Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

PENDIDIKAN BELA NEGARA LATARBELAKANG : 1. Remaja pada usia 15 – 20 tahun punya pemikiran yang kritis dan segar serta berprinsip mempertahankan ideologi.

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "PENDIDIKAN BELA NEGARA LATARBELAKANG : 1. Remaja pada usia 15 – 20 tahun punya pemikiran yang kritis dan segar serta berprinsip mempertahankan ideologi."— Transcript presentasi:

1 PENDIDIKAN BELA NEGARA LATARBELAKANG : 1. Remaja pada usia 15 – 20 tahun punya pemikiran yang kritis dan segar serta berprinsip mempertahankan ideologi. 2. Remaja usia 12- 18 tahun adalah masa penemuan diri dan kepekaan sosial 3. Rasa nasionalisme dulu tumbuh untuk mengusir penjajah dari tanah air 4. Setelah merdeka rasa nasionalisme / bela negara masih diperlukan. 5. Menurunnya rasa nasionalisme

2 TUJUAN PENDIDIKAN BELA NEGARA 1.Menunjang pembangunan sumber daya manusia Indonesia seutuhnya. 2. Mewujudkan WNI memahami dan menyadari akan hak dan kewajiban sebagai WNI 3. Menumbuhkan rasa cinta tanah air 4. Menumbuhkan kesadaran akan berbangsa dan bernegara 5. Menyadari bahwa pancasila sebagai falsafah dan ideologi bangsa

3 RUANG LINGKUP MATERI UNTUK SMP 1. Pembinaan Kejiwaan a. Jiwa disiplin b. Melaksanakan tata tertib sekolah dengan dengan baik c. Jiwa sosial dan toleransi yang tinggi melalui kegiatan PMR,PRAMUKA dll d. Jiwa rasa peduli lingkungan

4 2. Pembinaan kerokhanian a. Pemahaman awal tentang kebajikan melalui menjaga nama baik diri, keluarga, sekolah dan masyarakat b. Menghargai dan menghormati pemeluk agama lain selalu berbuat baik sesuai ajara agama

5 3. Pembinaan Jasmani a. Pemahaman untuk selalu meningkatkan prestasi olah raga b. Prinsip-prinsip hidup sehat c. Sportivitas

6 4. Pembinaan Pengetahuan a. Arti penting ilmu pengetahuan b. Penguasaan ilmu pengetahuan

7 SASARAN MATERI PKBN 1. Kecintaan pada tanah air 2. Kesadaran berbangsa dan bernegara 3. Keyakinan bahwa pancasila sebagai falsafah dan ideologi negara 4. Rela berkorban untuk negara 5. Kemampuanawal bela negara

8 TUGAS INDIVIDUAL 1. Untuk apa upacara bendera itu dilaksanakan! 2. Apa yang kamu lakukan agar lebih mencintai tanah air. Sebutkan minilal 5 macam !

9 TUGAS KELOMPOK 1. Dengan curah pendapat. Tulislah sebanyak-banyaknya apa yang dilakukan oleh siswa SMP dalam ikut serta dalam bela negara ! 2. Tulislah tata urutan upacara bendera di sekolah !


Download ppt "PENDIDIKAN BELA NEGARA LATARBELAKANG : 1. Remaja pada usia 15 – 20 tahun punya pemikiran yang kritis dan segar serta berprinsip mempertahankan ideologi."

Presentasi serupa


Iklan oleh Google