Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

PENGERTIAN PLAGIARISME

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "PENGERTIAN PLAGIARISME"— Transcript presentasi:

1 PENGERTIAN PLAGIARISME
UNIVERSITAS UDAYANA I Made S. Utama, Ph.D. Bahan Presentasi Mata Kuliah Metode Ilmiah Program Studi Teknik Pertanian Fakultas Teknologi Pertanian Universitas Udayana 2018

2 ISI PRESENTASI Dasar Hukum Perguruan Tinggi – Komunitas Akademik
Ketidakjujuran akademik Pengertian Plagarisme Macam plagiarisme Mengapa terjadi dan tidak terjadi plagiarisme

3 Dasar Hukum yang Mengatur Plagiarism
Undang-Undang Nomor 19 Tahun 2002 Tentang Hak Cipta Undang-Undang Nomor 20 Tahun 2003 Tentang Sistem Pendidikan Nasional Permendiknas Nomor 17 Tahun 2010 Tentang Pencegahan dan Penanggulangan Plagiat di Perguruan Tinggi

4 Perguruan Tinggi sebagai Komunitas Akademik
Perguruan tinggi (PT) adalah komunitas akademik yang berstandar tinggi. Membangun personal values pembelajar agar setelah selesai studi mampu meniti karir dan hidup di dalam masyarakat dengan baik. Dosen dan mahasiswa harus memenuhi standard integritas akademik tinggi dengan menghindari ketidakjujuran akademik (academic fraud atau intellectual dishonesty). Ketidakjujuran akademik dapat terjadi pada proses pembelajaran dan publikasi ilmiah atau publikasi lainnya.

5 Permendiknas Nomor 17 Tahun 2010 Pasal 2 angka 1
RUANG LINGKUP PLAGIAT Permendiknas Nomor 17 Tahun 2010 Pasal 2 angka 1 Plagiat meliputi tetapi tidak terbatas pada : mengacu dan/atau mengutip istilah, kata-kata dan/atau kalimat, data dan/atau informasi dari suatu sumber tanpa menyebutkan sumber dalam catatan kutipan dan/atau tanpa menyatakan sumber secara memadai; mengacu dan/atau mengutip secara acak istilah, kata-kata dan/atau kalimat, data dan/atau informasi dari suatu sumber tanpa menyebutkan sumber dalam catatan kutipan dan/atau tanpa menyatakan sumber secara memadai; menggunakan sumber gagasan, pendapat, pandangan, atau teori tanpa menyatakan sumber secara memadai; merumuskan dengan kata-kata dan/atau kalimat sendiri dari sumber kata-kata dan/atau kalimat, gagasan, pendapat, pandangan, atau teori tanpa menyatakan sumber secara memadai; menyerahkan suatu karya ilmiah yang dihasilkan dan/atau telah dipublikasikan oleh pihak lain sebagai karya ilmiahnya tanpa menyatakan sumber secara memadai.

6 Ketidakjujuran Akademik
Penipuan (Cheating) Mencari dan mengcopy soal yang akan diujikan untuknya Menggunakan hasil pekerjaan orang lain dan diakui sebagai pekerjaannya Memberikan hasil pekerjaanya didalam kelas untuk diberikan dan diakui oleh mahasiswa lainnya Pengajuan ganda (Multiple Submission) Menggunakan pekerjaan diri sebelumnya dipergunakan untuk keperluan akademik akademik lainnya (self plagiarism) Data salah (False Data) Merubah-rubah data untuk mendapatkan hasil lebih baik atau sesuai dikehendaki Kecurangan disengaja (Intentional Deception) Mengisi dokumen dengan salah seperti absensi, mengisi form biodata tidak sesuai dengan kenyataannya PLAGIARISME

7 Intellectual Dishonesty adalah bentuk kecurangan yang dilakukan seseoang dengan maksud membuat kualifikasi akademik atau kemampuannya tampak lebih baik dari sebenarnya. “Apa yang sudah akan terulang lagi; apa yang sudah dilakukan akan dilakukan lagi; dan tidak ada yang baru di dunia ini” kata Qoheleth... (Ecclesiastes 1: 9)

8 Pengertian Plagiarisme
Mencuri dan menggunakan ide-ide, bagian-bagian tertentu pekerjaan orang lain, mengakuinya sebagai pekerjaan sendiri tanpa memberikan credit sumbernya (Meriam-Webster‘s dict.) Tidak memberikan penghargaan terhadap pernyataan atau ide orang lain baik sengaja maupun tidak sengaja (OWL - Purdue Univ, 2008) Mengakui sebagai penemu dari pernyataan atau ide orang lain (Russell, 2004) Mengambil dan menggunakan ide-ide, tulisan, invensi dan produk intellectual lainnya dari orang lain sebagai miliknya.

9 Apa saja yang dapat di-plagiat
Tulisan dan komposisi suatu tulisan Produk / objek kreativitas dan ilmiah Rancangan pembelajaran, web pages, blogs, metode Rancangan atau objek arsitektur atau rekayasa Ide-ide

10 Plagiarism yang umum terjadi
Mengumpulkan pekerjaan orang lain atas nama pekerjaan diri sendiri Meng copy kata-kata atau ide dari seseorang tanpa memberikan penghargaan Kesalahan memberikan tanda quotasi untuk phrase atau kalimat dari pekerjaan orng lain Memberikan informasi yang salah tentang sumber bacaan dari suatu quotasi

11 Kenapa bisa terjadi plagiarism?
Tidak ada aturan/etika ilmiah yang jelas di PT yang menunjukkan bahwa plagiarism adalah crime. Biasanya, aturan dimasukkan di dalam etika dan disiplin PT. Ketidakpahaman mahasiswa tentang plagiarisme Karena ketergesaan untuk mengumpulkan tugas, tanpa merencanakan pengerjaannya dengan baik. Kebiasaan (habits), sulit menuruti aturan.

12 Mengapa tidak plagiarisme
Bangga atas pekerjaan anda Pembelajaran Mnunjukkan tingkat capaian sebenarnya

13 TERIMA KASIH I made supartha utama 2018

14


Download ppt "PENGERTIAN PLAGIARISME"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google