Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Strategi Pembelajaran Berbasis Aktif Siswa

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "Strategi Pembelajaran Berbasis Aktif Siswa"— Transcript presentasi:

1 Strategi Pembelajaran Berbasis Aktif Siswa
Kelompok 2: Wa Rita ( ) Khusnul Khatimah ( ) L. Salim ( )

2 Home Pengertian Kekurangan Ciri-ciri Contoh Metode Kelebihan Landasan

3 Pengertian Home -pengertian strategi dalam dunia pendidikan diartikan sebagai ‘a plan, method, or series of activities designed to achieves particular educational goal (j. r. david, 1976) -Pembelajaran aktif adalah belajar yang memperbanyak aktivitas siswa dalam mengakses berbagai informasi dari berbagai sumber, untuk dibahas dalam proses pembelajaran dalam kelas, sehingga memperoleh berbagai pengalaman yang tidak saja menambah pengetahuan, tapi juga kemampuan analisis dan sintesis (Nurhayati, 2008).

4 Ciri-ciri Pembelajaran berpusat pada siswa. Siswa berperan lebih aktif dalam mengembangkan cara-cara belajar mandiri. Siswa berperan serta pada perencanaan, pelaksanaan dan penilaian proses belajar. Pengalaman siswa lebih diutamakan. Guru membimbing dalam terjadinya pengalaman belajar. Guru bukan satu-satunya sumber belajar. Guru merupakan salah satunya sumber belajar, yang memberikan peluang bagi siswa agar dapat memperoleh pengetahuan atau ketrampilan sendiri melalui usaha sendiri, dapat mengembangkan motivasi dari dalam dirinya, dan dapat mengembangkan pengalaman untuk membuat suatu karya.

5 Home Tujuan kegiatan pembelajaran tidak hanya untuk sekedar mengejar standar akademis. Selain pencapaian standar akademis, kegiatan ditekankan untuk mengembangkan siswa secara utuh dan seimbang. Pengelolaan kegiatan pembelajaran ditekankan pada kreativitas siswa, dan memperhatikan kemajuan siswa untuk menguasai konsep-konsep dengan mantap. Penilaian dilakukan untuk mengukur dan mengamati kegiatan dan kemajuan siswa, serta mengukur ketrampilan dan hasil belajar siswa.

6 Kelebihan Home Siswa menjadi lebih aktif dan tidak pasif
Siswa akan lebih termotivasi karena akan lebih mudah belajar di saat enjoy. Berlangsung dalam lingkungan yang tenang tanpa tensi yang tinggi, karena percobaan dan kegagalan diterima. Adanya partisipasi dari semua kelompok Tiap orang bertanggung jawab atas pembelajarannya masing-masing. Siswa mudah dalam menyatakan pemikirannya. Masing-masing memberikan koreksi jika ada kesalahan sehingga terciptanya hubungan yang menyenangkan.

7 Kekurangan Home Terkadang adanya beberapa materi yang tidak tersampaikan karena terlalu hanyut dalam kegembiraan dan permainan. Terkadang kurangnya focus terhadap materi yang disampaikan. Banyaknya waktu yang terbuang, sehingga kurang evektif. Materi yang membuat bosan sering kali tidak dapat diselesaikan dengan active learning. Sulit dilaksanankan oleh pendidik. Butuh persiapan yang lama ketika menggunakan metode ini.

8 Contoh Metode Jigsaw Learning (Belajar Dengan Model Jigsaw)
Home Jigsaw Learning (Belajar Dengan Model Jigsaw) strategi ini merupaan strategi yang sangat menarik untuk digunakan jika materi yang akan dipelajari dapat dibagi menjadi beberapa bagian dan materi tersebut tidak mengharuskan urutan penyampaian. kelebihan strategi ini adalah dapat melibatkan seluruh mahasiswa dalam belajar dan sekaligus mengajarkan kepada orang lain.

9 Ladasan dalam islam يسروا ولا تعسرو وبسروا ولا تنفروا
Home Hadits tentang strategi belajar يسروا ولا تعسرو وبسروا ولا تنفروا Artinya: ‘permudahlah dan jangan mempersulit. Bahagiakanlah dan jangan menakuti’ يريد الله بكم اليسر ولا يريد بكم العسر...(البقرة: 185) Artinya: ‘ allah menghendaki kemudahan bagimu dan tidak menghendaki kesukaran bagimu..’ ادعو الى سبيل وبك بالحكمة و الموع

10 Thanks for your attantion والسلام عليكم و رحمة الله و بركاته


Download ppt "Strategi Pembelajaran Berbasis Aktif Siswa"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google