Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Perhitungan Titik Impas ( Break Event Point (BEP)) Edi Rianto, M.Si.

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "Perhitungan Titik Impas ( Break Event Point (BEP)) Edi Rianto, M.Si."— Transcript presentasi:

1 Perhitungan Titik Impas ( Break Event Point (BEP)) Edi Rianto, M.Si

2 Suatu analisa yang menggambarkan bagaimana perubahan biaya variabel, biaya tetap, harga jual, volume penjualan dan bauran penjualan akan mempengaruhi laba perusahaan. Analisis ini merupakan instrumen yang lazim dipakai untuk menyediakan informasi yang bermanfaat bagi manajemen untuk pengambilan keputusan, misal : dalam menetapkan harga jual produk. Definisi

3 –Biaya Variabel Biaya yang berubah – ubah menurut besarnya produksi atau penjualannya –Biaya Tetap Biaya yang tidak tergantung dari besarnya produksi atau penjualan sampai pada tingkat tertentu –B–Biaya Variabel Biaya yang berubah – ubah menurut besarnya produksi atau penjualannya –B–Biaya Tetap Biaya yang tidak tergantung dari besarnya produksi atau penjualan sampai pada tingkat tertentu

4 Rumus Analisis Break Evenp Point (BEP) BEP dalam unit = FC. P – VC FC = Fixed Cost P = Harga jual / unit VC = Variable Cost per unit BEP dalam Rp = FC. 1 – VC/P BEP dalam Rp = FC. 1 – VC/P

5 BIAYA TETAP 0 P Volume (unit) Rp P = biaya tetap pada kapasitas produksi

6 BIAYA VARIABEL 0 A Q Volume (unit) Rp Q = biaya variabel untuk A unit α = biaya variabel per unit α

7 PENJUALAN 0 A S Volume (unit) Rp S = hasil penjualan A unit γ = harga jual per unit γ

8 BREAK EVEN POINT Impas menunjukkan keadaan di mana jumlah penjualan = jumlah biaya untuk memperoleh hasil tersebut Laba akan diperoleh jika produksi dan penjualannya melampaui titik impas Cara ini digunakan jika perusahaan hanya menghasilkan satu macam barang atau beberapa macam barang dengan bauran penjualan yang konstan.

9

10 GRAFIK BIAYA TOTAL BIAYA TOTAL BIAYA VARIABEL BIAYA TETAP Rp P 0Volume (unit) P = BIAYA TETAP PADA KAPASITAS PRODUKSI

11 BEP BIAYA TOTAL BIAYA VARIABEL BIAYA TETAP Rp P 0Volume (unit) P = BIAYA TETAP PADA KAPASITAS PRODUKSI PENJUALAN BEP

12 PEMETAAN BEP BIAYA TOTAL BIAYA VARIABEL BIAYA TETAP Rp P 0 Volume (unit) P = BIAYA TETAP PADA KAPASITAS PRODUKSI PENJUALAN BEP Daerah Rugi Daerah Laba

13 SOAL 1 Bryum company memproduksi 2 jenis produk Whistles & Bells dengan data sebagai berikut: WHISTLESBELLSTOTAL (Rp.) UNITJML (Rp.)UNITJML (Rp.) Penjualan10.00010.000.0008.00010.000.00020.00.000 Biaya Tetap2.000.0005.600.0007.600.000 Biaya Variabel6.000.0003.000.0009.000.000 Total Biaya8.000.0008.600.00016.600.000 Operating Income2.000.0001.400.0003.400.000 Hitunglah: 1.BEP dalam unit dan rupiah untuk produk Whistles sebagai produk tunggal 2.BEP dalam unit dan rupiah untuk produk Bells sebagai produk tunggal 3.BEP dalam unit dan rupiah untuk produk Whistles dan Bells jika sales mix = 4:3

14 SOAL 2 Puma Company membuat 2 buah tipe produk sepatu yaitu: sepatu pria dan sepatu wanita Sepatu PriaSepatu Wanita Harga Jual / UnitRp. 20.000Rp. 15.000 Biaya Variabel / UnitRp. 12.000Rp. 10.000 Biaya TetapRp. 372 Juta Manajemen memiliki target keuntungan di masa akan datang Rp. 93 juta. Diharapkan setiap penjualan 2 unit sepatu pria akan terjual 3 unit sepatu wanita selama periode tsb. Hitunglah 1.BEP dalam unit masing – masing produk 2.Tingkat penjualan masing – masing produk untuk target keuntungan tsb

15 Soal 3 Sebuah Perusahaan Sepeda, menjual produknya dengan harga Rp 400.000,-. Perusahaan tersebut memiliki biaya tetap tahunan sebesar Rp. 800.000.000,- dan biaya variabel sebesar Rp. 200.000,- per unit berapapun volume dijual. Untuk mencari titik impas (break even point) ??

16 Akhir dari Presentasi t e r i m a k a s i h


Download ppt "Perhitungan Titik Impas ( Break Event Point (BEP)) Edi Rianto, M.Si."

Presentasi serupa


Iklan oleh Google