Upload presentasi
Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu
Diterbitkan olehcosinus yahya Telah diubah "5 tahun yang lalu
1
ASSALAMU’ALAIKUM WR.WB ILMU PENGETAHUAN ALAM
2
ANAK USTADZ MASIH INGAT APA ITU BUNYI !!! Bunyi adalah sesuatu yang dapat kita dengar. Benda –benda yang bergetar dan menghasilkan bunyi disebut sumber bunyi. Adapun syarat terdengarnya bunyi ada 3 yaitu : 1.Ada sumber bunyi 2.Ada medium (perantara) 3.Ada pendengar Fahimtum ?
3
BUNYI DIHASILKAN BENDA YANG BERGETAR Contoh : Peganglah tenggorokanmu saat kamu diam,lalu teriakan kata“aaaaaaaa”. Apa yang kamu rasakan ? Getaran pada tenggorokanmu itu berasal dari pita suara yang bergetar.
4
APA ITU FREKUENSI Frekuensi adalah banyaknya getaran dalam Setiap detik. Frekuensi menentukan tinggi rendahnya bunyi. Satuan frekuensi adalah Hertz
5
Berdasarkan Frekuensinya, Bunyi Dibedakan Menjadi 3 : A.Infrasonik, Bunyi yang frekuensinya di bawah 20 getaran perdetik. Contohnya: Jangkrik dan Anjing. B.Audiosonik, Bunyi yang frekuensinya 20- 20.000 getaran per detik. Contohnya: Manusia. C.Ultrasonik, Bunyi yang frekuensinya di atas 20.000 getaran per detik. Contohnya : Kelelawar dan Lumba lumba.
6
SIFAT –SIFAT ENERGI BUNYI Ada 4 sifat eneri bunyi : 1.Dapat merambat melalui medium Zat Padat, Cair dan Gas (Udara). 2.Di ruang hampa tak dapat merambat. 3.Dapat memantul 2x di benda yan padat/keras. 4.Dapat diserap 2x di permukaan yang lunak
7
MERAMBAT MELAUI BENDA PADAT, CAIR DAN UDARA Padat : saat anak –anak bermain telpon kaleng itu membuktikan bahwa bunyi dapat merambat melalui benda padat. Cair : pada saat anak –anak melakukan percobaan mendengarkan suara dari dalam air dengan menggunakan alat diantaranya, corong, air dalam bak, dan pemukul. Udara : hampir setiap hari kita mendengarkan ustadz lagi menjelaskan suatu pelajaran dan ketika itu pula terdengar bunyi. Membuktikan bahwa bunyi merambat melaui udara.
8
Suara diruang hampa : Sebagai contoh kita hidupkan alarm di sebuah Kotak biasa (terbuka) pasti kita alarm tersebut Masih terdengar. Nah sekarang coba antum tutup rapat2 kotak Terbut. Apa yang terjadi.? Bunyi akan mulai hilang Hal ini membuktikan bahwa bunyi tidak dapat merambat di ruang hampa.
9
Bunyi Dapat Dipantulkan Pada Benda Keras 2 jenis pemantulan bunyi : Gema, adalah bunyi pantul yang terdengar setelah bunyi asli Gaung, adalah bunyi pantul yng terdengar hanya sebagian dan tidak bersamaan dengan bunyi asli. Sehingga bunyi asli tidak terdengar jelas
10
Bunyi Dapat Diserap/Diredam Bunyi dapat diredam/ diserap pada benda padat yang lunak seperti Karpet, busa dan kardus.
11
Amplitudo. Adalah jarak simpangan terjauh di sekitar titik Keseimbangan, Amplitudo menentukan kuat lemahnya bunyi. Semakin besar amplitudo sekamin kuat bunyi. Resonansi. Adalah peristiwa ikut bergetarnya sebuah benda Karena pengaruh getaran benda lain. Syarat terjadinya resonansi adalah frekuensinya Sama.
Presentasi serupa
© 2024 SlidePlayer.info Inc.
All rights reserved.