Upload presentasi
Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu
Diterbitkan olehHarjanti Sudirman Telah diubah "6 tahun yang lalu
1
Manajemen Proyek
2
Pertemuan 10 memahami proses perencanaan proyek khususnya pada area pengetahuan manajemen risiko dalam proyek (Project Risk Management)
3
Variable Tingkat Interaksi
Grup Proses Variable Tingkat Interaksi Inisialisasi Perencanaan Eksekusi Monitor dan Kontrol Penutupan Variable Waktu Awal Akhir
4
9 Area Pengetahuan 7
5
Risk Management Tujuan Menurunkan kemungkinan dan dampak negatif
Meningkatkan kemungkinan dan dampak positif
6
Risiko ?
7
Intisari PM (PG vs KA) Plan Risk Management Identify Risks
Perform Qualitatif Risk Analysis Perform Quantitative Risk Analysis Plan Risk Responses Minitor and Control Risks Close Procurement s Administer Procurements Conduct Procurements Plan Procurement 9. Project Procurement Management Monitor and Control Risks Plan Risk Management, Identify Risks Perform Qualitative Risk Analysis Perform Quantitative Risk Analysis Plan Risk Responses 8. Project Risk Management Report Performance Distribution Information Manage Stakeholder Expectations Plan Communications Identify Stakeholder 7. Project Communication Mgm Acquire Project Team Develop Project Team Manage Project Team Develop Human Resource Plan 6. Project Human Resource Management Perform Quality Control Perform Quality Assurance Plan Quality 5. Project Quality Mgm Control Costs Estimate Cost Determine Budget 4. Project Cost Management Schedule Control Defince Activities Sequence Activities Estimate Activity Resources Estimate Activity Durations Develop Schedule 3. Project Time Management Scope Verification Scope Control Collect Requirement Define Scope Create WBS 2. Project Scope Management Close Project or Phase Monitor and control Project work Integrated Change Control Direct and Manage Project Execution Develop Project Management Plan Develop Project Charter 1. Project Integration Management 5. Penutupa n 4. Monitor & Kontrol 3. Eksekusi 2. Perencanaan 1. Inisialisasi PG/KA
8
Risiko Proyek Risiko selalu berada di masa yang akan datang. Risiko adalah kejadian atau kondisi yang tidak pasti yang keberadaannya berdampak paling tidak terhadap salah satu tujuan proyek. Contoh : dampak terhadap scope, time, cost, quality
9
Risiko Proyek Penyebabnya bisa berupa : Requirement Asumsi Batasan Kondisi
10
Risiko Proyek Risk Tolerant : Organisasi atau stakeholder dapat menerima derajat risiko proyek. Langsung terjun ke proyek tanpa mengelola kemungkinan risiko meningkatkan potensi kegagalan proyek
11
1. Plan Risk Management Proses mengidentifikasikan bagaimana melakukan aktivitas pengelolaan risiko project
12
Plan Risk Management Inputs Tools & Techniques Outputs
Planning meetings and analysis Outputs Project scope statement Cost management plan Schedule management plan Communication management plan EEF OPA Risk management plan
13
Output : Risk Management Plan
Methodology Peran dan tanggung jawab Budgeting Timing Kategori risiko Definisi kemungkinan risiko dan dampaknya Matriks kemungkinan dan dampak Stakeholder tolerant Format laporan Tracking
14
2. Identify Risks Proses mempelajari risiko mana yang mungkin perpengaruh terhadap project dan mendokumentasikan karakteristik risiko tersebut
15
Identify Risk Inputs Tools & Techniques Outputs Document reviews
Information gathering techniques Checklist analysis Assumption analysis Diagramming techniques SWOT analysis Expert judgment Outputs Risk management plan Activity cost estimates Scope baseline Stakeholder register Cost management plan Quality management plan Project document s EF OPA Risk register
16
SWOT Analysis Strenghts Weakness Opportunities Threats
17
3. Perform Qualitative Risk Analysis
Proses menyusun prioritas risiko untuk dianalisa lebih lanjut atau aksi apa yang harus dilakukan dengan menimbang kemungkinan kejadian dan dampaknya
18
Perform Qualitative Risk Analysis
Inputs Tools & Techniques Risk probability and impact assessment Probability and impact matrix Risk data quality assessment Risk categoriiztion Risk urgency assessment Expert judgment Outputs Risk register Risk management plan Project scope statement OPA Risk register Update
19
4. Perform Quantitave Risk Analysis
Proses menganalisa dampak dari risiko yang telah teridentifikasi terhadap tujuan keseluruhan proyek
20
Perform Quantitative Risk Analysis
Inputs Tools & Techniques Data gathering and representation techique Quantitative risk analysis and modeling techniques Expert judgment Outputs Risk register Risk management plan Cost management plan Shedule management plan OPA Risk register Updates
21
5. Plan Risks Responses Proses membangun pilihan dan aksi untuk meningkatkan kesempatan dan menurunkan ancaman terhadap tujuan proyek
22
Plan Risks Responses Inputs Tools & Techniques Outputs
Strategy for negative risks or threats Strategy for positive risks or opportinities Contigency response strategy Expert judgment Outputs Risk register Risk management plan Risk register Update Risk-related contract decision Project management plan updates Project document updates
23
Strategi untuk risiko negatif
Avoid Transfer Mitigate Accept
24
Strategi untuk risiko positif
Exploit Share Enhace Accept
25
Kesimpulan Project Risk Management khususnya pada tahap perencanaan proyek : Plan Risk Management Identif Risks Perform Qualitatif Risk Analysis Perform Quantitative Risk Analysis Plan Risk Responses
26
Terimakasih
Presentasi serupa
© 2024 SlidePlayer.info Inc.
All rights reserved.