Upload presentasi
Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu
1
PERTEMUAN XI BIAYA PRODUKSI
2
Manfaat Mempelajari Biaya:
PERMINTAAN Manfaat Mempelajari Biaya: Untuk melukiskan tingkah laku aktual perusahaan Untuk dapat meramalkan bagaimana tingkah laku perusahaan dalam menghadapi perubahan-perubahan kondisi yang dihadapi Untuk membantu perusahaan dalam menentukan kebijaksanaan terbaik dalam mencapai tujuan (laba maksimum) Untuk menilai cara perusahaan mengelola sumber-sumber (faktor produksi)
3
Biaya Produksi : Biaya yang harus dikeluarkan untuk dapat menghasilkan output.
Faktor produksi tetap (Fixed resources) Faktor Produksi/ Input Faktor produksi variabel (Variable resources)
4
KLASIFIKASI BIAYA Biaya tetap/Fixed Cost (FC) :biaya-biaya untuk fixed resources Contoh : sewa, asuransi, biaya pemeliharaan, bunga utang, gaji, dll Biaya Variabel/Variable Cost (VC) : biaya-biaya untuk variable resources Contoh : upah, bahan-bahan mentah, bahan bakar, pengangkutan, dll
5
BIAYA-BIAYA TOTAL Total Fixed Cost (TFC)
Fixed resources Fixed Cost besarnya tetap, tidak perduli berapapun jumlah output yang dihasilkan. C TFC Q
6
Total variable Cost (TVC)
Variable resources besarnya variable cost berubah-ubah seiring dengan beurubahnya jumlah output yang dihasilkan C TVC Q
7
Total Cost/biaya total (TC)
Biaya total : Penjumlahan seluruh biaya yang dikeluarkan baik untuk input tetap maupun input variabel atau TC = TFC + TVC C TVC Q TC TFC
8
Output TFC TVC TC 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 60 20 32 39 44 48 54 63 80 108 150 92 99 104 114 123 140 168 210
9
Biaya-biaya Rerata Average Fixed Cost/ Biaya tetap rata-rata (AFC)
Average Fixed Cost : Biaya tetap untuk setiap satuan output yang dihasilkan Rumus : Q AFC
10
Average Variable Cost/biaya variable rerata (AVC)
AVC : Besarnya biaya variabel yang ditanggung oleh setiap output yang dihasilkan Rumus : Q AVC L K M
11
Average Cost/Biaya Rerata (AC)
AC : besarnya biaya total per satuan output Rumus : AC Q K M
12
Marginal Cost/biaya marjinal (MC)
Biaya marjinal : biaya tambahan untuk setiap tambahan output Rumus : Q C MC AC AVC AFC
13
Terima Kasih
Presentasi serupa
© 2024 SlidePlayer.info Inc.
All rights reserved.