Upload presentasi
Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu
Diterbitkan olehAyuu Rivaldy Telah diubah "10 tahun yang lalu
1
Nama :elva novia Nim : Kel :pf-1 Asisten :evi
2
KINEMATIKA
3
MENU MATERI VIDEO ANIMASI KUIS
4
Gerak Lurus Beraturan Gerak lurus beraturan
Gerak lurus beraturan (GLB) adalah gerak lurus suatu obyek, dimana dalam gerak ini kecepatannya tetap atau tanpa percepatan, sehingga jarak yang ditempuh dalam gerak lurus beraturan adalah kelajuan kali waktu. dengan arti dan satuan dalam SI: s = jarak tempuh (m) v = kecepatan (m/s) t = waktu (s)
5
Gerak Lurus Berubah Beraturan
Gerak lurus berubah beraturan (GLBB) adalah gerak lurus suatu obyek, di mana kecepatannya berubah terhadap waktu akibat adanya percepatan yang tetap. Akibat adanya percepatan rumus jarak yang ditempuh tidak lagi linier melainkan kuadratik. v=v0+a.t .
6
Gerak Parabola Gerak peluru(parabola)
Gerak peluru merupakan suatu jenis gerakan benda yang pada awalnya diberi kecepatan awal lalu menempuh lintasan yang arahnya sepenuhnya dipengaruhi oleh gravitasi.
7
Gerak Melingkar Gerak Mellingkar
Jika sebuah benda bergerak dengan kelajuan konstan pada suatu lingkaran (disekeliling lingkaran ), maka dikatakan bahwa benda tersebut melakukan gerak melingkar beraturan.
8
Animasi GLBB
9
Animasi GLB
10
Animasi Gerak Parabola
11
Animasi Gerak Melingkar
12
Video GLB
13
Video GLBB
14
VIDEO GERAK PARABOLA
15
VIDEO GERAK MELINGKAR
16
Kuis pertama 1)Mobil mula-mula diam ,kemudian mobil itu dihidupkan dengan percepatan tetap 2m/s²,setelah mobil bergerak 10s mesinya dimatikan,mobil mengalami perlambatan tetap dan berhenti 10s kemudian.Jarak yang masih ditempuh mobil mulai dari saat mesin dimatikan sampai berhenti adalah. . . A)210 m C)20 m B)200 m D)100 m
17
Kuis kedua 2)Sudut pelempar batu ke tembok 60º,Jarak orang ke tembok 40m.Kecepatan pelempar 16m/s ,lama waktu batu mengenai tembok adalah A)4s C)7s B)5s D)8s
18
Kuis ketiga 3)Sebuah silinder pejal menggelinding dari keadaan diam menuruni bidang miring yang tingginya 15m,kelajuan linier silinder ketika tiba dikaki bidang miring adalah . . .(g=9,8 m/s²) A) 9,8 m/s C) 28 m/s B) 14,5 m/s D) 28 m/s
19
skor back
Presentasi serupa
© 2024 SlidePlayer.info Inc.
All rights reserved.