Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

XV. AKTIVITAS2 DI LUAR NERACA

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "XV. AKTIVITAS2 DI LUAR NERACA"— Transcript presentasi:

1 XV. AKTIVITAS2 DI LUAR NERACA
GAMBARAN UMUM AKTIVITAS DI LUAR NERACA AKTIVITAS DI LUAR NERACA DAN SOLVENSI FI PENGEMBALIAN DAN RISIKO ATAS AKTIVITAS DI LUAR NERACA RISIKO2 DI LUAR NERACA DAFTAR L DAN NONDAFTAR L AKTIVITAS2 DI LUAR NERACA YANG MENINGKATKAN-NONRISIKO PENGGUNAAN DERIVATIF SEBAGAI INSTRUMEN LINDUNG NILAI TUGAS TERSTRUKTUR

2 GAMBARAN UMUM AKTIVITAS2 DI LUAR NERACA
Aktivitas2 di luar neraca (OBS) dapat melibatkan risiko yang menambah semua eksposur risiko FI. Beberapa aktivitas OBS dapat melindung nilai atau mengurangi risiko2 tingkat bunga, kredit, & valas FI. Dengan demikian, aktivitas2 OBS bersifat meningkatkan risiko sekaligus mengurangi risiko. Aktivitas2 OBS sekarang merupakan sumber pendapatan fee yang penting bagi beberapa FI.

3 AKTIVITAS2 DI LUAR NERACA DAN SOLVENSI FI (1)
Dalam ketentuan akuntansi, item2 OBS biasa-nya nampak “di bawah garis bawah”, seringkali hanya sebagai catatan kaki pada neraca. Item2 OBS adalah aset2 & kewajiban2 bersya-rat, yang mempengaruhi masa mendatang daripada sekarang, bentuk neraca FI. OBS berpengaruh langsung terhadap kinerja profitabilitas & solvensi mendatang FI.

4 AKTIVITAS2 DI LUAR NERACA DAN SOLVENSI FI (2)
Dari perspektif penilaian, aset2 & kewajiban2 OBS mempunyai potensi untuk menghasilkan arus kas mendatang positif atau negatif. Aset OBS: item yang menggerakkan sisi aset neraca ketika suatu kejadian bersyarat terjadi. Kewajiban OBS: item yang menggerakkan sisi kewajiban neraca ketika kejadian bersyarat terjadi.

5 AKTIVITAS2 DI LUAR NERACA DAN SOLVENSI FI (3)
Penentuan nilai item OBS tidak begitu sulit sebagai hasil dari: 1. Item2 OBS seringkali diperdagangkan di OTC atau pasar keuangan yang terorganisasi. 2. Ketersediaan model & teknik matematika yang berkemampuan tinggi (seperti riskMetrics).

6 AKTIVITAS2 DI LUAR NERACA DAN SOLVENSI FI (4)
Nilai bersih tanpa OBS: E = A – L. Nilai bersih dengan OBS: E = (A–L) + (CA–CL). Pembicaraan secara ekonomis, aset2 & ke-wajiban2 bersyarat adalah klaim2 kontraktual yang secara langsung berpengaruh terhadap nilai ekonomi atas pemegang ekuitas FI.

7 PENGEMBALIAN & RISIKO ATAS AKTIVITAS2 OBS
Pendahuluan Komitmen2 Pinjaman Kertas Kredit Komersial & Kertas Kredit Siaga Kontrak2 Derivatif: Futures, Forwards, Swaps, & Opsi Pembelian Forward & Penjualan Ketika-Sekuritas Diterbitkan Penjualan Pinjaman.

8 Pendahuluan (1) Dengan menggerakkan aktivitas2 OBS, bank berharap memperoleh pendapatan fee lebih untuk menghilangkan penurunan margin atau spread atas bisnis peminjaman tradisionalnya. Tipe2 utama aktivitas2 OBS meliputi:1. Komitmen2 pinjaman; 2. Kertas kredit siaga & kertas kredit; 3. Kontrak2 derivatif: futures, forwards, swaps, & opsi; 4. Sekuritas2 ketika diterbitkan; & 5. Penjualan pinjaman.

9 Komitmen2 pinjaman Persetujuan komitmen pinjaman: komitmen kon-traktual untuk memberikan pinjaman sampai sejumlah yang dinyatakan pada tingkat bunga tertentu di masa mendatang. Fee di muka: fee yang dibebankan untuk membuat dana tersedia melalui suatu komitmen pinjaman. Fee di akhir: fee yang dibebankan atas komponen komitmen pinjaman yang tidak digunakan. Risiko bersyarat yang tercipta dari ketentuan komitmen pinjaman: 1. Risiko tingkat bunga, 2. Risiko pencairan dana, 3. Risiko kredit, & 4. Risiko pendanaan agregat.

10 Kertas Kredit Komersial & Kertas Kredit Siaga
Kertas kredit: jaminan bersyarat yang dijual oleh FI untuk menjamin perdagangan atau kinerja komersial pembeli yang dijamin tersebut. Kertas kredit siaga: jaminan yang diterbitkan untuk menutup syarat2 yang secara potensial lebih berat & kurang dapat diprediksi daripada penutupan bersyarat di bawah hubungan dagang atau kertas kredit komersial. Fee LC dibayarkan oleh importir, sebesar 10 bp dari nilai muka LC.

11 Kontrak2 derivatif: Futures, Forwards, Swap, & Opsi (1)
FI dapat menjadi pengguna kontrak2 derivatif untuk lindung nilai & tujuan2 lain atau dealer yang bertindak sebagai mitra kerja dalam perdagangan dengan para pelanggan dengan mendapatkan fee. Risiko kredit bersyarat dihadapi ketika FI mengembangkan posisi2-nya dalam kontrak forward, futures, swaps, & opsi. Kontrak forward: kontrak nonstandar yang ditarik secara lateral di antara dua pihak.

12 Kontrak2 derivatif: Futures, Forwards, Swap, & Opsi (2)
Kontrak futures: kontrak terstandar yang dijamin oleh bursa terorganisasi. Kontrak swaps: kontrak yang mempertukarkan suatu aset/kewajiban tertentu di masa mendatang. Kontrak opsi: kontrak yang memberikan hak kepada pemegangnya untuk membeli/menjual suatu aset tertentu, dengan harga tertentu, & pada periode tertentu di masa mendatang.

13 Pembelian Mendatang & Penjualan atas Sekuritas2 ketika Diterbitkan
Perdagangan ketika diterbitkan: perdagangan dalam sekuritas2 sebelum penerbitan aktualnya. Komitmen OBS ini dapat menyebabkan FI menanggung risiko tingkat bunga mendatang atau bersyarat.

14 Penjualan Pinjaman Bank2 & FI lain secara meningkat memulai pinjaman pada neracanya, tetapi daripada memegang pinjaman2 tsb. sampai maturitas, mereka dengan cepat menjualnya pada para investor luar (bank2 lain, perusahaan asuransi, reksadana, atau korporasi). Jalan lain (recourse): kemampuan untuk menjual suatu aset atau pinjaman kembali kepada penjual akan kualitas kredit atas aset memburuk.

15 RISIKO OBS DAFTAR l & NONDAFTAR L (1)
Bank harus melapor kepada bank sentral atas 5 aktivitas OBS setiap tiga bulan (di AS) sebagai bagian dari seksi Daftar L atas laporan penarikan. Tabungan, perusahaan asuransi, dan bank investasi menggunakan transaksi2 futures, forwards, swaps, & opsi dalam bentuk yang bervariasi. Perusahaan asuransi menggunakan secara berat dalam membuat komitmen pinjaman dalam hipotek komersial, perusahaan asuransi kerugian menjamin sejumlah besar jaminan keuangan, & bank2 inves-tasi memperdagangkan sekuritas2 jika diterbitkan.

16 RISIKO OBS DAFTAR l & NONDAFTAR L (2)
Dua aktivitas lain selain 5 aktivitas OBS dapat menciptakan kewajiban atau risiko bagi FI: 1. Risiko penyelesaian: risiko kredit antar hari yang berkaitan dengan aktivitas transfer CHIPS (sistem kliring). 2. Risiko afiliasi: risiko yang ditanggung atas satu afiliasi perusahaan holding yang berkaitan dengan kegagalan potensial atas afialiasi perusahaan holding yang lain.

17 AKTIVITAS2 OBS YANG MENINGKATKAN NONRISIKO (1)
Tidak semua aktivitas OBS menambah risiko bagi FI. Kebanyakan aset2 & kewajiban2 bersyarat mempunyai karakteristik bervariasi yang dapat menonjolkan eksposur risiko gagal bayar & atau tingkat bunga. FI menggunakan beberapa instrumen OBS, khususnya forwards, futures, opsi, & swap, untuk mengurangi atau mengelola risiko tingkat bunga, risiko kurs tukar, & eksposur risiko kredit dalam cara superior untuk meniadakannya.

18 AKTIVITAS2 OBS YANG MENINGKATKAN NONRISIKO (2)
Fee dari aktivitas2 OBS menyediakan sumber pendapatan nonbunga kunci bagi beberapa FI, khususnya aktivitas2 OBS terbesar & kredit paling bernilai. Jadi, peningkatan pendapatan OBS secara potensial dapat mengompensasi bagi eksposur risiko OBS & secara aktual mengurangi probabilitas kebangkrutan bagi beberapa FI.

19 TUGAS TERSTRUKTUR Off-Balance-Sheet Activities Halaman 495-196
Nomor: 1, 2, 3, 5, 6, 7, 9, 10, 12, & 14. Selamat mencoba!


Download ppt "XV. AKTIVITAS2 DI LUAR NERACA"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google