Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

MANAJEMEN OPERASI Panfestu Subagyo 2009.

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "MANAJEMEN OPERASI Panfestu Subagyo 2009."— Transcript presentasi:

1 MANAJEMEN OPERASI Panfestu Subagyo 2009

2 1 PENDAHULUAN

3 BISNIS Upaya yg terorganisir dari individual maupun lembaga
Untauk memproduksi dan/atau menjual produk (barang/jasa) Yang diperlukan masyarakat guna mendapatkan keuntungan

4 Manajemen Operasi: Manajemen: Tindakan untuk mencapai tujuan, dengan mengkoordinir kegiatan orang lain. Operasi: Kegiatan untuk mengubah input atau masukan atau faktor-faktor produksi, menjadi output atau keluaran yang lebih bermanfaat daripada bentuk aselinya.

5 Operasi Kegiatan merubah bentuk masukan, menjadi keluaran
Sehingga menambah atau menciptakan utility/ kegunaan barang atau jasa Sehingga keluarannya lebih bermanfaat daripada bentuk aselinya.

6 Selain fungsi operasi:
Pemasaran Keuangan Personalia Fungsi operasi menentukan kemampuan lembaga melayani konsumen.

7 Masukan: SDM (men) Uang (money) Machine Maaterial
Masukan yg lain: market, teknolgi

8 Pengaruh dari: Umpan balik (feedback) Umpan ke depan (feed foreward)
Lingkungan

9 Keluaran: Barang Jasa

10 Perbedaan barang dan jasa:
Bentuk atau ujudnya Dapat tidaknya disimpan Hubungan produsen dgn konsumen Luas pasar Kebutuhan sarana atau fasilitas untuk melakukan produksi atau operasi Mudah/ sulitnya pengukurna kualitas

11 Macam-macam proses operasi
Proses operasi Continuous Proses operasi Intermittent Proses operasi Intermediate

12 MASALAH-MASALAH DALAM MANAJEMEN OPERASI:
1. Penentuan posisi lembaga – positioning decision: - macam produk yg akan dihasilkan - daya tarik produk - manajemen kualitas 2. Masalah disain – design decision - letak pabrik - laout pabrik - bangunan pabrik

13 MASALAH-MASALAH 3. Masalah operasional – Operating decision - Pengangkutan barang - Forecasting - Jumlah produksi - Manajemen persediaan - MRP - Schedulling

14 Skema pengambilan keputusan:
Perumusan masalah Pengumpulan data Analisis Penemuan alternatif-alternatif Pemilihan alternatif Implementasi Cocok dilanjtukan, tidak cocok perbaiki

15 Skema pengambilan keputusan
Identifikasi masalah . Mencari data Analisis Tentukan alternatif Pilih alternatif Pelajari Impleementasi Cocok,jalankan

16 SEJARAH MANAEMEN OPERAI
Revolusi Industri Steam engine, James Watt, 1769 Division of labor, Adam Smith, 1776 Interchangeable, Eli Whitney, 1970 Scienticif Management Principle of scientific management, Frederick W.Taylor, 1911 Time and motion studies, Frank & Lilian Gilbert, 1911 Activity scheduling chart, Henry Gantt, 1912 Moving assembly line, Henry Ford, 1913

17 . Human relations Hawthorne studies, Elton Mayo, 1930
Motivation theories, * Abraham Maslow (1940), * Frederick Hezberg (1950, * Douglas Mc Gregor (1960) Management Science Linear programming, George Dantzig (1947) Digital computer, Remington Rand (1951) Simulation, waiting line theory, PERT/CPM, Joseph Orlickky, IBM

18 . Quality revolution JIT (just-in-time), Taiichi Ohno (Toyota), 1970
TQM (total qualiy management), W Edward Deming, Joseph Juran1980 Strategy and operations, Wickam Skinner, Robert Wayes, 1980 Business process reenginering, Michael hammer, James Champy, 1990

19 . Information Age Globalization EDI, EF, beberapa indutri, 1970
CIM (computer integrated manufacturing), PCs, 1980 Internet, WWW, Tim Berners- Lee,1990 Globalization Worldwide markets and – operations, Supply chain management, Electronic commerce, Mass customization, 1990, Beberapa perusahaan dan negara

20 GLOBALISASI Manfaat: untuk menekan biaya, khususnya biaya sdm, dan mencari pasar di negara lain Upah dari yg termahal: Germany, European United, Japan, United States, Asia NIEs ( newly industrialized economies), Mexico (data 1996) Mendorong investasi di Mexico dan Pacific N

21 Khusus perusahaan-perusahaan USA:
Investasi di USA, 60% di negara-negara yg tingkat upahnya hampir sama dgn di USA. Karena lebih mementingkan investasi di negara yg: mudah mendapat konsumen baru, teknologies dan skills, daripada upah yg murah Mobil-mobil yg diproduksi di Thailand dan Brazil, sebagian besar digunakan untuk memenuhi kebutuhan pasar di negara produsennya.

22 Pasar: Beberapa perusahaan memiliki pasar di negara lain
Yg dibuat di negara lain, kualitasnya sama dgn yg dibuat di negara asalnya Misal: - Whirpool di Mexico, - General Electric di Singapore, - IBM di beberapa negara lainnya, dll.

23 Lihat dalam buu: Perbandingan tingkat upa di beberapa negara.
Pertumbuhan pertumbuha perdagangan di dunia dibandingkan dengan

24 Bayer Nestle ABB Exxon Royal D/C Mobil IBM Nissan Germany Un. States
Company Country of Origin Foreign Assets % dari total Foreig Sales Employmnt. Bayer Nestle Volkswagen ABB Exxon Royal D/C Mobil Elf Aquitaine IBM Nissan Germany Switzerland Un. States Netherland France Japan 89,8 86,9 84,8 84,7 73,1 67,8 61,8 54,5 51,9 42,7 63,3 98,2 60,8 87,2 79,6 73,3 65,9 65,4 62,7 44,2 54,6 97,0 44,4 93,9 53,7 77,9 52,2 47,5 50,1 43,5

25 TANTANGAN M OPERASI: Dahulu: Fokus lokal atau regional
Pengiriman kelompok Pembelian termurah Pengembangan produk lamba Produksi lamban Spesialisasi job Sekarang: Fokus global Just in time Partner rantai pasokan Pengembangan produk cepat, kerjasama Kustomisasi masa Kerja team peberdayaan karyawan

26 BEBERAPA PENGERTIAN COMPETITIVE INDUSTRIES COPSETITIVE FIRMS
ISSUES AND TRENDS IN OPERATIONS

27


Download ppt "MANAJEMEN OPERASI Panfestu Subagyo 2009."

Presentasi serupa


Iklan oleh Google