Instrumen Instumen yang baik sebaiknya memenuhi standar instrumen yang mempunyai validitas dan reliabilitas yang tinggi. Untuk mengetahui instrumen itu valid atau reliabel maka instrumen perlu dilakukan pengujian sebelum instrumen di berikan ke responden atau subjek penelitian. 1. Validitas Validitas merupakan suatu indeks yang menunjukan alat ukur itu benar-benar mengukur apa yang diukur. 2. Reliabilitas Reliabilitas merupakan indek yang menunjukan sejauh mana suatu alat ukur dapat dipercaya atau dapat diandalkan. Hal ini menunjukan bahwa sejauh mana hasil pengukuran itu tetap konsisten atau tetap bila dilakukan pengukuran berkali-kali terhadap gejala yang sama dengan mengunakan alat ukur yang sama.

21 UJI VALIDITAS DAN RELIABILITAS KUESIONER
Kevalidan sebuah alat ukur ditunjukan dari kemampuan alat ukur tersebut mampu mengukur apa yang seharusnya diukur. 1. Validitas Eksternal Instrumen yang dicapai bila data yang dicapai sesuai dengan data atau informasi lain mengenai variabel penelitian yang dimaksud 2. Validitas Internal Bila terdapat kesesuaian antara bagian-bagian instrumen dengan instrumen secara keseluruhan. Melalui Analisis Faktor Melalui Analisis Butir

22 Uji Reliabilitas Instrumen
Pengertian reliabilitas pada dasarnya adalah sejauh mana hasil suatu pengukuran dapat dipercaya. Rumus Perhitungan reliabilitas Instrumen :

23 Kreteria reliabilitas
Apabila r11 < 0,20, maka instrumen tersebut dapat dikategorikan sangat rendah Apabila 0,21 < r11 < 0,40, maka instrumen tersebut dapat dikategorikan sangat rendah Apabila 0,41 < r11 < 0,70, maka instrumen tersebut dapat dikategorikan cukup Apabila0,71 < r11 < 0,90, maka instrumen tersebut dapat dikategorikan tinggi Apabila0,91 < r11 < 1,00, maka instrumen tersebut dapat dikategorikan sangat tinggi

24 Tabulasi data yang telah masuk Ujilah validitas dan reliabilitasnya
Langkah dalam melakukan uji validitas dan reliabilitas internal adalah sebagai berikut: Cobalah item di lapangan kepada paling sedikit 30 orang responden (batas sampel besar dalam statistik) Tabulasi data yang telah masuk Ujilah validitas dan reliabilitasnya Uji validitas dilakukan dengan mengkorelasikan skor item dengan skor total. Korelasi Rank Spearman jika data yang diperoleh adalah data ordinal, sedangkan jika data yang diperoleh data interval kita bisa menggunakan korelasi Product Moment. Sedangkan uji reliabilitas yang paling sering digunakan adalah uji, Alpha, Hoyt dan Spearman Brown


Download ppt "Muhlis Fajar Wicaksana, S. Pd., M. Pd"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google