Upload presentasi
Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu
1
Pengenalan SPSS
2
Sekilas SPSS SPSS pertama kali dikenalkan oleh 3 mahasiswa Stanford University pada Tahun Sejak tahun 1992 SPSS mulai mulai mengeluarkan versi Windows, dan sampai sekarang terus mengalami perkembangan versi. SPSS merupakan software statistik yang awalnya digunakan untuk riset sosial. Sejalan dengan perkembangan, SPSS digunakan untuk melayani berbagai jenis user sehingga sekarang SPSS singkatan dari Statistical Product and Service Solutions. SPSS sekarang dalam berbagai industri retail, telekomunikasi, farmasi, broadcasting, dll
3
Memulai SPSS
4
Tampilan Pertama SPSS
5
DATA VIEW Baris di dalam data view adalah nomor subjek
Kolom adalah banyaknya variabel
6
VARIABLE VIEW
7
VARIABLE VIEW Baris di dalam variable view adalah variabel-variabel dari data, Kolom adalah definisi dari tiap variabel
8
INPUT DATA Menginput data dapat dilakukan dengan memasukkan data secara langsung ke data editor dalam format SPSS maupun format lain (misal Micosoft Excel) Untuk mengubah data yang sudah di-input dalam format lain menjadi format SPSS, dapat menggunakan copy-paste atau meng- import-nya dari SPSS
9
INPUT DATA Memasukkan (entri) data dengan format SPSS dapat dilakukan langsung meng- entri datanya di data view Atau dengan mendefinisikan dahulu variabelnya di variable view
10
Latihan Berikut ini ialah data kinerja karyawan dilihat dari latar belakang pendidikan dan masa kerja. No Pendidikan Lama Kinerja Bekerja 1 D3 6 68 2 5 74 3 S1 79 4 7 77 81 60 8 78 9 S2 89 10 69 11 12 13 14 80 15
11
NAME Adalah nama atau singkatan dari variabel
Nama atau singkatan variabel dibuat dalam huruf kecil (di bawah versi 11.0). Karakter pertama harus huruf dan tidak menggunakan spasi VR0001 ganti dengan pendidik VR0002 ganti dengan kerja VR0003 ganti dengan kinerja
12
TYPE Umumnya yang digunakan adalah tipe NUMERIC (data berupa angka) dan STRING (data berupa huruf) Untuk mengubah tipe variabel klik di pojok kanan kotak type variable type Variabel pendidik merupakan type data string, sedangkan kerja dan kinerja ialah type data numerik.
13
WIDTH Adalah banyaknya karakter dari data yang akan dientri
Berkaitan dengan COLUMNS Biarkan isian sesuai default yang ada.
14
DECIMALS Adalah banyaknya angka desimal yang digunakan.
Bila data type data string, maka otomatis tidak ada desimal. Bila type data numerik ialah bilangan bulat, sebaiknya desimal dibuat 0 (nol).
15
LABEL Adalah versi lengkap dari NAME, bisa banyak karakter. Bisa huruf besar dan menggunakan spasi Sebaiknya dituliskan, terlebih bila akan variabel tersebut akan diolah lebih lanjut Pendidikan diberi label Tingkat Pendidikan Kerja diberi label Masa Kerja Kinerja diberi label Prestasi Kerja
16
VALUES Digunakan untuk meng-coding data NOMINAL
Untuk membuat coding suatu variabel klik di pojok kanan kotak values VALUE LABEL Pengisian Value Label Pendidikan Value : ketik 1 Value label: ketik D3 Klik add dst
17
MISSING Missing adalah data yang hilang atau tidak ada isinya.
Jika semua data sudah lengkap, maka abaikan bagian ini. Biarkan sesuai default.
18
COLUMN Adalah lebar tempat nama karakter dari NAME
Besarnya minimal sama dengan besarnya nilai di WIDTH
19
Sama seperti Align di Microsoft Word
Lebih baik terlihat apabila dibuat menjadi center, terutama untuk data berupa angka Untuk mengubah menjadi Left/Centre/Right Klik di pojok kanan kotak Align
20
MEASURE Adalah skala pengukuran dari variabel yang bersangkutan.
Skala pengukuran Interval dan Ratio dalam SPSS adalah SCALE. Skala pengukuran variabel pendidikan ialah Nominal, sedangkan variabel masa kerja dan kinerja ialah Scale.
21
VARIABLE VIEW
22
DATA VIEW
23
STATISTIK DESKRIPTIF
25
Untuk type data string, hanya dapat melakukan pilihan chart
26
Output Variabel Pendidikan
30
Output Variabel Masa Kerja dan Kinerja
Presentasi serupa
© 2024 SlidePlayer.info Inc.
All rights reserved.