Upload presentasi
Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu
Diterbitkan olehAmanda Kurniawan Telah diubah "6 tahun yang lalu
1
Cara merujuk dari berbagai sumber, plagiarism, teknik paraphrase dan daftar pustaka. By : kelompok V
2
Kode Etik dalam Penulisan Karya Ilmiah Kode Etik adalah seperangkat norma yang perlu diperhatikan dalam penulisan karya ilmiah. Norma ini berkaitan dengan pengutipan dan perujukan, perizinan terhadap bahan yang digunakan dan penyebutan sumber data atau informasi.
3
Cara Merujuk Perujukan dilakukan dengan menggunakan nama akhir dan tahun diantara kurung. Jika ada dua penulis, perujukan dilakukan dengan menyebut nama akhir kedua penulis tersebut. Jika penulis lebih dari dua orang, penulisan rujukan dilakukan dengan cara menulis nama pertama dari penulis tersebut, diikuti dengan dan kawan-kawan. Jika nama penulis tidak disebutkan namanya, yang dicantumkan dalamperujukan adalah nama lembaga yang menerbitkan,nama document yang diterbitkan, atau nama koran. Untuk karya terjemahan, perujukan dilakukan dengan cara menyebutkan nama penulis aslinya, rujukan dari dua sumber yang ditulis oleh penulis yang berbeda, dicantumkan dalam1 tanda kurung dengan titik sebagai tanda pemisahnya.
4
Plagiarisme Merupakan tindak kecurangan yang berupa pengambilan tulisan atau pemikiran orang lain yang diakui sebagai hasil tulisan dan pemikirannya sendiri.
5
Pembagian Plagiarisme Disengaja 1.Mengambil dari internet 2.Bekerja kelompok dan mengumpulkan pekerjaan yang sama Tidak Disengaja 1.Tidak menyebut sumber 2.Sering terjadi ketika mengutip, mengubah dan merangkum The Ghost Writer The Photocopy The potluck paper
6
Menyebutkan Sumber 1. the forgotten footnote 2. the misinformer 3. the too-perfect paraphrase 4. the resourceful citer 5.The perfect crime
7
Fakta mengenai plagiat 1. 80% siswa berprestasi mengaku pernah plagiat 2. 51% siswa tidak percaya plagiat itu salah 3. 95% siswa mengatakan mereka tidak pernah ketahuan 4. hamper 85% siswa mengatakan plagiat itu perlu demi kemajuan http://farembojo.woedpess.com
8
Paraphrase adalah mengangkat suatu ide seseorang dengan gaya Bahasa sendiri. Praphrase ini dilakukan seorang penulis agar tidak tehindar dengan apa namanya plagiarism. Meskipun anda telah mengubah bahasanya dengan gaya Bahasa sendiri pun,namun tidak menyebutkan si pemilik ide dari tulisan itu, anda juga termasuk pencuri ide atau plagiat
9
Daftar Pustaka Daftar Pustaka adalah tulisan yang tersusun di akhir sebuah karya ilmiah yang berisi nama penulis,judul tulisan, penerbit, identitas penerbit dan tahun terbit sebagai sumber atau rujukan seorang penulis. Daftar pustaka ada pada semua jenis karya tulis ilmiah seperti buku, skripsi,makalah, artikel dan sebagainya.
Presentasi serupa
© 2024 SlidePlayer.info Inc.
All rights reserved.