Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Infeksi saluran pernapasan akut (ispa). Apa itu ISPA ? Apa penyebabnya Bagaimana Pencegahannya.

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "Infeksi saluran pernapasan akut (ispa). Apa itu ISPA ? Apa penyebabnya Bagaimana Pencegahannya."— Transcript presentasi:

1 Infeksi saluran pernapasan akut (ispa)

2 Apa itu ISPA ? Apa penyebabnya Bagaimana Pencegahannya

3 Sistem Pernapasan

4 Definisi Infeksi saluran pernafasan akut (ISPA) adalah infeksi saluran pernafasan akut yang menyerang tenggorokan, hidung dan paru-paru yang berlangsung kurang lebih 14 hari, ISPA mengenai struktur saluran di atas laring, tetapi kebanyakan penyakit ini mengenai bagian saluran atas dan bawah secara stimulan atau berurutan (Muttaqin, 2008).

5

6 Penyebab Bakteri penyebab ISPA antara lain adalah dari genus Streptokokus,Stafilokokus, Pneumokokus Virus penyebab ISPA antara lain adalah golongan Miksovirus, Adnovirus, Koronavirus, dan lain-lain (Suhandayani, 2007).

7 Tanda Gejala Demam Batuk, pilek, Nafas cepat Hidung buntu nyeri tenggorokan

8 Penatalaksanaan 1. Prioritas pada anak sekolah dasar (SD) dengan kegiatan : 2. Integrasi a. Survei prevalensi awal b. Intervensi berupa : - Penyuluhan guru SD - Pemberian obat cacing (albendazole) c. Pemantauan dan evaluasi Integrasi dengan program lain : Gizi, UKS, Filariasis, Kusta dan Frambusia

9 KETERSEDIAAN OBAT-OBATAN Zinc tablet Albendazole tab 400 mg Oralit sachet NAMA OBATSISA STOCK 13.830 4.400 30.298

10 *Selama diare berlangsung, pemberian zinc bersama oralit *Ibu menyusui tetap menyusui atau meningkatkan frekuensi menyusui selama dan setelah diare PERINGATAN DAN PERHATIAN

11 INTERAKSI OBAT Toksisitas Zinc akibat asupan dosis › 150 mg/hari selama periode lama Dosis tinggi dpt menyebabkan penurunan konsentrasi lipoprotein plasma dan absorbsi tembaga Jika Zinc + Zat besi, direkomendasikan Zinc diberikan terlebih dahulu beberapa jam sebelum zat besi EFEK SAMPING

12 Data Pemakaian Zinc Tablet NONama Puskesmas DropingSisa StockPemakaian (des-jun) 1Sidorejo Lor800180620 2Mangunsari1.000567433 3Kalicacing1.300585715 4Tegalrejo20012080 5Sidorejo Kidul200100 6Cebongan1.7006421.058

13 TERIMA KASIH


Download ppt "Infeksi saluran pernapasan akut (ispa). Apa itu ISPA ? Apa penyebabnya Bagaimana Pencegahannya."

Presentasi serupa


Iklan oleh Google