Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

STRATEGI PEMASARAN PRODUK USAHA MIKRO KECIL DAN MENENGAH

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "STRATEGI PEMASARAN PRODUK USAHA MIKRO KECIL DAN MENENGAH"— Transcript presentasi:

1 STRATEGI PEMASARAN PRODUK USAHA MIKRO KECIL DAN MENENGAH
Oleh: Weni Novandari.,SE.MM Lembaga Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat (LPPM) UNSOED 2013

2 KRITERIA UMKM ASSET OMZET Maks. 50 Jt. Maks. 300 Jt.
No KATEGORI KRITERIA ASSET OMZET 1. USAHA MIKRO Maks. 50 Jt. Maks. 300 Jt. 2. USAHA KECIL > 50 Jt. – 500 Jt. > 300 Jt. – 2,5 M. 3. USAHA MENENGAH > 500 Jt. – 10 M > 2,5 M – 50 M Undang-Undang Nomor 20 Tahun 2008 tentang UMKM

3 KONDISI UMKM DI INDONESIA

4

5

6 Permasalahan Umum Yang Dihadapi Oleh UKM
Masalah Sumber Daya Manusia Masalah Operasional Masalah Pemasaran Masalah Keuangan Masalah Lingkungan

7 Strategi Pemasaran

8 Produk UMKM umumnya : Tanpa nama merk Kemasan sangat sederhana
Tanpa label

9 Strategi Produk Pemberian nama merk Perbaikan kemasan Pemberian label

10 Nama merk Menarik Mudah diingat Mudah diucapkan Ringkas
Pemberian nama/label : “bagian dari do’a, harapan, cita-cita “Bagian dari nama diri, dalam keluarga”

11 Penulisan nama merk pd kemasan
Warna & Huruf Menarik Hitam putih/berwarna Komposisi warna bagus Sederhana Vs kompleks Sesuai dengan produk Pemilihan huruf wajar, mudah dibaca, jelas, tidak terlalu kecil/besar

12 Kerupuk Ikan LEZZAT Kerupuk Ikan LEZAAT Kerupuk Ikan LEZAAT

13 Pengemasan Upaya meletakkan sesuatu di dalam suatu wadah atau memberikan pelindung bagi suatu produk

14 Fungsi Kemasan Mempertahankan mutu Memperpanjang masa simpan
Mempermudah penyimpanan dan pemasaran/tranportasi Menambah daya tarik bagi konsumen (memberi informasi dan sarana promosi)

15 Strategi Pengemasan Dibuat semenarik mungkin, punya ciri khas
Memuat informasi yang jelas & jujur Menarik (desain, warna, bentuk), dengan komposisi yang imbang Ukuran & material bahan sesuai kebutuhan

16 Contoh Kemasan Sederhana

17 Contoh Kemasan Yang Menarik

18 Kemasan Bahan yang digunakan untuk mewadahi dan atau membungkus pangan, baik yang bersentuhan langsung dengan pangan maupun tidak (Peraturan Pemerintah RI Nomor 69 Tahun 1999)

19 Jenis kemasan harganya yang relatif. tahan terhadap panas atau tahan terhadap suhu beku ketebalan dan ukuran yang bervariasi Isi dalam kemasan dapat dilihat secara jelas

20 LABEL Setiap keterangan atau pernyataan mengenai pangan yang berbentuk gambar, tulisan, kombinasi keduanya, atau bentuk lain yang disertakan pada pangan, dimasukkan ke dalam, ditempelkan pada, atau merupakan bagian kemasan pangan. (Peraturan Pemerintah RI Nomor 69 Tahun 1999)

21 Pemberian Label Langsung pada kemasan Menggunakan media lain...
(kertas sticker..dll)

22 Label Yang Baik Memberikan informasi produk yang sebenarnya
Foto atau gambar tidak menimbulkan kebingungan konsumen Penciri produsen (dapat berupa merek dalam bentuk tulisan maupun gambar) Alamat produsen (Dibuat dengan jelas) Berat produk

23 Informasi Pada Label Merek Nama Produk Tanggal produksi & kadaluarsa
Komposisi Berat bersih Metode penyimpanan & penyajian Saran penyajian (Gambar) Produsen & Alamat Sertifikasi Hal-hal istimewa yang menjadikan produk menjadi unggul (contoh: Tanpa MSG, Tanpa pengawet, Tanpa formalin, dll)

24 Informasi lain yang dapat meyakinkan konsumen untuk menentukan pilihan:
Kandungan produk (seperti kalori, protein, lemak, dll) Sertifikat P-IRT (dikeluarkan oleh Dinas Kesehatan) Halal (harus ada nomor dari LPPOM-MUI) Bintang Keamanan Pangan (harus ada nomor dari BB POM)

25

26 Program Kerja KKN Bidang Pemasaran
Pelatihan/pendampingan pembuatan kemasan dan label baru. Pelatihan/pendampingan diversifikasi produk. Pelatihan/pendampingan strategi promosi Pelatihan/pendampingan distribusi produk Pelatihan penentuan penetapan harga dan strategi harga. Penyusunan/pembuatan jaringan bisnis.


Download ppt "STRATEGI PEMASARAN PRODUK USAHA MIKRO KECIL DAN MENENGAH"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google