Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

KE-ORGANISASI-AN Materi Latihan Dasar Kepimpinan (LDK) OSIS SMK Sultan Agung 2 Tebuireng Oleh : Mashudi, S.Kom.

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "KE-ORGANISASI-AN Materi Latihan Dasar Kepimpinan (LDK) OSIS SMK Sultan Agung 2 Tebuireng Oleh : Mashudi, S.Kom."— Transcript presentasi:

1 KE-ORGANISASI-AN Materi Latihan Dasar Kepimpinan (LDK) OSIS SMK Sultan Agung 2 Tebuireng Oleh : Mashudi, S.Kom

2 Definisi Organisasi  James D. Mooney, organisasi adalah bentuk setiap perserikatan manusia untuk mencapai tujuan bersama.  Stoner, organisasi adalah suatu pola hubungan hubungan yang melalui mana orang orang dibawah pengarahan atasan mengejar tujuan bersama.  Stephen P. Robbins, organisasi adalah kesatuan (entity) sosial yang dikordinasikan secara sadar, dengan sebuah batasan yang relatif dapat didefinisikan, yang bekerja atas dasar yang relatif terus menerus untuk mencapai suatu tujuan bersama atau sekelompok tujuan.

3 Jenis Organisasi 1. Organisasi Formal Organisasi formal adalah kumpulan dari dua orang atau lebih yang mengikatkan diri dengan suatu tujuan bersama secara sadar, serta dengan hubungan kerja yang rasional. Contoh : Perseroan terbatas, Sekolah, Negara, dan lain sebagainya. 2. Organisasi Informal Organisasi informal adalah kumpulan dari dua orang atau lebih yang telibat pada suatu aktifitas serta tujuan bersama yang tidak disadari. Contoh : Arisan ibu-ibu sekampung, belajar bersama anak-anak SD dan lain-lain.

4 Secara umum organisasi dibedakan dalam beberapa jenis. 1.Organisasi kemasyarakatan / sosial 2.Organisasi kemahasiswaan 3.Organisasi politik 4.Organisasi dunia / kenegaraan dan sebagainya Macam – Macam Organisasi KEORGANISASIAN, Materi Latihan Dasar Kepemimpinan (LDK) oleh Mashudi, S.Kom

5 Komponen Organisasi 1)Tujuan Motivasi, misi, sasaran, maksud yang akan dicapai dalam waktu tertentu. 2)Struktur Susunan komponen /unit kerja dalam organisasi. 3)Sistem Anggaran dasar, anggaran rumah tangga, peraturan dsb.

6 Struktur Organisasi a)Spesialisasi kegiatan kerja b)Standarisasi kegiatan kerja c)Koordinasi kegiatan kerja d)Besaran seluruh organisasi KEORGANISASIAN, Materi Latihan Dasar Kepemimpinan (LDK) oleh Mashudi, S.Kom

7 Faktor 2 Yang Mempengaruhi Struktur Organisasi a)Strategi Organisasi b)Skala Organisasi c)Teknologi d)Lingkungan

8 Unsur-unsur Struktur Organisasi a.Unsur Pimpinan b.Unsur pembantu pimpinan c.Unsur pelaksana tugas pokok d.Unsur pelaksana tugas fungsional

9 Fungsi Struktur Organisasi 1)Kejelasan Kedudukan 2)Kejelasan uraian tugas 3)Kejelasan jalur hubungan KEORGANISASIAN, Materi Latihan Dasar Kepemimpinan (LDK) oleh Mashudi, S.Kom

10 Bentuk – bentuk dan Bagan Struktur Organisasi : 1. Bagan Horizontal2. Bagan Vertikal Dikatakan sebagai bagan horizontal karena bagan ini menuliskan tingkatan jabatannya kesamping Bagan struktur ini adalah kebalikan dari bagan horizontal yang menyamping, tetapi bagan ini meluas kebawah. Semakin banyak jabatan dalam perusahaan maka struktur bagan ini akan semakin meluas ke bawah

11 3. Bagan Piramid 4. Bagan Lingkaran Bagan ini adalah bagan yang paling mudah dibuat dari bentuk-bentuk bagan yang lain. Karena pada bagan ini berbentuk piramid, dimana urutan jabatan yang paling tertinggi di bagian yang paling atas (TOP). Dan yang jabatannya tidak terlalu rendah, diletakkan di bagian tengan bagan(middle). Dan jabatan yang papling rendah, di letakkan pada bagan yang paling bawah pula(low). Bagan ini jarang sekali kita jumpai dalam pembentukan bagan struktur yang biasanya. Bagan ini berbentuk lingkaran, dimana setiap jabatan dengan jabatan lainnya itu membentuk sebuah lingkaran. Dan semakin banyak jabatan terbuat, maka semakin besar pula diameter pada bagan ini.

12 Referensi

13 TERIMA KASIH KEORGANISASIAN, Materi Latihan Dasar Kepemimpinan (LDK) oleh Mashudi, S.Kom


Download ppt "KE-ORGANISASI-AN Materi Latihan Dasar Kepimpinan (LDK) OSIS SMK Sultan Agung 2 Tebuireng Oleh : Mashudi, S.Kom."

Presentasi serupa


Iklan oleh Google